Kualitas udara Kota Jakarta tercatat tidak sehat pada Senin (24/6/2024) ini dan warga disarankan mengenakan masker saat beraktivitas di luar ruangan, demikian seperti dinyatakan dalam laman IQAir yang diperbaharui pada pukul 05.00 WIB.
Berbicara dalam sesi talkshow di the 28th Conference of the Parties to the United Nations Framework Convention on Climate Change di UEA, Agus Fatoni menjabarkan kebijakan yang dijalankan dalam mengendalikan kebakaran hutan dan lahan.
Teknologi Modifikasi Cuaca (TMC) memilih drone sebagai pengganti helikopter untuk memodifikasi cuaca dan turunnya hujan guna mengatasi kekurangan debit air PLTA
Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumatera Selatan bersama stakeholder terkait terus berupaya untuk mempercepat penanganan kebakaran hutan dan lahan (Karhutla).
Penggunaan Teknik Modifikasi Cuaca (TMC) melalui penggunaan drone. Teknik ini dapat meningkatkan curah hujan dan membantu mengatasi dampak negatif el Nino.
Petugas gabungan dari Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya dan Dinas Perhubungan DKI menertibkan parkir liar kendaraan d Jalan Senopati dan Jalan Gunawarman
Persib Bandung memulangkan Dedi Kusnandar jelang bursa transfer paruh musim tutup, namun berpotensi kehilangan Febri Hariyadi yang dirumorkan hengkang ke Persis Solo.
Megatsunami di Greenland berpotensi terjadi berulang akibat krisis iklim. Dampaknya bisa menjalar global, termasuk ke Indonesia lewat iklim ekstrem dan ekonomi.
Pengamat bola Bung Binder mengungkapkan bahwa Persib Bandung sebetulnya sempat mengincar dua pemain Timnas Indonesia yang salah satunya adalah Joey Pelupessy.