Mobil Esemka Luncurkan Mobil Listrik di Pemeran Otomotif "Indonesia Internasional Motor Show (IIMS) 2023, JI-EXPO, Kemayoran, Jakarta Pusat, Kamis (16/02/2023).
Sumber :
  • tim tvOnenews/Julio Trisaputra

Sempat Berhenti Bersinar Akibat Pandemi, Esemka Berani Jual Mobil Listrik Rp500 Juta-an

Kamis, 16 Februari 2023 - 17:19 WIB

"Prototipe mobil listrik Esemka yang dipamerkan di IIMS merupakan hasil kolaborasi dengan pabrikan otomotif lain di luar negeri," jelasnya.

Selain itu, Eddy mengungkapkan Esemka Bima EV Passenger Van mampu menampung 11 penumpang, sementara Bima EV Cargo VAN memiliki dua kursi untuk pengemudi dan penumpang depan.

Dia mengaku kedua mobil ini dilengkapi motor listrik Permanent Magnet Synchronous Motor dengan kode TM4018. 

"Motor listrik ini mampu menghasilkan daya maksimal 75 kW dan torsi maksimal 165 Nm. Baterai dapat digunakan berkendara hingga 300 kilometer dalam sekali pengisian daya," imbuhnya.

Spesifikasi mobil listrik Esemka

Esemka Bima EV Passenger Van

- Dimensi: panjang 4.495 mm x lebar 1.680 mm x tinggi 1.990 mm

- Jarak sumbu roda: 2.925 mm

- Berat kosong: 1.537 mm

- Jumlah kursi: 5/7/9/11

- Berat maksimal: 2.350 kg

Berita Terkait :
1
2
3 4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:30
00:44
18:55
01:47
02:00
00:49
Viral