Sumber :
- Istimewa
Mentan Luncurkan Buku SYL Way, Jelang Syukuran Ulang Tahun ke 68
Menteri Pertanian, Syahrul Yasin Limpo (Mentan SYL), meluncurkan dua buku perjalanan hidup “The SYL Way” dan The Miracle of Hard Working dan I Love My Job.
Kamis, 16 Maret 2023 - 10:52 WIB
Sebagai informasi buku The SYL Way : The Miracle of Hardworking ini berisi 74 kumpulan - kumpulan pemikiran ide - ide SYL yang bermuatan pesan inovatif dan motivatif terkait pembangunan pertanian Indonesia. Sedangkan Buku The SYL Way : I Love My Job ini ditulis untuk menjelaskan bahwa dalam mencapai kesuksesan sejati, harus diiringi kualitas, dan itu hanya bisa dilakukan jika ada rasa cinta terhadap pekerjaan kita. (ant/mii)