Calon Hakim Agung, Triyono Martanto, saat mengikuti Uji Kelayakan dan Kepatutan (Fit and Proper Test) dengan Anggota Komisi III, di Ruang Rapat Komisi III, DPR RI, Senayan, Jakarta Pusat, Selasa (28/3/2023), pukul 15:30 WIB.
Sumber :
  • tim tvone/Julio Trisaputra

Terungkap! Pengakuan Calon Hakim MA, Adies Beberkan 'Track Record' Triyono Martanto

Selasa, 28 Maret 2023 - 16:55 WIB

Kemudiam, anggota Komisi III DPR Fraksi PDIP Ichsan Soelistio meminta Triyono untuk menegaskan berapa kali dia telah mengikuti seleksi ini.

Awalnya, Triyono mengaku sudah tiga kali mengikuti fit and proper test di DPR. Dia kemudian menjelaskan bahwa mengikuti seleksi sudah empat kali.

“Jadi ini yang keempat, Pak. Jadi yang pertama 2019 itu saya hanya sampai tahapan wawancara KY, tapi tidak diusulkan oleh KY ke DPR,” kata Triyono.

Dia menambahkan bahwa dirinya telah mengikuti seleksi pada 2019, 2020, 2021, dan 2023. 

“Jadi saya tahun 2019. Terus ikut lagi tahun 2020, Pak. Di situ kosong, Pak, pada saat itu tidak ada satu hakim Agung TUN yang diluluskan oleh KY, Pak,” jelasnya.

Triyono menuturkan pada 2020 KY tidak meloloskan semua calon yang ikut seleksi. Hal ini membuat dirinya kembali ikut di tahun selanjutnya.

Berita Terkait :
1
2
3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:31
02:44
03:34
06:26
09:41
20:11
Viral