Harga cabai mulai merangkak naik di sejumlah pasar di Jember.
Sumber :
  • tvone - sinto sofiadin

Harga Cabai di Jember Tembus Rp 40 Ribu per Kilogram, Ini Penyebabnya

Rabu, 1 Desember 2021 - 07:03 WIB

Sementara itu, konsumen cabai mengeluhkan kenaikan harga cabai. Menurut Warsini, konsumen cabai, kenaikan cabai membuatnya panik. Warsini pun mengaku memutar otak untuk tetap membeli cabai meski harga naik.

"Saat harga cabai 15 ribu sampai 20 ribu, saya biasanya langsung membeli 5 kilo. Namun saat ini hanya bisa membeli satu kilo sampai dua kilo saja," terang wanita yang memiliki warung makanan ini.

Warsini berharap Pemerintah Kabupaten Jember menstabilkan harga cabai yang dirasa akan naik terus hingga natal dan tahun baru.

"Kalau harga cabai terus naik, kami pusing Pak Bupati," keluh Warsini. (Sinto Sofiadin/rey)

 

Berita Terkait :
1
2
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:06
01:46
08:21
03:43
06:21
13:18
Viral