Lanjutan Sidang Sengketa Pilpres 2024, Menko Perekonomian Airlangga Hartarto Pasti Penuhi Undangan MK.
Sumber :
  • tim tvOne/Rika Pangesti

Lanjutan Sidang Sengketa Pilpres 2024, Menko Perekonomian Airlangga Hartarto Pasti Penuhi Undangan MK

Jumat, 5 April 2024 - 06:15 WIB

"(Koordinasi dengan presiden?) Sudah disampaikan untuk hadir," katanya.

Dia menambahkan di lingkup pemerintahan telah berkoordinasi perihal kehadiran sejumlah menteri sebagai saksi dalam sidang sengketa pilpres.

"Tentu kalau di pemerintah kami sudah koordinasi," pungkasnya.

Sebelumnya, Mahkamah Konstitusi (MK) akan memanggil empat menteri Kabinet Indonesia Maju untuk menghadiri sidang Perselisihan Hasil Pemilihan Umum Presiden dan Wakil Presiden 2024.

Lanjutan sidang sengketa Pilpres 2024 di MK

Kepala Biro Hukum Administrasi dan Kepaniteraan MK Fajar Laksono mengonfirmasi bahwa empat menteri Kabinet Indonesia Maju akan hadir ke MK. Pemanggilan empat menteri tersebut telah disebutkan dalam sidang pada hari Senin (1/4/2024).

Empat menteri dimaksud adalah Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan Muhadjir Effendy, Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto, Menteri Keuangan Sri Mulyani, dan Menteri Sosial Tri Rismaharini.

Berita Terkait :
1
2
3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:45
06:24
02:32
03:00
05:18
00:58
Viral