Suasana kemacetan panjang di jalur tengah Brebes sebagai info mudik, Senin (8/4/2024).
Sumber :
  • (tvOnenews.com/Tri Handoko)

Info Mudik, Kemacetan Panjang di Jalur Tengah Brebes Masih Terjadi hingga H-2 Lebaran 2024, Penyebabnya karena ini

Senin, 8 April 2024 - 12:48 WIB

Kendaraan yang muncul dari Purwokerto dan Bumiayu yang didominasi bus AKAP, akan kembali ke Jakarta meningkat drastis.

Volume kendaraan didominasi mobil pribadi, travel, bus AKAP hingga pemudik yang menggunakan sepeda motor.

Semua pemudik tersebut yang berada di Brebes menjadi terhambat akibat aktifitas masyarakat di pasar untuk membeli kebutuhan menjelang hari raya Lebaran.

Tidak hanya itu, dari pantauan banyak pemudik motor yang enggan terjebak macet, sehingga terpaksa menyusuri jalan tanah dipinggir sungai di ruas Jalan Larangan-Songgom.

"Kami nekat ambil jalan tanah meski berdekatan dengan aliran sungai karena tidak ingin terjebak macet. Meski itu sebenarnya jalur dari lawan arah," kata pemudik sepeda motor asal Jakarta Aldi yang mudik ke Kebumen, Jawa Tengah.

Sementara peningkatan volume kendaraan dari pintu keluar Tol Pejagan menuju jalur Prupuk-Bumiayu-Purwokerto, diperkirakan terus terjadi hingga Senin (8/4/2024) malam nanti. 

Berita Terkait :
1
2
3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:47
04:17
04:14
09:13
01:18
02:27
Viral