Perajin menyelesaikan kerajinan anyaman rotan di salah satu Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM)..
Sumber :
  • Antara

29.396 UMKM Di Provinsi Gorontalo Gulung Tikar Selama Pandemi COVID-19

Rabu, 28 Juli 2021 - 02:38 WIB

Salah satu yang bisa dimanfaatkan yakni modal usaha dan bantuan sembako dari BAZNAS provinsi.

“Kita punya dana Baznas, selama ini untuk warga kurang mampu. Kita arahkan dulu membantu UMKM. Kita kasih mereka modal usaha untuk bangkit lagi. Kita kasih juga sembako,” ujarnya.

Ia mengaku prihatin dengan kondisi tersebut dan melihat langsung keterpurukan UMKM.

"Ada UMKM yang biasa memasarkan produknya di toko pribadi istri saya, banyak yang tidak laris. Saya lihat sendiri produk-produk makanan kadaluarsa sebelum sempat dibeli konsumen," ungkapnya.

Berita Terkait :
1
2
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
12:57
01:51
06:48
09:30
03:52
01:15
Viral