Sumber :
- dok.tvonenews.com/tiktok @khairun_nisya02
Awal Mula Khairun Nisya Pramugari Gadungan Ditawari Sekolah Pramugari Gratis, Ternyata Pernah Lakukan Ini
Dalam unggahannya, akun tersebut menyebut Nisya mendapatkan dukungan penuh untuk mewujudkan cita-citanya menjadi pramugari, meski sebelumnya tersandung kasus penyamaran.
Rabu, 14 Januari 2026 - 14:33 WIB
“Saya tidak mengambil uang siapa pun. Saya tidak menipu penumpang. Saya hanya ingin mereka (orang tua) merasa bahwa perjuangan mereka menyekolahkan saya tidak sia-sia,” ujarnya sambil meminta maaf dalam sebuah video.
Kasus ini pun menjadi perbincangan luas di media sosial. Banyak warganet menilai tawaran sekolah pramugari gratis tersebut sebagai kesempatan kedua bagi Nisya untuk meraih mimpi secara legal dan profesional. (nba)