Suasana gedung pencakar langit di Jakarta yang terselimuti kabut polusi udara, Jakarta Selatan, Jumat (17/6/2022)..
Sumber :
  • ANTARA

Kualitas Udara DKI Jakarta Buruk, Respon Gubernur DKI Mengejutkan! Anies Baswedan: Angin Tidak Memiliki KTP

Senin, 11 Juli 2022 - 09:52 WIB

Selain itu, tercatat kelembaban Jakarta pagi tadi mencapai 79 persen, tekanan 1.012 mb, dan angin 5.4 km/jam. Dengan kondisi itu, AQ Index melabeli secara kumulatif kualitas udara di Jakarta berwarna merah alias tidak sehat.

Ancaman Cabut Izin

Menurut Anies, pada beberapa akhir pekan terakhir, tidak ada aktivitas kendaraan yang tinggi di Jakarta, namun kualitas udaranya tetap buruk. Itu menandakan kualitas udara di Jakarta tak lepas dari wilayah sekitar.

Untuk menjaga kualitas udara, Anies menyampaikan akan mengambil langkah pencabutan izin perusahaan yang terbukti melakukan pencemaran udara sehingga tak bisa beroperasi kembali.

"Jadi termasuk cerobong-cerobong pembangkit listrik. Pastikan bahwa tidak menghasilkan polusi udara yang mengotori, sehingga berdampak kepada kita semua penduduk di Jakarta dan sekitarnya," ucapnya menambahkan. (ito)


 

Berita Terkait :
1
2
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
15:34
06:55
12:57
01:51
06:48
09:30
Viral