CS Vise jadi klub dari banyak pemain Timnas Indonesia di Eropa.
Sumber :
  • Viva

Masih Ingat CS Vise? Dulu Banyak Tampung Pemain Muda Indonesia, Kini Nasib Klub Eropa Itu Sungguh Tragis karena...

Selasa, 16 April 2024 - 08:13 WIB

tvOnenews.com - Jauh sebelum KMSK Deinze merekrut Marselino Ferdinan, ternyata ada klub Liga Belgia lainnya yang cukup familiar bagi penggemar Timnas Indonesia.

Klub tersebut ialah CS Vise yang sempat tampil di kasta kedua Liga Belgia pada awal tahun 2010-an silam.

Kontestan klub Liga Belgia Cercle Sportif Vise (CS Vise) sempat familiar di telinga penggemar sepak bola Indonesia di awal tahun 2010-an silam.

Bagaimana tidak, CS Vise merupakan klub Liga Belgia yang banyak menampung pemain muda Timnas Indonesia untuk merintis karier sepak bolanya di Eropa.

Hal ini karena pemilik klub CS Vise merupakan pengusaha kaya asal Indonesia yakni Nirwan Bakrie melalui korporasinya Bakrie Group pada tahun 2011-2014.

Namun setelah satu dekade berlalu, bagaimana kiprah dari CS Vise di Liga Belgia sekarang?

Pada awal tahun 2010-an, CS Vise menjadi salah satu kontestan kasta kedua Liga Belgia yang setiap musimnya hanya mampu finis di papan tengah klasemen.

Berita Terkait :
1
2 3 4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:15
01:19
06:20
02:53
02:49
02:12
Viral