Pelatih Persebaya Surabaya Paul Munster (kanan).
Sumber :
  • ANTARA/Rizal Hanafi/Rizal Hanafi

Paul Munster Soroti Killer Instinct Persebaya yang Belum Optimal

Minggu, 17 Maret 2024 - 18:00 WIB

"Pada 20 menit pertama, Persebaya bermain dan pressing sangat bagus tapi setelah itu Madura United bisa mengimbangi. Kemudian di babak kedua terjadi perubahan taktikal dan Persebaya mendominasi pertandingan," jelas Munster.

"Ada sejumlah peluang emas tapi tidak bisa dikonversi menjadi gol. Menurut saya di finishingnya kurang agresif dan kurang mematikan," sambungnya.

Kini Persebaya Surabaya menempati posisi ke-12 klasemen sementara Liga 1 Indonesia dengan 36 poin dari 29 pertandingan. Selain mereka akan menghadapi Arema FC pada pekan ke-30, Rabu (27/3). (ant/fan)

Berita Terkait :
1
2
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:38
03:09
10:13
04:52
03:06
01:24
Viral