Sumber :
- Antara/AFP/MIGUEL RIOPA
Ruben Amorim Tegaskan Belum Putuskan Pindah ke MU
Pelatih Sporting CP, Ruben Amorim, akhirnya angkat bicara soal minat Manchester United (MU) merekrutnya sebagai pengganti Erik ten Hag.
Rabu, 30 Oktober 2024 - 14:38 WIB
Mantan pemain United dan Real Madrid itu akan memimpin tim pada laga Carabao Cup melawan Leicester City di Old Trafford, yang diperkirakan menjadi satu-satunya pertandingan di bawah kendalinya jika negosiasi dengan Amorim terus berjalan lancar. (ant/fan)