Sumber :
- REUTERS/Pedro Rocha
Jose Mourinho Langsung Sindir Para Penghujatnya usai Benfica Permalukan Real Madrid di Liga Champions
Pelatih Benfica, Jose Mourinho, langsung menyindir para penghujatnya menyusul kemenangan atas Real Madrid. Mereka berhasil melanjutkan kiprahnya ke babak knockout Liga Champions 2025-2026.
Kamis, 29 Januari 2026 - 07:44 WIB
“Tenanglah, Benfica akan kalah dan mereka akan mampu untuk menghina kami lagi. Satu-satunya hal yang saya minta adalah sedikit rasa hormat,” tambahnya.
Di fase playoff 16 besar, Benfica berpotensi jumpa Real Madrid lagi. Sebab, tim peringkat kesembilan atau ke-10 akan menjadi lawan untuk tim yang finis ke-23 atau ke-24.
Benfica berpotensi jumpa Madrid atau Inter Milan. Sedangkan Los Blancos, jika tak jumpa Benfica, maka akan menghadapi Bodo/Glimt. (rda)