Shin Tae-yong, pelatih Timnas Indonesia.
Sumber :
  • kolase

Legenda Korea Selatan Ikut Buka Suara Soal Timnas Indonesia, Ikhlas Akui Skuad Shin Tae-yong Kini... 

Kamis, 25 April 2024 - 06:26 WIB

Terbukti dari penampilan gemilang para pemain muda di Timnas Indonesia walaupun bermain di level senior.

"Timnas Indonesia perlu menyiapkan kualitas pemain khususnya pemain muda di berbagai aspek dan itu sudah dilakukan dengan baik saat ini," puji Park Ji Sung.

Jika bakat pemain muda ini terus diasah, bukan tidak mungkin di masa depan Timnas Indonesia di bawah asuhan Shin Tae-yong bisa melangkahi raksasa Asia seperti Korea Selatan atau bahkan bersaing dengan negara Eropa.

Saat ini Shin Tae-yong akan membawa Timnas Indonesia U23 menghadapi Korea Selatan dalam perempat final Piala Asia U23 2024.

Ada dua hal berat yang ditempuh oleh Shin Tae-yong, yakni melawan negara asalnya sendiri serta menghadapi negara besar seperti Korea Selatan.

Namun dengan level permainan Timnas Indonesia yang saat ini sudah meningkat pesat, bukan tidak mungkin anak asuh Shin Tae-yong yang akan menguasai jalannya pertandingan.

(far)

Berita Terkait :
1 2
3
4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:07
10:35
15:44
01:26
01:56
06:26
Viral