Sayur Asem Bagus Untuk Kesehatan Ginjal Hingga Hipertensi

Kamis, 12 Januari 2023 - 15:00 WIB

Jakarta - Sayur asem adalah masakan khas Indonesia yang isinya terdiri dari beberapa jenis sayuran. Terdapat banyak variasi lokal sayur asem seperti sayur asem Jakarta, sayur asem kangkung dan sayur asem ikan asin.

Biasanya perbedaan sayur asem tersebut berada pada rasa dan isian pada sayur asem. 

Masakan ini memiliki cita rasa pedas dan asam manis yang khas. Biasanya rasa asam tersebut berasal dari penggunaan asam jawa.

Dibalik rasanya yang unik, ternyata sayur asem memiliki segudang manfaat untuk tubuh seperti melindungi dari Penyakit kronis, anti radang, mengontrol gula darah dan menurunkan berat badan serta meningkatkan daya tahan. 

Selain itu, kandungan pada sayur asem juga disebut-sebut bagus untuk kesehatan ginjal sampai hipertensi. 

Apakah hal itu benar adanya? simak video berikut, untuk mengetahui selengkapnya. (ayu)

Berita Terkait :
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:51
01:11
08:31
01:02
01:08
00:53
Viral