Berani-beraninya! 5.000 Wisatawan Nobar Gunung Berapi Aktif | tvOne

Selasa, 30 Maret 2021 - 14:04 WIB

Jakarta, Klik Disini - Letusan gunung berapi yang terletak di sistem vulkanik Krysuvik, Islandia erupsi pada Jumat (19/3/2021). Menariknya, letusan ini menjadi letusan pertama setelah gunung dorman atau tidak aktif selama sekitar 900 tahun. Letusan itu disebut 'celah letusan' dan berukuran sekitar 500 hingga 700 meter. Sementara area lava, kurang dari kilometer persegi dengan air mancur lahar kecil. Saksikan live streaming tvOne hanya di Klik Disini

Berita Terkait :
Topik Terkait
Saksikan Juga
09:22
02:07
02:34
04:41
02:33
02:15
Viral