Sumber :
- tim tvOne - Aditya Tri Wahyudi
Persatuan Perawat di Jawa Barat Ingatkan Agar Waspada Gelombang Tiga Covid-19
"Jangan sampai gelombang tiga Covid-19 ini kembali menelan korban jiwa baik di kalangan perawat maupun masyarakat umum lainnya," kata Ketua DPW PPNI Jabar Budiman.
Minggu, 6 Februari 2022 - 09:41 WIB
"Perawat mempunyai peran sangat penting dalam penanggulangan kesehatan terutama di masa pandemi saat ini dan saya meminta agar PPNI Jabar tetap semangat dan tetap jalin kerjasama dengan Pemprov Jabar," ucap Uu Ruzhanul Ulum.
Turut hadir dalam Muswil 10 PPNI Jabar ketua DPP PPNI, Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Barat dan Bupati Pangandaran. (Aditya Tri Wahyudi/ito)