Lestarikan Budaya Lokal Melalui Game.
Sumber :
  • Istimewa

Lestarikan Budaya Lokal Melalui Game eSport, Lokapala Dapat Dukungan dari Ganjar Pranowo Adakan Kompetisi Piala Gubernur

Sabtu, 8 Oktober 2022 - 07:19 WIB

Dalam mempopulerkan games ini kepada masyarakat. Lokapala melakukan preview ksatriya terbaru Lokapala Suryakusuma yang terinsipirasi dari sosok Mangkunegaran I. Mangkunegaran I adalah Raja pertama di Istana Mangkunegaran. 

Sosok yang dikenal sebagai Pangeran Sambernyowo ini tercatat di dalam sejarah punya perawakan kecil namun memiliki sorotan mata yang tajam. 

Selama kurun waktu 16 tahun berperang, Pangeran Sambernyowo memenangkan 250 pertempuran dan membentuk Laskar Matahati yaitu Laskar Wanita pertama yang terdiri dari 144 ksatriya putri.

Kertapradana Subagus, Director BD & Strategic Partnership Grab Indonesia juga menambahkan mendukung penuh acara ini untuk memajukan ekonomi digital creative supaya kedepannya industry game lokal bisa menjadi pemain besar, khususnya dalam bidang esports. 

“Kami juga percaya bahwa Indonesia punya banyak talenta-talenta digital yang siap membangun dan mengembangkan industry 4.0. Dengan potensi industry game yang sangat besar, diharapkan industry game ini dapat menjadi key driver atau lokomotif kebangkitan ekonomi nasional. Untuk mencapai hal tersebut, diperlukan kolaborasi lintas sektor,” terangnya.(ant/ppk) 

Berita Terkait :
1
2
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:18
07:48
11:43
05:47
03:09
02:04
Viral