Gubernur Jatim saat olahraga di areal gedung negara Grahadi.
Sumber :
  • tvone - syamsul huda

Tips Tetap Bugar Saat Beraktifitas di Bulan Ramadhan Ala Gubernur Jatim

Sabtu, 16 April 2022 - 08:08 WIB

Tidak hanya olahraga dan makanan yang bergizi, Gubernur Khofifah juga mengatakan pentingnya mengonsumsi air putih, utamanya di saat sahur dan berbuka puasa.

 “Sebagian besar tubuh kita terdiri dari air sehingga kita lebih rentan terhadap dehidrasi selama puasa. Pastikan minum air putih minimal 6-8 gelas dari buka puasa hingga sahur. Jika ini dilakukan meski padatnya kegiatan, tidak menghalangi untuk berpuasa. Bahkan badan tetap bugar dan sehat,” jelas mantan menteri sosial ini.

Pemilihan asupan nutrisi yang tepat, lanjutnya, akan sangat mempengaruhi energi dalam menjalani aktivitas sepanjang hari. Terutama saat berpuasa, seseorang hanya mengkonsumsi lebih sedikit kalori sehingga kebutuhan nutrisi sulit terpenuhi.

“Selain itu, vitamin juga dapat menjaga daya tahan tubuh untuk terhindar dari infeksi, khususnya selama puasa di tengah pandemi COVID-19. Semoga tetap sehat dan bugar saat menjalankan ibadah puasa dengan aktifitas yang tinggi,” pungkasnya. (SHA/rey)

 

Berita Terkait :
1
2
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
12:57
01:51
06:48
09:30
03:52
01:15
Viral