Kadis Kesehatan Sulawesi Tenggara, Dokter Putu Agustin Kusumawati memberikan keterangan peningkatan kasus DBD, Kamis (13/1).
Sumber :
  • erdika mukdir

14 Daerah di Sulawesi Tenggara Terdampak DBD, Kota Kendari Tertinggi

Kamis, 13 Januari 2022 - 16:28 WIB

 

Agustin menegaskan, masyarakat diimbau agar tetap waspada. Apalagi curah hujan yang tidak menentu terjadi di Sultra ini berpotensi menjadi salah satu faktor penyebab DBD, dan untuk mencegah sebaran DBD, masyarakat dianjurkan untuk menaati aturan 3 M.

 

"Menguras/membersihkan tempat penampungan air, menutup rapat tempat-tempat penampungan air dan memanfaatkan kembali atau mendaur ulang barang bekas yang memiliki potensi untuk jadi tempat perkembangbiakan nyamuk penular DBD," tambahnya.

 

Saat ini juga, pihaknya sudah berkoordinasi dengan Dinkes kabupaten/kota untuk rutin melakukan penyemprotan dibagian-bagian yang berpotensi mejadi sarang atau bermukimnya virus atau nyamuk tersebut. 

 

Berita Terkait :
1
2
3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
06:34
05:09
01:34
02:08
01:24
01:33
Viral