Seorang orang tua siswa tertipu 22 juta dengan iming-iming beasiswa pendidikan untuk anak.
Sumber :
  • Gusni Kardi

Diimingi Beasiswa Untuk Anak, Orang Tua Siswa Tertipu 22 Juta Rupiah

Rabu, 25 Mei 2022 - 16:15 WIB

Mamuju, Sulawesi Barat - Nasib naas menimpa salah satu orang tua siswa di Mamuju, Sulawesi Barat yang tertipu oleh penelpon gelap dengan iming-iming mendapat beasiswa untuk anaknya yang sekolah di Pesantren Alfurkan. Ia mengalami kerugian sebesar Rp 22 juta, akibat terperdaya pelaku. Ia lalu melaporkan aksi penipuan via telepon tersebut di Polresta Mamuju, Rabu (25/05/2022) pagi tadi.

 

"Saya ditelepon oleh pria yang mengaku sebagai Abdul Gaffar, yang merupakan kepala sekolah di tempat anak saya belajar,, makanya saya percaya" kata Mulyadi, korban penipuan kepada wartawan.

 

Menurut pengakuannya, awal mulanya dia tertipu pada malam hari, saat korban sempat ditelepon melalui telepon selularnya oleh seorang pria yang mengaku sebagai kepala sekolah di tempat anaknya belajar.

 

Lanjut, korban, pelaku meminta saya mengirimkan nomor rekening. Korban mengirimkan normor rekenening kepada pelaku. 

Berita Terkait :
1
2 3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:32
25:54
04:20
02:33
00:52
02:08
Viral