Ilustrasi - Smelter tembaga PTFI di kawasan JIIPE Manyar, Gresik, Jawa Timur akan siap memproses konsentrat pada Agustus 2024.
Sumber :
  • Unsplash

Terbesar di Dunia! Smelter Freeport di Gresik Jawa Timur Siap Proses 850 Ribu Ton Konsentrat Tembaga per Agustus 2024

Rabu, 10 April 2024 - 13:46 WIB

Smelter baru ini dibangun di Kawasan Ekonomi Khusus Java Integrated Industrial and Port Estate (JIIPE) di Kecamatan Manyar, Kabupaten Gresik.

Pusat leburan milik PTFI itu digadang-gadang menjadi yang terbesar di dunia.

Sebagai penunjang hilirisasi tembanga, Presiden Jokowi sudah melakukan groundbreaking pada Oktober 2023 lalu

Tony menuturkan, sejauh ini progres pembangunan smelter kawasan Jiipe Manyar Gresik ini sudah mencapai sekitar 94 persen.

Smelter ini akan selesai dibangun pada Mei 2024 dan mulai beroperasi pada Juni 2024, namun belum tahap produksi.

"Bulan Juni mulai operasi tapi belum produksi. Karena kan konsentratnya difeeding ke dalam situ di sekitar awal Agustus sehingga akhir Agustus baru keluar katoda tembaganya," kata Tony Wenas.

Tahap awal produksi peleburan tembaga akan dimulai pada Agustus 2024 dengan kapasitas sebanyak 50 persen.

Berita Terkait :
1
2
3 4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:45
06:24
02:32
03:00
05:18
00:58
Viral