Sumber :
- YouTube/Sekretariat Presiden
Prabowo Ingin Semua Harga Pangan Tak Naik, Pembelian dari Petani Jadi Pengecualian
Keinginan Prabowo itu, diucapkan oleh Kepala Badan Pangan Nasional (Bapanas) Arief Prasetyo Adi, Senin (17/2/2025).
Senin, 17 Februari 2025 - 22:56 WIB
Selanjutnya, pemda agar terus laksanakan pemantauan dan pengawasan pasokan dan harga pangan secara berkala.
"Terakhir, Bapanas mendorong pemda menerapkan kerja sama antardaerah, khususnya daerah yang defisit atau berpotensi dan cenderung mengalami gejolak harga pangan," kata Arief. (ant/vsf)