Salah satu anggota Komunitas Tondok Bakaru Orchid (KTO) pamerkan koleksinya, di Mamasa, Sulbar, Minggu (26/9/2021).
Sumber :
  • tim tvOne/Rasman Abdul Rahman

Sekelompok Pemuda Raup Untung Ratusan Juta Dari Penangkaran Anggrek

Minggu, 26 September 2021 - 13:20 WIB

Saat ini tercatat 16 orang anggota Komunitas Tondok Bakaru Orchid memiliki penangkaran anggrek masing-masing di halaman rumahnya.

Selain penangkaran anggrek kecil-kecilan di depan rumah, komunitas ini juga membangun penangkaran anggrek di tengah persawahan yang kerap dikunjungi langsung wisatawan. Namun sejak pandemi Covid-19 penangkaran anggrek komunitas ini ditutup sementara. Penjualan saat ini lebih banyak memanfaatkan media sosial.

“Untuk sementara penangkaran induk yang sering dikunjungi wisatawan ditutup, namun penangkaran teman-teman anggota komunitas yang ada di depan rumah masing-masing tetap dibuka namun pengunjung dibatasi untuk mencegah penularan Covid-19” ungka Andareas. (Rasman Abdul Rahman/ito)

Berita Terkait :
1
2
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
05:26
01:05
02:10
02:17
01:21
01:11
Viral