Oregano mampu obati malaria hingga redakan kram perut.
Sumber :
  • (ANTARA/Shutterstock)

Tak Hanya Bumbu Masakan, Ini Sejumlah Manfaat Oregano

Sabtu, 1 Januari 2022 - 08:58 WIB

4. Mengobati malaria

Minyak atsiri oregano mengandung senyawa utama seperti carvacrol, linalool, thymol, terpinene dan cymene yang memiliki potensi antiparasit terhadap parasit seperti Trypanosoma brucei rhodesiense dan Plasmodium falciparum.

Genera parasit ini secara luas diketahui menyebabkan infeksi parasit seperti malaria dan penyakit tidur. Minyak oregano dapat membantu menghambat pertumbuhan protozoa malaria dan dengan demikian, mengobati infeksi secara efisien.

5. Meningkatkan kesehatan tulang

Sesuai USDA, oregano mengandung 1600 mg kalsium per 100 g. Jumlah kalsium yang tinggi dalam oregano dapat membantu menjaga kesehatan tulang, mencegah pengeroposan tulang, meningkatkan kepadatan mineral tulang dan mengurangi risiko penyakit terkait seperti radang sendi.

Flavonoid dalam oregano juga dapat membantu dalam meningkatkan kesehatan tulang, sementara aktivitas antioksidan dan anti-inflamasinya yang kuat mencegah kerusakan tulang oleh radikal bebas berbahaya.

6. Meningkatkan kesehatan pencernaan

Berita Terkait :
1 2
3
4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:30
00:44
18:55
01:47
02:00
00:49
Viral