Sumber :
- Pixabay
Manfaat Buah Apel Bagi Kesehatan, Baik untuk Kesehatan Otak
Apel adalah buah yang renyah dan berwarna cerah, salah satu buah yang paling populer. Meskipun makan apel bukanlah obat untuk menyembuhkan semuanya, itu baik untuk kesehatan Anda.
Kamis, 28 Juli 2022 - 06:58 WIB
Apel adalah salah satu buah yang memiliki residu pestisida tinggi karena serangga dan penyakit lebih mungkin menyerangnya. Oleh karena itu, mencuci buah apel sebelum Anda memakannya sangat dianjurkan. (rem)