ilustrasi nyeri pinggang.
Sumber :
  • iStockPhoto/grinvalds

Bawang Putih dan Bahan Dapur Berikut Ternyata Bisa Bantu Atasi Nyeri lho, Simak Penjelasannya

Jumat, 26 Agustus 2022 - 07:06 WIB

tvOnenews - Tahukah kamu bahwa beberapa jenis bumbu dapur, ternyata bisa menjadi obat alami untuk mengobati beberapa penyakit. Misalnya saja cabai, kunyit, hingga bawang putih.

Bawang putih sendiri memiliki banyak manfaat bagi kesehatan karena adanya berbagai kandungan seperti senyawa allicin, diallyl disulfide, dan s-allyl cysteine.

Pernah merasa nyeri di beberapa bagian tubuh? Misalnya sakit kepala, nyeri punggung, pinggul, lutut, hingga nyeri di gusi. Hal tersebut cukup umum dirasakan dan bisa mengganggu aktivitas sehari-hari.

Ketika nyeri menyerang, biasanya diatasi dengan mengkonsumsi obat pereda nyeri. Namun tahukah kamu, bahwa ada obat alami yang bisa digunakan dari bumbu dapur.

Beberapa bahan masakan yang bisa membantu meredakan nyeri dan mencegah peradangan, termasuk rematik diantaranya adalah cabai, bawang putih dan kunyit.

Cabai


Pixabay/HansLinde

Berita Terkait :
1
2 3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:40
02:00
02:22
02:28
01:11
03:46
Viral