Ciri skincare berbahaya dari kemasannya.
Sumber :
  • Freepik

7 Ciri Skincare Abal-abal yang Jarang Disadari Orang, Sekilas Mirip dengan Skincare Umumnya Tapi....

Kamis, 27 Oktober 2022 - 14:44 WIB

Trik untuk mencari tahu apakah suatu produk skincare sudah memiliki nomor BPOM atau belum, caranya cukup mudah. Mulailah dengan mengakses situs cekbpom.pom.go.ig. Selanjutnya, ketika nama produk skincare idi dalam pencarian.

Berbau menyengat

Ciri skincare berbahaya lainnya adalah berbau menyengat. Timbulnya bau menyengat ini umumnya dikarenakan oleh penggunaan bahan kimia di dalam produk. Biasanya, bau yang cukup perlu diwaspadai adalah aroma logam yang pekat.

Beberapa produsen tidak jujur umumnya menutupi bau logam ini dengan menambahkan perfume dalam jumlah yang banyak. Oleh sebab itu sebaiknya lebih peka terhadap bau skincare yang akan dibeli.


Skincare berbahaya berisiko membuat wajah jadi breakout (Freepik)

Tekstur dan warna keabu-abuan

Selain warnanya yang sangat mencolok, dalam memilih skincare pastikan juga untuk menghindari produk yang berwarna keabu-abuan atau krem. Pasalnya, kedua warna tersebut punya kecenderungan mengandung merkuri yang cukup berbahaya bagi tubuh.

Berita Terkait :
1 2 3
4
5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
15:34
06:55
12:57
01:51
06:48
09:30
Viral