Peliharaan Kucing.
Sumber :
  • Pixabay.com

Suka Menggaruk Sofa dan Karpet Hingga Rusak, Berikut 5 Tips Menjaga Perabotan Rumah Tetap Aman dari Cakaran Kucing

Rabu, 19 Oktober 2022 - 11:48 WIB

Sebagai pemilik kita tidak bisa menghentikan kebiasaan kucing untuk menggaruk dan anggap saja kebiasan tersebut seperti kegiatan manikur yang alami bagi seekor kucing.

Namun terdapat beberapa cara yang dapat dilakukan untuk melindungi perabotan dan mengarahkan perilaku kucing Anda. Berikut adalah beberapa tips  untuk menjaga kucing Anda dari menggaruk perabotan.

Membeli tiang garukan

Salah satu hal yang bisa mebuat para pemilik kucing kesal adalah ketika hewan peliharaan yang menggemasakan itu sering sekali meggaruk lemari kayu yang jika dilakukan secara terus menerus dapat merusaknya.

Hal yang bisa dilakukan untuk menghindari hal tersebut adalah dengan membeli sebuah tiang garukan untuk kucing dan membiasakan hewan peliharaan anda untuk menggaruk pada tiang itu.

Tiang garukan untuk kucing bisa menjadi salah satu pilihan untuk tetap membuat kucing-kucing peliharaan anda tetap mengeluarkan nalurinya dan juga melindungi berbagai macam furnitur dan karpet dirumah anda.

Berita Terkait :
1
2
3 4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:35
06:40
05:21
02:44
09:37
02:52
Viral