Vokalis Paramore Hayley Wiliams.
Sumber :
  • instagram/@paramore

Lirik Lagu The News, Single Kedua Paramore di Album Terbarunya yang Bertajuk 'This is Why'

Minggu, 11 Desember 2022 - 17:23 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Paramore merilis lagu terbaru yang berjudul The News yang merupakan single kedua mereka dari album terbarunya yang bertajuk This is Why.Unit rock alternatif asal Tennessee, Amerika Serikat,

Single berjudul The News itu dirilis bersamaan dengan video klip pada tanggal 8 Desember 2022 lalu dimana sejak awal bulan Desember Paramore melalui media sosialnya membagikan sejumlah foto teaser dari Music Video (MV) tersebut.

Melalui akun media sosialnya, Paramore membagikan beberapa foto dan cuplikan dari video klip single kedua mereka di album terbarunya 'This is Why' yang dirilis pada 28 September 2022.

Sebelum merilis The News, trio Hayley Williams, Zac Farro dan juga Taylor York merilis single pertama mereka di album terbarunya yang memiliki judul sama dengan tajuk album baru mereka This is Why.


Vokalis Paramore, Hayley Williams di Video Klip 'The News' (Sumber: Instagram/@paramore)

Sejak perilisan lagu terbaru dari Paramore yang berjudul The News itu pun mendapat sambutan baik dari para penggemar band asal Tennessee itu dan juga seluruh pecinta musik di dunia.

Bahkan lagu tersebut sempat viral di media sosial mulai dari twitter, instagram hingga tiktok, sementara music video dari Paramore itu sampai saat ini sudah mendapat 1.8 juta views sejak perilisannya di youtube resmi mereka.

Berita Terkait :
1
2 3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:15
01:58
06:38
01:04
05:15
09:25
Viral