Mesin MotoGP.
Sumber :
  • Tim Sport tvOne

Tau Gak Sih Beda Jenis Mesin yang Dipakai di MotoGP? Ini Loh Bedanya

Sabtu, 11 September 2021 - 09:47 WIB

Jakarta - MotoGP, olahraga  otomotif favorit yang memiliki banyak penggemar di seluruh dunia, kecepatan dan akselerasi adalah bagian yang sangat penting dalam menunjang pertarungan di lintasan pada olahraga yang memicu adranalin ini. Peraturan yang ketat diterapkan guna menunjang jalannya kualitas pertandingan.

Salah satu diantaranya adalah regulasi tentang adanya penerapan dan penggunaan mesin motor dalam ajang balap paling bergengsi ini.


Ada dua tipe mesin motor yang digunakan dalam ajang balap MotoGP. Pertama adalah mesin motor dengan tipe inline 4. Kedua adalah mesin motor dengan tipe V4. Seperti apa karakteristik dan kualitas dari kedua mesin super tersebut, berikut ulasannya.

•    Motor Inline 4

Mesin motor inline 4, sesuai dengan namanya inline 4, artinya mesin ini memiliki konfigurasi mesin atau 4 silinder mesin yang segaris atau sejajar satu arah. Hal ini membuat konfigurasi mesin inline 4 lebih lebar ke samping. Akan tetapi dalam hal sisa ruang pada mesin, tipe inline 4 lebih memberikan ruangan yang lebih lega. Hal ini dikarenakan ukuran mesin yang lebih kecil dan jumlah komponen yang lebih sedikit.


Pada mesin inline 4 posisi air box dan sistem exhaust atau knalpot lebih mudah. Sebab dalam mesin inline 4 semua silinder menghadap ke arah yang sama. Dengan desain mesin inline 4 yang sangat efektif ini, membuat dimensi bodi dan aerodinamika sangat efektif, serta efisien pada stabilitas motor di tikungan.

•    Motor V4

Berita Terkait :
1
2 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
00:49
01:46
04:06
01:58
01:04
09:13
Viral