LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
11 Atlit PON Asal Ciamis Diarak Keliling Kota dan Diberi Hadiah Uang Puluhan Juta Rupiah
Sumber :
  • tim tvOne - Aditya Tri Wahyudi

Hore! 11 Atlit PON Asal Ciamis Dapet Bonus

Salah satu atlit peraih emas cabang olah raga menyelam,  Dhea Nazira mengaku terharu mencapat apresiasi dari Pemkab Ciamis.

Selasa, 26 Oktober 2021 - 14:21 WIB

Ciamis, Jawa Barat - Sepekan berakhirnya PON XX Papua 2021, 11 atlit kontingen Jawa Barat asal Kabupaten Ciamis, akhirnya mendapatkan hadiah berupa uang "kadeudeuh" dari Pemerintah Kabupaten Ciamis. Nilainya bervariatif mulai dari Rp. 8,5 juta bagi atlit yang tidak meraih medali hingga nilai tertinggi sebesar Rp. 45,5 juta yang diberikan kepada peraih 7 medali atlit renang, Triadi Fauzi Sidiq.

Hadiah uang "kadeudeuh" diberikan langsung oleh Bupati Ciamis, Herdiat Sunarya di aula Setda Ciamis, Selasa (26/10). Bupati Ciamis merasa bangga terhadap prestasi yang diraih atlit Ciamis yang turut menyumbangkan banyak medali baik emas, perak maupun perunggu untuk kontingen Jabar hingga meraih juara umum.

"Saya sangat bangga terhadap seluruh atlit termasuk pelatih yang bisa mempersembahkan emas untuk kontingen Jabar, tentu ini sangat berat untuk meraihnya," ucap Herdiat Sunarya.

Herdiat menambahkan, atlit jangan terlena dengan prestasi ini karena masih ada ajang olahraga tingkat yang lebih tinggi lagi. Oleh sebab itu, Herdiat meminta atlit dan pelatih agar tetap menjaga stamina dan fokus berlatih.

Baca Juga :

"Dalami terus cabang olahraga dengan kesabaran dan seksama, Pemerintah Kabupaten Ciamis akan selalu mendukung sadana dan prasarananya, Insyaalllah tahun ini kami akan selesaikan stadion atletik taraf internasional," tambah Herdiat disambut riuh tepuk tangan atlit.

Herdiat juga meminta agar seluruh pengurus Koni bisa berkomitmen untuk terus mengejar prestasi dan mengharumkan nama Ciamia serta tidak ditumpangi kepentingan lain yang bisa merusak prestasi.

Sementara ketua Koni Kabupaten Ciamis, Yasmin Sambas mengatakan atlit asal Ciamis sudah berjuang maksimal dengan menyumbangkan sebanyak 10 emas, 7 perak dan 6 perunggu untuk kontingen Jabar.

"Segala upaya yang telah kami lakukan membuahkan hasil yang sangat memuaskan, kontribusi atlit Ciamis sangat signifikan untuk Provinsi Jabar hingga meraih juara umum di ajang PON XX Papua," kata Yasmin Sambas.

Salah satu atlit peraih emas cabang olah raga menyelam,  Dhea Nazira mengaku, sangat terharu ketika dirinya bersama 10 atlit lain disalami dan diberi hadiah uang "kadeudeuh" oleh Bupati Ciamis. Pasca PON XX Papua, Dheya kini tengah konsentrasi berlatih untuk berlomba di ajang 31st Sea Games 2021 di Hanoi, Vietnam, 21 November mendatang.

"Saya ucapkan terima kasih kepada Pemerintah Kabupaten Ciamis dan Koni Ciamis atas penghargaan dan uang "kadeudeuh" ini, semoga pemberian ini bisa menambah semangat teman-teman atlit yang lain," ucap Dhea kepada tvonenews.com

Hal senada juga diungkapkan oleh peraih emas cabang menembak, Kinanti Ulfa Aristi. Meski kesulitan ketika berhadapan dengan atlit tangguh dari beberapa daerah, Kinanti tetao optimis hingga berhasil meraih emas.

"Saya akan lebih puas bila bisa meraih emas di ajang olahraga yang lebih tinggi lagi," tutur Kinanti.

Uang "kadudeuh" juga diberikan kepada pelatih, juri dan wasit asal Ciamis. Sebelumnya, 11 atlit ini, diarak keliling kota menggunakan bus Gatrik (Galuh Tour Kota Klasik) dimulai dari gedung Koni Kabupaten Ciamis dan berakhir di Pendopo Ciamis.

Berikut adalah peraihan medali oleh atlit asal Kabupaten Ciamis :

1. Dhea Nazira cabang olahraga Selam  
    1 (satu) medali emas
        perorangan. Dan 
    1 (satu) medali perunggu
       beregu
       Total 2 Medali      

2. Triadji Fauzi Sidiq 
    cabang olahraga Renang 
    2 (dua) medali emas 
       peorangan. 
    1 (satu) medali emas   
        beregu. 
    2 (Dua)  perak beregu 
    2 (Dua) perunggu 
        perorangan
    Total 7 Medali    

3. Raina Saumi Gerhana
     cabang olahraga Renang
    1(Satu) medalli emas
       perorangan. 
    2 (dua) medali perak
       perorangan 
    1 (satu) medali perak
        beregu 
    1 (satu) medali perunggu
       peroranagan 
    1 (satu) perunggu beregu
        Total 6 Medali       

4. Agus Prayogo 
    cabamg olahraga Atletik 
   3 (Tiga) medali emas
       perorangan    

5. Muhammad Safei Nur 
    Hikmah  
    1 (satu) medali perak  
     peorangan.   

6. Kinanti Ulfa Aristi
    cabang olahraga Menembak
     1(satu) medali emas
     beregu.     

7. Fazar Zaelani Nugraha   
    cabang olahraga Hoki 
    1(satu) medali emas 
    Tim indoor putra    

8. Ismiati Nur Samsiah    
    cabang olahraga Hoki 
   1(satu) perunggu
   Tim outdoor putri  

9. Dede Heti 
     cabang olahraga atletik 
    1(satu) medali perak
    beregu

Sementara untuk atlit yang tidak meraih medali yakni Egi Gandana Cabang olahraga Voli pasir. Rudi Herdiansyah, Voli Pasir, Orin, Rugby dan Yoga adiyatama  Sepak Bola. (Aditya Tri Wahyudi/ito)

Baca Juga :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Ada Ancaman Nyata di Arab Saudi, Wapres Ma’ruf Amin Desak Kemenag Lakukan Hal Ini

Ada Ancaman Nyata di Arab Saudi, Wapres Ma’ruf Amin Desak Kemenag Lakukan Hal Ini

Wapres K.H. Ma’ruf Amin mendesak Kemenag untuk melindungi para jamaah khususnya yang lansia karena bakal ada ancaman nyata diperkirakan melanda Arab Saudi.
Proses Alot Kasus Anggota Polisi Pesta Narkoba di Depok, Polda Metro Jaya Jawab Begini

Proses Alot Kasus Anggota Polisi Pesta Narkoba di Depok, Polda Metro Jaya Jawab Begini

Polda Metro Jaya mengaku masih melakukan pemeriksaan kepada lima anggota polisi yang terlibat dalam kasus penyalahgunaan narkoba.
Timnas Putri Indonesia U-17 Dibantai Filipina, Satoru Mochizuki Minta Hal Ini kepada Claudia Scheunemann Cs

Timnas Putri Indonesia U-17 Dibantai Filipina, Satoru Mochizuki Minta Hal Ini kepada Claudia Scheunemann Cs

Pelatih timnas putri Indonesia U-17, Satoru Mochizuki, membeberkan persiapan timnya menjelang laga kontra Korea Selatan di Grup A Piala Asia Putri U-17 2024.
Singgung Buruknya Lini Belakang, Kode Pelatih Cerezo Osaka Tak Izinkan Justin Hubner ke Timnas Indonesia?

Singgung Buruknya Lini Belakang, Kode Pelatih Cerezo Osaka Tak Izinkan Justin Hubner ke Timnas Indonesia?

Berpotensi kembali ditinggal Justin Hubner ke Timnas Indonesia, pelatih Cerezo Osaka curhat jika lini pertahanan timnya saat ini sedang rapuh di Liga Jepang.
Heboh Susunan Kabinet Prabowo-Gibran Terkuak, Wapres Ma'ruf Amin Akhirnya Bersuara, Dia Bilang Begini 

Heboh Susunan Kabinet Prabowo-Gibran Terkuak, Wapres Ma'ruf Amin Akhirnya Bersuara, Dia Bilang Begini 

Wacana penambahan jumlah kementerian dari 34 menjadi 40 pada susunan kabinet pemerintahan presiden terpilih 2024-2029 Prabowo-Gibran terkuak di media.
Bintang AC Milan Ini Punya Darah Keturunan tapi Ogah Jadi Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia, Alasannya...

Bintang AC Milan Ini Punya Darah Keturunan tapi Ogah Jadi Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia, Alasannya...

Ternyata begini alasan bintang AC Milan keturunan Indonesia yang pernah menolak tawaran Timnas Indonesia, Tijjani Reijnders ungkap alasan tolak ajakan Indonesia
Trending
Viral Susunan Kabinet Pemerintahan Prabowo-Gibran, Inilah Menteri Penentu Arah Kebijakan Ekonomi Indonesia yang Baru, Nama Luhut hingga Sri Mulyani Tergantikan

Viral Susunan Kabinet Pemerintahan Prabowo-Gibran, Inilah Menteri Penentu Arah Kebijakan Ekonomi Indonesia yang Baru, Nama Luhut hingga Sri Mulyani Tergantikan

Terdapat 61 nama menteri, wakil menteri, dan kepala lembaga nonkementerian yang disebut-sebut akan mengisi kabinet pemerintahan Prabowo-Gibran tahun 2024-2029.
Mengerikan, Pelaku Suami Mutilasi Istri di Ciamis Lakukan Hal Ini Saat Berada di Sel Tahanan

Mengerikan, Pelaku Suami Mutilasi Istri di Ciamis Lakukan Hal Ini Saat Berada di Sel Tahanan

Kasus suami mutilasi istri di Dusun Sindangjaya, Desa Cisontrol, Kecamatan Rancah, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat masih menyimpan misteri dalam pengungkapannya.
Dicoret Shin Tae-yong dan Terusir dari Timnas Indonesia, Coach Justin Sudah Pernah Ingatkan Saddil Ramdani, Bakal Hancur Kalau...

Dicoret Shin Tae-yong dan Terusir dari Timnas Indonesia, Coach Justin Sudah Pernah Ingatkan Saddil Ramdani, Bakal Hancur Kalau...

Pengamat sepak bola Indonesia, Coach Justin pernah memperingati pemain Timnas Indonesia, Saddil Ramdani soal attitudenya sebagai pemain sepak bola profesional.
Kasus Suami Mutilasi Istri di Ciamis, Terkuak Ini Cara Tarsum Memotong Bagian Tubuh Korbannya

Kasus Suami Mutilasi Istri di Ciamis, Terkuak Ini Cara Tarsum Memotong Bagian Tubuh Korbannya

Polisi masih menelusuri secara utuh kasus tragis suami mutilasi istri di Dusun Sindangjaya, Desa Cisontrol, Kecamatan Rancah, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat.
KNVB Benar-benar Dibuat Pusing karena 3 Pemain Keturunan Belanda Ini Lebih Pilih Main untuk Timnas Indonesia

KNVB Benar-benar Dibuat Pusing karena 3 Pemain Keturunan Belanda Ini Lebih Pilih Main untuk Timnas Indonesia

Fenomena pemain keturunan Belanda yang banyak memilih untuk bermain bagi tanah leluhurnya yakni Timnas Indonesia membuat KNVB kebingungan dalam mencegahnya.
Buntut Mahasiswa Katolik Unpam Dilarang Ibadah hingga Dibacok, DPR: Kutuk Keras Warga yang Menyerang

Buntut Mahasiswa Katolik Unpam Dilarang Ibadah hingga Dibacok, DPR: Kutuk Keras Warga yang Menyerang

Viral aksi pelarangan ibadah mahasiswa katolik Unpam oleh sekelompok warga dan berujung ricuh. Sontak hal itu langsung ditanggapi DPR RI Ahmad Yohan.
Padahal Belum Berdoa tapi Doa Seketika Dikabulkan gara-gara Rutin Amalkan Ini Sebelum Subuh Kata Ustaz Adi Hidayat

Padahal Belum Berdoa tapi Doa Seketika Dikabulkan gara-gara Rutin Amalkan Ini Sebelum Subuh Kata Ustaz Adi Hidayat

Rutin amalan ini membuat segala doa cepat terkabul padahal belum berdoa, Ustaz Adi Hidayat jelaskan tentang amalan sebelum subuh agar doa cepat dikabulkan.
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Catatan Demokrasi
21:30 - 22:00
Kabar Utama
22:00 - 22:30
Buru Sergap
22:30 - 23:30
Kabar Hari Ini
23:30 - 00:00
Kabar Arena
00:00 - 01:00
Kabar Dunia
Selengkapnya