LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Inspirasi Suara Emas Zizi: Perjuangan Disabilitas Mengembangkan Karya
Sumber :
  • Antara

Inspirasi Suara Emas Zizi: Perjuangan Disabilitas Mengembangkan Karya

Zizi, seorang remaja putri kelas 9 mampu menyihir peserta AHLF di sesi Gala Dinner dan Art Perfomance di Port Rotterdam.

Rabu, 18 Oktober 2023 - 17:20 WIB

tvOnenews.com – Di antara sekian banyak peserta dan delegasi perhelatan internasional ASEAN High-Level Forum (AHLF) on Enabling Disability-Inclusive Development and Partnership Beyond 2025 di Kota Makassar banyak kisah haru tentang perjuangan seorang anak manusia. 

Zizi, seorang remaja putri kelas 9 mampu menyihir peserta AHLF di sesi Gala Dinner dan Art Perfomance di Port Rotterdam. Suara emasnya mengalun membawakan tiga lagu ‘Lyodra’ dari Sang Dewi, Easy On dari Adelle dan You Take My Breath Away dari Queen.

“Aku sudah berlatih bernyanyi sejak umur 5 tahun dan bermain piano sejak 3 tahun dengan segala perjuangan karena situasi serba terbatas baik sekolah karena di SLB maupun belajar musik, ” ucap pemilik nama lengkap Allafta Hirzi Sodik itu. 

Namun, Zizi cukup beruntung mendapatkan dukungan luar biasa dari orangtua khususnya sang mamah yang menjadi guru home schooling di rumah dan berjuang agar bisa sekolah TK dan SD SLB di Jakarta Selatan. 

Baca Juga :

“Jarak sekolah itu cukup jauh dengan tempat tinggal. Saat itu sekolah inklusi TK dan SD harus ke Jakarta Selatan dan kami pulang ke Cibubur. Itu butuh perjuangan banget, ” ujar mamah Zizi. 

Saat bisa hadir di acara AHLF di Makassar, Zizi mengaku sangat senang. Tidak sekedar bisa menghibur peserta dari 13 Negara yang terdiri dari 9 negara ASEAN, 1 Negara Observer yakni Timor Leste, serta 3 Negara ASEAN Partners yaitu US, UK dan Australia.

“Ada perasaan bahagia dan bangga bisa menghibur, sekaligus ada harapan bagi orang-orang seperti kami para penyandang disabilitas sensorik netra agar nasib kami bisa lebih baik, mandiri dan terus berkarya diberikan kesempatan yang sama, ” ucapnya, penuh harap.

Perjuangan memang tidak pernah mengkhianati hasil. Berbagai rintangan telah dirasakan oleh Zizi, tapi berujung manis dengan meraih sederet prestasi yang membanggakan kedua orangtua dan spirit bagi sesama. 

“Temen-temen semuanya, bakat itu harus digali setelah ketemu terus kembangkan. Percayalah karya yang didasari dengan hati pasti menghasilkan yang terbaik, walau secara fisik tidak melihat tapi mata hati bisa merasakan keindahan yang luar biasa, ” kata Zizi.

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Kemarin Diusung jadi Cagub, Kini Anies Baswedan Sambangi Kantor DPW PKB Jakarta Siang ini

Kemarin Diusung jadi Cagub, Kini Anies Baswedan Sambangi Kantor DPW PKB Jakarta Siang ini

Anies Baswedan menyambangi markas Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) DKI Jakarta setelah namanya diusung untuk maju pada bursa Pemilihan Gubernur (Pilgub) Jakarta 2024.
Deretan 5 Nama Pemain Bola Terkenal yang Mualaf, Salah Satunya Sudah Haji dan Ada dari Timnas Indonesia

Deretan 5 Nama Pemain Bola Terkenal yang Mualaf, Salah Satunya Sudah Haji dan Ada dari Timnas Indonesia

Berikut 5 nama pemain bola terkenal yang mualaf, ada yang sudah ibadah haji dan satu pemain dari Timnas Indonesia, siapa ya? simak penjelasannya ..
Gibran Respons Isu Duet Anies-Kaesang di Pilgub Jakarta, Begini Katanya

Gibran Respons Isu Duet Anies-Kaesang di Pilgub Jakarta, Begini Katanya

Wakil Presiden terpilih Gibran Rakabuming Raka memberi komentar terkait adiknya, Kaesang Pangarep yang diwacanakan menjadi calon wakil gubernur mendampingi Anies Baswedan di Pilgub Jakarta. 
Otorita IKN Gandeng Motorola untuk Bangun Ibu Kota Nusantara yang Aman, Ini Bentuk Kerja Samanya

Otorita IKN Gandeng Motorola untuk Bangun Ibu Kota Nusantara yang Aman, Ini Bentuk Kerja Samanya

Otorita Ibu Kota Nusantara (OIKN) tengah menjalin kerja sama dan Motorola Solutions Inc untuk mewujudkan ibu kota baru yang aman dan berbasis teknologi terkini.
Momen Shin Tae-yong Dekap Tangan Thom Haye Saat Foto Bersama, Netizen: Coach Kayanya Sayang Banget Sama Thom Sampe…

Momen Shin Tae-yong Dekap Tangan Thom Haye Saat Foto Bersama, Netizen: Coach Kayanya Sayang Banget Sama Thom Sampe…

Shin Tae-yong menarik tangan Thom Haye saat foto bersama. Foto tersebut mengundang berbagai reaksi dari netizen, yang beramai-ramai mengomentari kehangatan hub.
Story Ashanty Sebelum Kejadian Nyanyi Viral Disoraki Satu Stadion, Ashanty: Ditanya Sekalian Nyanyi yah 2 Lagu...

Story Ashanty Sebelum Kejadian Nyanyi Viral Disoraki Satu Stadion, Ashanty: Ditanya Sekalian Nyanyi yah 2 Lagu...

Anang dan Ashanty viral disoraki satu stadion saat nyayi usai laga Timnas Indonesia vs Filipina di SUGBK, Ashanty sebelum kejadian: ditanya sekalian nyanyi...
Trending
Pemain Naturalisasi yang Dipanggil Bela Timnas Indonesia itu Dapat Gaji atau Cuma Uang Saku Saja? Akhirnya Terungkap, Ternyata…

Pemain Naturalisasi yang Dipanggil Bela Timnas Indonesia itu Dapat Gaji atau Cuma Uang Saku Saja? Akhirnya Terungkap, Ternyata…

Timnas Indonesia berhasil lolos ke putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026. Lantas apakah para pemain yang bela Timnas Indonesia mendapatkan gaji? Simak.
Jadi Orang Pertama yang Setubuhi Vina hingga Disebut Dalang Utama, Keluarga Murka Statusnya dari DPO Dicabut

Jadi Orang Pertama yang Setubuhi Vina hingga Disebut Dalang Utama, Keluarga Murka Statusnya dari DPO Dicabut

Kasus pemerkosaan dan pembunuhan Vina dan Eky di Cirebon pada 2016 silam sampai kini masih menyita perhatian publik karena belum juga menunjukkan titik akhir.
Calvin Verdonk, Nathan Tjoe A On, dan Thom Haye Bersinar: Apa yang Terjadi di Kemenangan Bersejarah Timnas Indonesia atas Filipina?

Calvin Verdonk, Nathan Tjoe A On, dan Thom Haye Bersinar: Apa yang Terjadi di Kemenangan Bersejarah Timnas Indonesia atas Filipina?

Calvin Verdonk, Nathan Tjoe A On, dan Thom Haye bersinar saat Timnas Indonesia mengalahkan Filipina 2-0. Apa rahasia kemenangan bersejarah ini? Ternyata peran..
Cristian Gonzales Emosional Atas Kemenangan Timnas Indonesia, Pelatih Filipina Salahkan Ernando Ari Usai Laga: Kiper Tidak Menyentuh Bola, Harusnya Penalti

Cristian Gonzales Emosional Atas Kemenangan Timnas Indonesia, Pelatih Filipina Salahkan Ernando Ari Usai Laga: Kiper Tidak Menyentuh Bola, Harusnya Penalti

Cristian Gonzales emosial atas kemenangan Timnas Indonesia dan pelatih Filipina salahkan Ernando Ari usai laga merupakan dua berita terpopuler. Ini ringkasan beritanya.
Shin Tae-yong Full Senyum, PSSI Beri Kabar Baik Buat Timnas Indonesia Usai Lolos Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026

Shin Tae-yong Full Senyum, PSSI Beri Kabar Baik Buat Timnas Indonesia Usai Lolos Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026

Ketua Umun PSSI, Erick Thohir memberikan kabar baik buat Shin Tae-yong usai Timnas Indonesia memastikan diri lolos putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Kesaksian Liga Akbar Terbaru! Ngaku Disuruh Iptu Rudiana Jadi Saksi Kasus Vina Cirebon, Diarahkan Berbohong

Kesaksian Liga Akbar Terbaru! Ngaku Disuruh Iptu Rudiana Jadi Saksi Kasus Vina Cirebon, Diarahkan Berbohong

Kabar terbaru yang mengejutkan ternyata saksi kasus Vina Cirebon, Liga Akbar Cahyana alias Gaga mengaku disuruh oleh Iptu Rudiana ayah almarhum Eky untuk menjadi saksi pada 2016 silam.
Kabar Terbaru Elkan Baggott, Bisakah Ikut Main di EPL bersama Ipswich Town Meski Sudah Pindah Negara? Ternyata Begini Regulasinya

Kabar Terbaru Elkan Baggott, Bisakah Ikut Main di EPL bersama Ipswich Town Meski Sudah Pindah Negara? Ternyata Begini Regulasinya

Kabar terbaru Elkan Baggott, bisakah ikut main di EPL bersama Ipswich Town meski sudah pindah negara atau berstatus sebagai WNI? Ternyata begini regulasinya...
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Kabar Petang
Selengkapnya