News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Polda Sumut Lakukan Patsus pada Polisi Terlibat 1 kg Sabu-sabu

Penempatan khusus (patsus) dilakukan pada oknum personel berinisial ES yang terlibat dalam peredaran 1 kilogram narkotika jenis sabu-sabu di Kota Binjai.Kepolisian Daerah (Polda) Sumatera Utara.
Kamis, 23 Oktober 2025 - 06:15 WIB
Markas Kepolisian Daerah Sumatera Utara.
Sumber :
  • ANTARA

Medan, tvOnenews.com- Penempatan khusus (patsus) dilakukan pada oknum personel berinisial ES yang terlibat dalam peredaran 1 kilogram narkotika jenis sabu-sabu di Kota Binjai.Kepolisian Daerah (Polda) Sumatera Utara."ES lagi diproses patsus oleh Bidang Propam Polda Sumut selama menjalani proses kode etik," ujar Kepala Bidang Humas Polda Sumut Komisaris Besar Polisi Ferry Walintukan di Medan, Rabu malam.

Ferry mengatakan oknum personel yang dilakukan penahanan itu berawal dari pengembangan kasus pengungkapan kasus sabu-sabu 1 kg di Kepolisian Resor Binjai.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Lebih lanjut, ia mengatakan, pemeriksaan ES itu berawal dari hasil adanya penangkapan terhadap tersangka GP, R dan N dalam kasus 1 kilogram sabu-sabu.

"Untuk saat ini, barang (sabu-sabu 1 kg) tersebut didapatkan dari ES, karena itu ia saat ini sedang  menjalani proses kode etik dan patsus dengan hukuman terberat akan terkena PTDH (pemecatan)," katanya.

Kabid Humas menambahkan saat ini pihaknya masih melakukan pendalaman terkait sabu-sabu tersebut yang didapatkan oleh ES.

Pihaknya berkomitmen dalam memberantas narkoba, termasuk personel yang keterlibatan terhadap peredaran narkotika tersebut.

Polda Sumut mengingatkan masyarakat agar tidak ragu untuk melaporkan segala bentuk aktivitas mencurigakan terkait peredaran narkoba agar dapat ditindak secara tegas dan tuntas.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Di sisi lain, Polda Sumut mencatat dari hasil kolaborasi Badan Narkotika Nasional RI bersama Kepolisian Daerah Sumatera Utara mengungkap secara total sebanyak 1,4 ton. Selain itu, ekstasi 342.101,50 butir, 628,88 kilogram ganja 6.089 batang ganja, 2 kilogram kokain dan lainnya selama kurun Januari-25 September 2025.

Seluruh barang bukti itu ditangani dalam 4.749 kasus yang tersebar di seluruh wilayah Polda Sumut dengan jumlah tersangka 6.004 orang.(ant)

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Sikut Juventus dan AC Milan! Inter Kebut Negosiasi dengan Genoa untuk Dapatkan Tanda Tangan Brooke Norton-Cuffy Musim Dingin Ini

Sikut Juventus dan AC Milan! Inter Kebut Negosiasi dengan Genoa untuk Dapatkan Tanda Tangan Brooke Norton-Cuffy Musim Dingin Ini

Inter Milan bergerak cepat di bursa transfer demi mengamankan target barunya. Nerazzurri dikabarkan telah memasuki tahap pembicaraan lanjutan dengan Genoa.
BNN Mengingatkan, Penyalahgunaan Whip Pink untuk Efek Euforia Sangat Berbahaya! Bisa Rusak Saraf Permanen hingga Kematian

BNN Mengingatkan, Penyalahgunaan Whip Pink untuk Efek Euforia Sangat Berbahaya! Bisa Rusak Saraf Permanen hingga Kematian

BNN RI mengingatkan penyalahgunaan gas tertawa atau Whip Pink atau N2O untuk efek euforia sangat berbahaya.
Resmi! Inter Milan Lepas Permata Argentina ke Klub Rival Serie A di Bursa Transfer Musim Dingin

Resmi! Inter Milan Lepas Permata Argentina ke Klub Rival Serie A di Bursa Transfer Musim Dingin

Parma resmi mendatangkan bek muda Inter Milan, Franco Carboni, dengan status pinjaman hingga akhir musim. Langkah ini diambil untuk memperkuat lini belakang.
Kepala Bappenas Sebut Lapangan Kerja Penting, tetapi MBG Lebih Mendesak

Kepala Bappenas Sebut Lapangan Kerja Penting, tetapi MBG Lebih Mendesak

Namun, jika melihat kondisi di lapangan, program MBG memiliki urgensi yang tinggi untuk segera dieksekusi.
Adu realme Buds T200 vs T200 Lite: Selisih Rp100 Ribuan, Bedanya Sejauh Apa?

Adu realme Buds T200 vs T200 Lite: Selisih Rp100 Ribuan, Bedanya Sejauh Apa?

​​​​​​​Adu realme Buds T200 vs T200 Lite dengan selisih harga Rp100 ribuan. Simak perbedaan fitur, kualitas audio, baterai, hingga mana yang lebih worth it.
Dua Bulan Pascabencana, Wapres Gibran Datangi Aceh Tamiang Pantau Pemulihan di Sekolah hingga RSUD

Dua Bulan Pascabencana, Wapres Gibran Datangi Aceh Tamiang Pantau Pemulihan di Sekolah hingga RSUD

Kunjungan ini dalam rangka memastikan proses rehabilitasi dan rekonstruksi pascabencana banjir bandang serta longsor yang terjadi dua bulan lalu.

Trending

Megatsunami Greenland Guncang Dunia: Gelombang 200 Meter Picu Getaran Global Selama 9 Hari

Megatsunami Greenland Guncang Dunia: Gelombang 200 Meter Picu Getaran Global Selama 9 Hari

Megatsunami di Greenland akibat longsor raksasa memicu gelombang 200 meter dan getaran global 9 hari, jadi bukti nyata dampak krisis iklim.
Update Bursa Transfer Persib: Si Anak Hilang Pulang, Satu Pemain Santer Dikabarkan Hengkang

Update Bursa Transfer Persib: Si Anak Hilang Pulang, Satu Pemain Santer Dikabarkan Hengkang

Persib Bandung memulangkan Dedi Kusnandar jelang bursa transfer paruh musim tutup, namun berpotensi kehilangan Febri Hariyadi yang dirumorkan hengkang ke Persis Solo.
Jadwal Perempat Final Thailand Masters 2026, Jumat 30 Januari: Alwi Farhan Tantang Lee Zii Jia

Jadwal Perempat Final Thailand Masters 2026, Jumat 30 Januari: Alwi Farhan Tantang Lee Zii Jia

Berikut jadwal lengkap wakil Indonesia di babak perempat final Thailand Masters 2026.
Moncer di Klub Belgia, Inter Milan Bakal Bawa Pulang Putra Legenda Nerazzurri sebagai Penerus Mkhitaryan Musim Depan

Moncer di Klub Belgia, Inter Milan Bakal Bawa Pulang Putra Legenda Nerazzurri sebagai Penerus Mkhitaryan Musim Depan

Inter Milan mulai menatap masa depan lini tengah mereka dengan lebih serius, dan nama Aleksandar Stankovic kembali mengemuka dalam perencanaan klub.
Malam Mencekam di Unikama, Dugaan Pengerahan Massa Picu Ketegangan

Malam Mencekam di Unikama, Dugaan Pengerahan Massa Picu Ketegangan

Civitas akademika Universitas Kanjuruhan Malang (Unikama) sempat diliputi rasa khawatir menyusul munculnya dugaan upaya intimidasi dan pengerahan massa oleh oknum tertentu.
Lolos Perempat Final Piala Asia 2026, Hector Souto Ogah Pikirkan Thailand atau Vietnam

Lolos Perempat Final Piala Asia 2026, Hector Souto Ogah Pikirkan Thailand atau Vietnam

Pelatih timnas futsal Indonesia Hector Souto blak-blakan soal kondisi skuadnya usai memastikan tiket perempat final Piala Asia Futsal 2026.
Bursa Transfer Inter Milan: Klub Inggris Buat Manuver Agresif demi Dapatkan Bintang Tak Terpakai Nerazzurri

Bursa Transfer Inter Milan: Klub Inggris Buat Manuver Agresif demi Dapatkan Bintang Tak Terpakai Nerazzurri

Nottingham Forest belum menyerah dalam upaya mereka merekrut gelandang Inter Milan, Davide Frattesi di bursa transfer musim dingin ini.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT