News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Sinergi Akademisi, Bisnis, dan Pemerintah: Gebyar ABG Jadi Ajang Penguatan Riset Obat dan Makanan dan Dorong Inovasi Kesehatan Nasional

Kemajuan sektor kesehatan tidak dapat dipisahkan dari kemampuan suatu negara dalam memperkuat riset, inovasi, dan kolaborasi lintas disiplin. Dalam industri obat, makanan
Minggu, 16 November 2025 - 23:46 WIB
Ilustrasi Sinergi Akademisi, Bisnis, dan Pemerintah: Gebyar ABG Jadi Ajang Penguatan Riset Obat dan Makanan dan Dorong Inovasi Kesehatan Nasional
Sumber :
  • Istockphoto

tvOnenews.com - Kemajuan sektor kesehatan tidak dapat dipisahkan dari kemampuan suatu negara dalam memperkuat riset, inovasi, dan kolaborasi lintas disiplin. 

Dalam industri obat, makanan, serta teknologi kesehatan, temuan baru sering kali lahir dari kerja bersama antara akademisi, pelaku industri, dan pemerintah yang menyediakan ruang eksperimen serta pengembangan berbasis ilmu pengetahuan.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Ekosistem yang terjalin melalui kolaborasi semacam ini menjadi landasan penting bagi negara yang ingin membangun sektor kesehatan modern dan berdaya saing.

Di tingkat global, berbagai negara menunjukkan bahwa inovasi di sektor kesehatan bertumbuh pesat ketika riset tidak berjalan sendiri-sendiri. Korea Selatan, misalnya, mempercepat pengembangan bioteknologi melalui integrasi riset kampus dengan pusat inkubasi industri. 

Melansir dari berbagai sumber, sebagai contohnya, Singapura mengembangkan sistem pengawasan pangan yang lebih presisi berkat konsorsium publik-swasta yang meneliti keamanan produk secara paralel dan berkelanjutan. 

Praktik semacam itu menjadi inspirasi bagi berbagai lembaga di Indonesia untuk memperkuat ekosistem riset di bidang kesehatan dan pangan. Indonesia juga mulai mendorong pendekatan kolaboratif serupa dengan memposisikan inovasi sebagai pendorong utama kemajuan industri kesehatan. 

Pendekatan ini tidak hanya berfokus pada penciptaan produk baru, tetapi juga memastikan keamanan, mutu, dan standar ilmiah yang ketat. Acara yang mempertemukan akademisi, pelaku bisnis, dan pemerintah menjadi titik temu yang strategis agar riset dan industri berkembang sejalan, sambil membuka ruang agar produk lokal mampu bersaing di ranah internasional.

Dokter Reza Gladys, Dipl. AAAM, bersama dr. Attaubah Mufid ikut berpartisipasi dalam Gebyar Academia Business and Government Collaboration (ABG) yang diselenggarakan Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) Republik Indonesia sebagai bagian dari refleksi satu tahun Asta Cita pemerintahan Prabowo–Gibran. 

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Kegiatan yang digelar pada 15–16 November 2025 di Kantor BPOM, Jakarta Pusat dan diprakarsai oleh Kepala BPOM, Prof. Taruna Ikrar, M.D., Ph.D., ini dirancang untuk memperkuat sinergi antara akademisi, dunia usaha, dan pemerintah dalam mendorong lahirnya inovasi baru di sektor kesehatan serta obat dan makanan. 

Agenda internasional ini diikuti 10 booth peserta dari Korea, Malaysia, India, Singapura, dan Indonesia, serta 20 perguruan tinggi nasional. Gebyar ABG diharapkan menjadi momentum baru untuk mempertemukan ide, riset, dan peluang bisnis yang dapat mendorong kemandirian inovasi nasional terlebih untuk produk-produk lokal, ujar dr. Reza Gladys saat ditemui di lokasi kegiatan. 

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Nyunda Banget, Layvin Kurzawa Langsung Dapat Julukan Baru dari PSG usai Gabung Persib Bandung

Nyunda Banget, Layvin Kurzawa Langsung Dapat Julukan Baru dari PSG usai Gabung Persib Bandung

Kedatangan Layvin Kurzawa ke Persib ternyata bukan cuma menghebohkan publik bola Tanah Air. Klub lamanya, PSG, tiba-tiba beri julukan untuk eks pemainnya itu.
Musim Hujan Rawan Terkena Campak, Kenali Gejala dan Penanganannya pada Anak

Musim Hujan Rawan Terkena Campak, Kenali Gejala dan Penanganannya pada Anak

Musim hujan meningkatkan risiko campak pada anak. Kenali gejala awal, ciri ruam campak, komplikasi berbahaya, serta pentingnya imunisasi untuk pencegahan.
Kata-Kata Tyson Fury Jelang Duel Tinju Lawan Arslanbek Makhmudov: Sang Jagoan Kembali

Kata-Kata Tyson Fury Jelang Duel Tinju Lawan Arslanbek Makhmudov: Sang Jagoan Kembali

Tyson Fury mengaku antusias akan berhadapan dengan Arslanbek Makhmudov di laga comebacknya pada pertengahan tahun 2026 nanti.
Kasus Penjambretan Berujung Pencopotan Kapolresta Sleman, Polda DIY Janji Segera Berbenah

Kasus Penjambretan Berujung Pencopotan Kapolresta Sleman, Polda DIY Janji Segera Berbenah

Polda DI Yogyakarta telah menonaktifkan Kombes Pol Edy Setyanto Erning Wibowo dari jabatan Kapolresta Sleman sebagai bentuk evaluasi dan tanggung jawab pimpinan
Tol Sinaksak–Simpang Panei Raih SLFO Bintang 5, Percepat Akses Medan–Danau Toba

Tol Sinaksak–Simpang Panei Raih SLFO Bintang 5, Percepat Akses Medan–Danau Toba

Direktur Utama Hamawas, Dindin Solakhuddin, menyampaikan apresiasi atas kepercayaan pemerintah terhadap kinerja dan kualitas infrastruktur yang dibangun. Menurutnya, pencapaian ini merupakan bentuk komitmen perusahaan dalam menghadirkan layanan jalan tol yang prima, aman, andal, dan berkelanjutan untuk mendukung pembangunan nasional.
Link Live Streaming Proliga 2026, 30 Januari: JPE Hadapi Juru Kunci, Kesempatan Emas Megawati Hangestri Cs Tempel GPPI

Link Live Streaming Proliga 2026, 30 Januari: JPE Hadapi Juru Kunci, Kesempatan Emas Megawati Hangestri Cs Tempel GPPI

Link Live Streaming Proliga 2026 Jumat 30 Januari, hadirkan dua laga sektor putri dimana Megawati Hangestri dijadwalkan kembali tampil bersama JPE malam nanti.

Trending

Update Bursa Transfer Persib: Si Anak Hilang Pulang, Satu Pemain Santer Dikabarkan Hengkang

Update Bursa Transfer Persib: Si Anak Hilang Pulang, Satu Pemain Santer Dikabarkan Hengkang

Persib Bandung memulangkan Dedi Kusnandar jelang bursa transfer paruh musim tutup, namun berpotensi kehilangan Febri Hariyadi yang dirumorkan hengkang ke Persis Solo.
6 Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 31 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo

6 Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 31 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo

​​​​​​​Ramalan keuangan zodiak 31 Januari 2026 untuk Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo, membahas peluang finansial, risiko, serta angka hoki harian.
Megatsunami Greenland Guncang Dunia: Gelombang 200 Meter Picu Getaran Global Selama 9 Hari

Megatsunami Greenland Guncang Dunia: Gelombang 200 Meter Picu Getaran Global Selama 9 Hari

Megatsunami di Greenland akibat longsor raksasa memicu gelombang 200 meter dan getaran global 9 hari, jadi bukti nyata dampak krisis iklim.
Semakin Panas, Ressa Tutup Pintu Maaf untuk Denada Siap Tempuh Persidangan, Begini Penjelasan Kuasa Hukum

Semakin Panas, Ressa Tutup Pintu Maaf untuk Denada Siap Tempuh Persidangan, Begini Penjelasan Kuasa Hukum

Artis Indonesia, Denada jadi sorotan publik karena tersandung kasus dugaan penelantaran anak. Kini kasusnya siap ke persidangan.
Ramalan Zodiak Besok, 31 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, hingga Virgo

Ramalan Zodiak Besok, 31 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, hingga Virgo

Simak ramalan zodiak besok, 31 Januari 2026 untuk Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo. Prediksi lengkap mulai dari asmara, karier, hingga keuangan.
Jika Megatsunami Greenland Berulang, Ini Risiko Serius bagi Indonesia dan Dunia

Jika Megatsunami Greenland Berulang, Ini Risiko Serius bagi Indonesia dan Dunia

Megatsunami di Greenland berpotensi terjadi berulang akibat krisis iklim. Dampaknya bisa menjalar global, termasuk ke Indonesia lewat iklim ekstrem dan ekonomi.
Harga Emas dan Perak Pecah Rekor Dunia, Analis Waspadai Pasar Makin Tak Rasional

Harga Emas dan Perak Pecah Rekor Dunia, Analis Waspadai Pasar Makin Tak Rasional

Harga emas dan perak tembus rekor global. Analis menilai reli dipicu likuiditas dan spekulasi, bukan semata fundamental pasar logam mulia.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT