News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

MIND ID Turut Kumandangkan Agenda Presidensi G20 Melalui Musik dan Keagamaan

Grup MIND ID mendukung penuh penyelenggaraan Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) Internasional Para Pemimpin Agama atau R20 Indonesia 2022 dalam rangkaian G20.
Jumat, 4 November 2022 - 16:59 WIB
Grup MIND ID mendukung penuh penyelenggaraan Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) Internasional Para Pemimpin Agama atau R20 Indonesia 2022 di Hotel Grand Hyatt, Kabupaten Badung, Bali, Rabu (2/11/2022)
Sumber :
  • Promo

Jakarta - Grup MIND ID mendukung penuh penyelenggaraan Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) Internasional Para Pemimpin Agama atau R20 Indonesia 2022 dalam rangkaian G20 di Hotel Grand Hyatt, Kabupaten Badung, Bali, Rabu (2/11/2022). 

Side event G20 ini sejalan dan penting dalam mendukung pilar Keberlanjutan MIND ID terutama pada poin people. Selain R20, MIND ID juga turut menyukseskan Music 20 atau M20.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Dalam acara R20 ini, peserta dengan total 464 orang dan 170 diantaranya dari luar negeri menyampaikan berbagai hal khususnya persoalan kemanusiaan. 

Persoalan itu di antaranya kemiskinan, kesenjangan, polarisasi sosial politik, serta keterpurukan ekonomi akibat pandemi COVID-19. 

Melalui forum ini, ditegaskan kembali bahwa perlu berbagai pihak terjun langsung dalam memecahkan berbagai persoalan kemanusiaan dan masalah global dari ketegangan, kekerasan, polarisasi hingga kemiskinan dan kesenjangan. 

Dany Amrul Ichdan selaku Direktur Hubungan Kelembagaan MIND ID berpendapat sudah saatnya nilai dari kepercayaan dan agama menjadi solusi atas berbagai problem kemanusiaan, bukan sebaliknya menjadi sumber persoalan. 

“Peran para tokoh agama tidak bisa diabaikan. Para tokoh agama banyak membantu pemerintah dan masyarakat dalam menyukseskan program-programnya. Selain itu, tokoh agama juga sebagai penyampai pesan yang baik dan terpercaya bagi umatnya masing – masing,” ujarnya.

Side event G20 yang tidak kalah penting ialah penyelenggaraan M20 yang menggajak sederet musisi Tanah Air. Tema Presidensi G20 Indonesia yang mengangkat tema 

"Recover Together, Recover Stronger", fokus pada empat isu utama yaitu, arsitektur kesehatan global, transisi energi, transformasi ekonomi digital, dan krisis pangan.

Musik menjadi salah satu sarana yang sangat kuat untuk mencanangkan kesadaran masyarakat dunia atas pentingnya empat isu yang dibawa dalam Presidensi G20 Indonesia. Oleh sebab itu, M20 menjadi sebuah platform penggerak musik untuk menyuarakan keempat isu utama tersebut.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Musik tetap efektif sebagai sarana kampanye satu isu tertentu, sebagai contoh menggelar pertunjukan yang rendah emisi karbon, tidak menggunakan plastik, dan mengoptimalkan barang-barang yang bisa didaur ulang. 

Harapannya M20 juga ingin menstimulasi para pencipta lagu untuk menciptakan karya-karya berisi ajakan pelestarian lingkungan ataupun isu lainnya yang lebih strategis.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Eks Bintang PSG Akhirnya Turun Lapangan! Begini Kondisi Terbaru Layvin Kurzawa di Persib Bandung

Eks Bintang PSG Akhirnya Turun Lapangan! Begini Kondisi Terbaru Layvin Kurzawa di Persib Bandung

Pemain anyar Persib Bandung Layvin Kurzawa mulai menjalani latihan perdana jelang laga pekan ke-19 Super League 2025/2026 menghadapi Persis Solo di Stadion Manahan, Solo, Sabtu (31/1/2026).
Meski Terpuruk! Persis Solo Ternyata Bikin Bojan Hodak Tak Berani Macam-macam di Stadion Manahan

Meski Terpuruk! Persis Solo Ternyata Bikin Bojan Hodak Tak Berani Macam-macam di Stadion Manahan

Pelatih Persib Bandung Bojan Hodak menegaskan timnya tidak akan memandang sebelah mata Persis Solo jelang pertemuan kedua tim pada lanjutan Super League 2025/26
Jadwal Syuting Lisa BLACKPINK dan Ma Dong-Seok, Ruas Jalan di Kota Tangerang Ditutup Sementara

Jadwal Syuting Lisa BLACKPINK dan Ma Dong-Seok, Ruas Jalan di Kota Tangerang Ditutup Sementara

Artis internasional yakni Lisa BLACKPINK dan Ma Dong-seok (Don Lee) bakal unjuk gigi dalam aktingnya di Kota Tangerang.
Kajari dan Kasipidsus Kejari Deli Serdang Dipanggil Kejagung, Penyebab Belum Terungkap

Kajari dan Kasipidsus Kejari Deli Serdang Dipanggil Kejagung, Penyebab Belum Terungkap

Kabar tersebut mencuat saat awak media berupaya mengonfirmasi perihal seorang tahanan yang kabur usai menjalani sidang di Pengadilan Negeri Lubuk Pakam, Deli Serdang, Selasa (27/1/2026). Dalam kesempatan itu, diketahui Kajari Deli Serdang sudah beberapa hari tidak terlihat masuk kantor.
Datang di Tengah Krisis, Roman Papryga Jadi Harapan Baru Persis Solo di Super League 2025/2026

Datang di Tengah Krisis, Roman Papryga Jadi Harapan Baru Persis Solo di Super League 2025/2026

Persis Solo serius menatap paruh kedua Super League 2025/2026, dengan merekrut penyerang asal Ukraina Roman Papryga.
Bursa Transfer AC Milan: Update Daftar Belanja Rossoneri Musim Panas Nanti, dari Leon Goretzka hingga Vlahovic Jadi Prioritas

Bursa Transfer AC Milan: Update Daftar Belanja Rossoneri Musim Panas Nanti, dari Leon Goretzka hingga Vlahovic Jadi Prioritas

Klub Liga Italia, AC Milan mulai memfokuskan target belanja mereka ke bursa transfer musim panas nanti seiring dengan keterbatasan anggaran pada Januari ini.

Trending

Bursa Transfer AC Milan: Update Daftar Belanja Rossoneri Musim Panas Nanti, dari Leon Goretzka hingga Vlahovic Jadi Prioritas

Bursa Transfer AC Milan: Update Daftar Belanja Rossoneri Musim Panas Nanti, dari Leon Goretzka hingga Vlahovic Jadi Prioritas

Klub Liga Italia, AC Milan mulai memfokuskan target belanja mereka ke bursa transfer musim panas nanti seiring dengan keterbatasan anggaran pada Januari ini.
Janggal Kasus Kematian Selebgram Lula Lahfah, Polisi Bongkar Detik-detik Kekasih Reza Arap Ditemukan Tak Bernyawa

Janggal Kasus Kematian Selebgram Lula Lahfah, Polisi Bongkar Detik-detik Kekasih Reza Arap Ditemukan Tak Bernyawa

Kasus keamtian selebgram muda Lula Lahfah yang juga kekasih hati dari artis Reza Arap masih menyimpan misteri.
Meski Terpuruk! Persis Solo Ternyata Bikin Bojan Hodak Tak Berani Macam-macam di Stadion Manahan

Meski Terpuruk! Persis Solo Ternyata Bikin Bojan Hodak Tak Berani Macam-macam di Stadion Manahan

Pelatih Persib Bandung Bojan Hodak menegaskan timnya tidak akan memandang sebelah mata Persis Solo jelang pertemuan kedua tim pada lanjutan Super League 2025/26
Jadwal Syuting Lisa BLACKPINK dan Ma Dong-Seok, Ruas Jalan di Kota Tangerang Ditutup Sementara

Jadwal Syuting Lisa BLACKPINK dan Ma Dong-Seok, Ruas Jalan di Kota Tangerang Ditutup Sementara

Artis internasional yakni Lisa BLACKPINK dan Ma Dong-seok (Don Lee) bakal unjuk gigi dalam aktingnya di Kota Tangerang.
Rekor Transfer Dunia 2025: Nilai Fantastis dan Lonjakan Perpindahan Pemain

Rekor Transfer Dunia 2025: Nilai Fantastis dan Lonjakan Perpindahan Pemain

Belanja transfer pemain sepak bola dunia mencatat rekor baru pada 2025 dan menjadi yang tertinggi sepanjang sejarah. Hal tersebut tercantum dalam laporan Global Transfer Report yang dirilis FIFA dan dikutip pada Rabu (28/1/2026).
Kajari dan Kasipidsus Kejari Deli Serdang Dipanggil Kejagung, Penyebab Belum Terungkap

Kajari dan Kasipidsus Kejari Deli Serdang Dipanggil Kejagung, Penyebab Belum Terungkap

Kabar tersebut mencuat saat awak media berupaya mengonfirmasi perihal seorang tahanan yang kabur usai menjalani sidang di Pengadilan Negeri Lubuk Pakam, Deli Serdang, Selasa (27/1/2026). Dalam kesempatan itu, diketahui Kajari Deli Serdang sudah beberapa hari tidak terlihat masuk kantor.
Datang di Tengah Krisis, Roman Papryga Jadi Harapan Baru Persis Solo di Super League 2025/2026

Datang di Tengah Krisis, Roman Papryga Jadi Harapan Baru Persis Solo di Super League 2025/2026

Persis Solo serius menatap paruh kedua Super League 2025/2026, dengan merekrut penyerang asal Ukraina Roman Papryga.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT