LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Mullah Baradar Kandidat Kuat Presiden Afghanistan yang Baru
Sumber :
  • tvone

Mullah Baradar Kandidat Kuat Presiden Afghanistan yang Baru

Pendiri Taliban sekaligus kandidat kuat Presiden Afghanistan yang baru, Mullah Baradar, adalah salah satu dari empat orang yang mendirikan gerakan Taliban di Afghanistan pada tahun 1994.

Rabu, 18 Agustus 2021 - 23:01 WIB

Afghanistan - Pendiri Taliban sekaligus kandidat kuat Presiden Afghanistan yang baru, Mullah Baradar, adalah salah satu dari empat orang yang mendirikan gerakan Taliban di Afghanistan pada tahun 1994.

Baradar merupakan salah satu komandan tepercaya pemimpin Taliban, dan lebih dikenal sebagai kepala politik dan yang paling populer di tubuh Taliban. 
Sebagai pemimpin urusan politik kelompok Taliban, Baradar juga sebelumnya menjadi perwakilan bagian dari tim perundingan dengan Amerika Serikat di Doha, Qatar.

Baradar lahir pada tahun 1968 di desa Weetmak di distrik Dehrawood, Provinsi Uruzgan, Afghanistan. Ia juga dikenal sebagai bagian dari Cabang Popalzai dari Suku Durrani, sama seperti mantan Presiden Afghanistan Hamid Karzai. Seperti kebanyakan orang Afghanistan, kehidupan Baradar berubah selamanya karena invasi Uni Soviet di akhir 1970-an.

Periode ini diyakini menjadi salah satu masa yang membentuk sifat pemberontaknya. Pada tahun 1980-an bersama Mujahidin Afghanistan, ia ikut bertempur melawan Soviet. Pertemuannya dengan ulama bermata satu Mullah Omar juga diyakini terjadi ketika keduanya berjuang berdampingan dalam masa ini.
Setelah Soviet diusir pada tahun 1992 Afghanistan jatuh ke dalam perang saudara antara panglima perang yang bersaing. Di tengah kekacauan dan korupsi perang saudara, Baradar mendirikan madrasah di Kandahar bersama Omar.

Baca Juga :

Mereka kemudian mendirikan gerakan Taliban pada awal tahun 1990-an. Mullah Baradar mengembangkan peran sebagai ahli strategi dan komando militer. Sebagai tokoh kunci Taliban, ia diyakini memimpin pemberontakan dan mengelola pendanaan sehari-hari. Taliban berhasil meraih kekuasaan di Afghanistan tahun 1996.

Kekuasaan diraih setelah menjalani serangkaian penaklukan yang menakjubkan atas sejumlah ibu kota provinsi di Afghanistan. Seperti para pemimpin Taliban lainnya, Baradar menjadi sasaran kunci sanksi Dewan Keamanan PBB yang mencakup pembekuan aset, larangan bepergian, dan embargo senjata. Hal ini berlangsung setelah Taliban runtuh pada 2001.

Baradar diyakini menjadi salah satu orang dalam sekelompok kecil pemberontak yang mendekati pemimpin sementara Afghanistan Hamid Karzai. Suratnya kepada Karzai saat itu dilaporkan menguraikan kesepakatan potensial yang akan membuat para militan mengakui pemerintahan baru. Selama 20 tahun masa pengasingan, Baradar memiliki reputasi sebagai pemimpin militer yang kuat dan operator politik yang halus.

Halaman Selanjutnya :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Tanpa Elkan Baggott dan Jay Idzes, Ini Formasi Terbaik Timnas Indonesia Kontra Tanzania di FIFA Matchday: Garuda Siap Dulang Poin

Tanpa Elkan Baggott dan Jay Idzes, Ini Formasi Terbaik Timnas Indonesia Kontra Tanzania di FIFA Matchday: Garuda Siap Dulang Poin

Melihat formasi terbaik yang bisa diterapkan Timnas Indonesia tanpa diperkuat sejumlah bintang Eropa saat hadapi Tanzania pada ajang FIFA Matchday esok hari.
Presiden Jokowi: Indonesia Kecam Keras Serangan Israel di Rafah

Presiden Jokowi: Indonesia Kecam Keras Serangan Israel di Rafah

Jokowi menegaskan Indonesia mengecam keras serangan Israel di Kota Rafah, Palestina dalam perang antara Israel melawan kelompok Hamas di wilayah itu.
Bikin Geger, Media Vietnam Soroti Polemik Elkan Baggott Spekulasi Bahwa Menyudahi Hubungan dengan Timnas Indonesia

Bikin Geger, Media Vietnam Soroti Polemik Elkan Baggott Spekulasi Bahwa Menyudahi Hubungan dengan Timnas Indonesia

Media Vietnam ikut menyoroti soal polemik Elkan Baggott tak dipanggil oleh Shin Tae-yong membela timnas Indonesia, spekulasi bahwa sang pemain menyudahi.
Ramai Ormas Islam di Makassar Tolak W Superclub, Hotman Paris Sampaikan Permohonan Maaf

Ramai Ormas Islam di Makassar Tolak W Superclub, Hotman Paris Sampaikan Permohonan Maaf

Pengacara kondang Hotman Paris Hutapea menyampaikan permintaan maaf usai perkataannya saat meresmikan W Superclub CPI menuai sorotan.
Soroti Fatwa Salam Lintas Agama soal Toleransi, MUI Bilang Tidak Semua Aspek dalam Islam Bisa Ditoleransi!

Soroti Fatwa Salam Lintas Agama soal Toleransi, MUI Bilang Tidak Semua Aspek dalam Islam Bisa Ditoleransi!

Wasekjend MUI KH Arif Fahrudin merespon fatwa salam lintas agama sebagai wujud upaya toleransi yang digelar Forum Ijtima Ulama Komisi Fatwa se-Indonesia VIII.
Ramalan Zodiak Lengkap Bulan Juni 2024: Periksa Angka Hoki, Kecocokan Antar Zodiak, dan Kejutan Tidak Terduga Lainnya

Ramalan Zodiak Lengkap Bulan Juni 2024: Periksa Angka Hoki, Kecocokan Antar Zodiak, dan Kejutan Tidak Terduga Lainnya

Periksa ramalan zodiak bulan ini, 1-30 Juni 2024 yang akan mengungkap prediksi keuangan, angka hoki, dan kejutan lainnya. Gemini harus fokus hanya pada tug...
Trending
Kabar Baik Soal Situasi Shin Tae-yong dan Elkan Baggott Jelang Kualifikasi Piala Dunia 2026, Delegasi FIFA Berkunjung ke Indonesia

Kabar Baik Soal Situasi Shin Tae-yong dan Elkan Baggott Jelang Kualifikasi Piala Dunia 2026, Delegasi FIFA Berkunjung ke Indonesia

Kabar baik soal situasi Shin Tae-yong dan Elkan Baggott jelang Kualifikasi Piala Dunia 2026, hingga kabar tentang delegasi FIFA yang berkunjung ke Indonesia.
Kasus Pembunuhan Vina di Cirebon Disinyalir Ada Obstruction of Justice, Kompolnas Sebut Pengacara, Praktisi Hukum  : Pelakunya Polisi

Kasus Pembunuhan Vina di Cirebon Disinyalir Ada Obstruction of Justice, Kompolnas Sebut Pengacara, Praktisi Hukum : Pelakunya Polisi

Kasus pembunuhan sejoli muda Vina dan Eky di Cirebon, Jawa Barat terus menyita perhatian publik usai terdapat kejanggalan dalam pengungkapannya oleh kepolisian.
Terseret Pusaran Kasus Pembunuhan Vina dan Eky, Anak Eks Bupati Cirebon Ceritakan Pengalaman Ekstrim

Terseret Pusaran Kasus Pembunuhan Vina dan Eky, Anak Eks Bupati Cirebon Ceritakan Pengalaman Ekstrim

Kasus pembunuhan sejoli muda Vina dan Eky di Cirebon, Jawa Barat terus menyita perhatian publik usai sejumlah kejanggalan dalam pengungkapannya oleh kepolisian.
5 Fakta Persib Juara Liga 1 2023/2024, Dari Tak Pernah di Puncak Klasemen Hingga Sapu Bersih Championship Series

5 Fakta Persib Juara Liga 1 2023/2024, Dari Tak Pernah di Puncak Klasemen Hingga Sapu Bersih Championship Series

Persib Bandung memastikan diri menjadi juara ketika menaklukan Madura United dengan skor akhir agregat 6-1. 
Kasus Pembunuhan Vina dan Eky di Cirebon Sulit Terungkap, Pengacara Terpidana Disinyalir Lakukan Obstruction of Justice

Kasus Pembunuhan Vina dan Eky di Cirebon Sulit Terungkap, Pengacara Terpidana Disinyalir Lakukan Obstruction of Justice

Kasus pembunuhan sejoli muda Vina dan Eky di Cirebon terus menyita perhatian publik usai sejumlah kejanggalan dalam pengungkapannya oleh kepolisian.
Penantian 7 Tahun Terbayar, Bahagianya Kapten Persib dan Pilar Timnas Indonesia Wujudkan Mimpi Juara Liga 1 Perdana dalam Karier

Penantian 7 Tahun Terbayar, Bahagianya Kapten Persib dan Pilar Timnas Indonesia Wujudkan Mimpi Juara Liga 1 Perdana dalam Karier

Kapten Persib dan pilar Timnas Indonesia, Marc Klok tidak bisa menyembunyikan rasa bahagianya usai raih gelar juara perdana Liga 1 setelah menanti cukup lama.
Harusnya Ikut Rayakan Juara, Eks Pemain Asing Kirim Pesan Haru Usai Persib Jadi Juara Liga 1

Harusnya Ikut Rayakan Juara, Eks Pemain Asing Kirim Pesan Haru Usai Persib Jadi Juara Liga 1

Perayaan Persib sebagai juara ini setelah menaklukan Madura United dengan skor agregat 6-1. 
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Damai Indonesiaku
14:00 - 15:00
Big Fight Boxing
15:00 - 15:30
Football Vaganza
15:30 - 16:00
Ragam Perkara
16:00 - 17:00
Kabar Petang Pilihan
17:00 - 18:30
Kabar Petang
Selengkapnya