News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Jelang Perayaan Idul Adha Bakrie Amanah Sosialisasikan Qurban Lengkapi Kebutuhan Gizi di Indonesia

Laznas Bakrie Amanah mempersembahkan acara qurban tahun ini dengan tema "Qurban Lengkapi Gizi."
Jumat, 23 Juni 2023 - 14:58 WIB
Jelang Perayaan Idul Adha Bakrie Amanah Sosialisasikan Qurban Lengkapi Kebutuhan Gizi di Indonesia
Sumber :
  • Bakrie Amanah

Jakarta, tvOnenews.com - Laznas Bakrie Amanah mempersembahkan acara qurban tahun ini dengan tema "Qurban Lengkapi Gizi." 

Dengan fokus pada melengkapi kebutuhan gizi, kegiatan ini memiliki makna yang penting dalam penyebaran dan konsumsi daging qurban oleh masyarakat di Indonesia, terutama di daerah-daerah yang masih menghadapi masalah gizi, dan angka stunting yang tinggi. 

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Sebagai langkah awal, Laznas Bakrie Amanah telah menyelenggarakan seminar yang mencerahkan untuk memperkenalkan dan mengedukasi tema yang sangat penting ini kepada khalayak. 

Seminar yang dilaksanakan di ruang satu dan dua Universitas Bakrie, Jakarta Selatan turut dihadiri oleh undangan yang berasal dari perusahaan-perusahaan di kelompok Bakrie. 

Hal ini ditujukan untuk mendapatkan dukungan dari perusahaan-perusahaan di kelompok Bakrie dalam penyelenggaraan Idul Qurban tahun ini dapat berkontribusi dalam program pemenuhan asupan gizi di Indonesia.

Sebagai narasumber, Bakrie Amanah menghadirkan Ketua Program Studi Ilmu dan Teknologi Pangan Universitas Bakrie, Kurnia Ramadhan Ph.D yang mengulas topik qurban dalam perspektif kebutuhan gizi masyarakat dan Dr. KH Abdul Halim Sholeh selaku Dewan Pengawas Syariah Bakrie Amanah yang mengulas topik yang sama dari perspektif syari’ah.

Menurut Kurnia tingkat konsumsi daging masyarakat Indonesia masih rendah tercatat asupan protein harian perkapita Indonesia hanya sebanyak 69 gram itupun dengan rincian 27 gram protein hewani dam 42 gram protein tumbuhan. 

Inilah yang harus disadari bahwa urgensi pentingnya asupa hewani sangat penting dan berguna bagi peningkatan gizi Indonesia.

Sejalan dengan penyampaian Kurnia, DPS Bakrie Amanah Dr. KH Abdul Halim Sholeh menyampaikan pentingnya masyarakat untuk berqurban untuk bisa mendapat keberkahan hidup di dunia. 

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Ketika menyaksikan hewan disembelih, muncul perasaan syukur atas segala nikmat yang telah diberikan Allah SWT pada diri manusia. Dengan bersyukur ini, hidup akan menjadi lebih berkah dan jiwa terhindar dari penyakit hati.

Sementara itu Setiadi Ihsan selaku Direktur Bakrie Amanah menyampaikan tantangan di momen Idul Qurban adalah pada distribusi daging kurban yang hanya belum merata di setiap wilayah Indonesia. 

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Bangunan SLB Negeri Brebes Direhabilitasi, Sekolah Mengaku Nyaman Bagi Siswa Berkebutuhan Khusus

Bangunan SLB Negeri Brebes Direhabilitasi, Sekolah Mengaku Nyaman Bagi Siswa Berkebutuhan Khusus

Bangunan gedung Sekolah Luar Biasa (SLB) Negeri Brebes, Jawa Tengah yang berada di Jalan Yos Sudarso Kota Brebes, kini tampil lebih megah dan layak digunakan dalam proses belajar mengajar bagi siswa berkebutuhan khusus.
Pecat Xabi Alonso, 5 Pelatih Nganggur Ini Bisa Jadi Opsi Nakhoda Baru Real Madrid: Zidane Comeback ke Bernabeu?

Pecat Xabi Alonso, 5 Pelatih Nganggur Ini Bisa Jadi Opsi Nakhoda Baru Real Madrid: Zidane Comeback ke Bernabeu?

Kursi pelatih Real Madrid kembali kosong usai Xabi Alonso resmi dipecat. Deretan pelatih nganggur, termasuk Zinedine Zidane, kini menjadi favorit kuat.
BRI Terbitkan Surat Berharga Komersial, Perkuat Likuiditas dan Dukung Pendalaman Pasar Keuangan Nasional

BRI Terbitkan Surat Berharga Komersial, Perkuat Likuiditas dan Dukung Pendalaman Pasar Keuangan Nasional

Adapun penerbitan ini mendukung kebijakan Bank Indonesia dalam pendalaman pasar keuangan nasional.
Pemain Bintang Ramai-ramai Mundur dari India Open 2026: Ada Akane Yamaguchi Hingga Jagoan China

Pemain Bintang Ramai-ramai Mundur dari India Open 2026: Ada Akane Yamaguchi Hingga Jagoan China

Sejumlah pemain bintang rama-ramai mundur dari turnamen bulu tangkis India Open 2026, termasuk Akane Yamaguchi (Jepang) dan para unggulan lainnya.
4 WNI Dikabarkan Diculik Bajak Laut di Perairan Gabon Afrika Tengah

4 WNI Dikabarkan Diculik Bajak Laut di Perairan Gabon Afrika Tengah

Sementara, enam awak kapal lainnya yang terdiri dari WNI, WN China, dan WN Burkina Faso, bertahan di atas kapal ikan mereka.
Dibuka di Lima Lokasi, Layanan SIM Keliling Hari Ini 13 Januari 2026 di Jakarta Beroperasi hingga Pukul 14.00 WIB

Dibuka di Lima Lokasi, Layanan SIM Keliling Hari Ini 13 Januari 2026 di Jakarta Beroperasi hingga Pukul 14.00 WIB

Dibuka di lima lokasi, layanan SIM Keliling hari ini 13 Januari 2026 di Jakarta beroperasi mulai dari pukul 08.00-14.00 WIB. 

Trending

Xabi Alonso Masuk Bursa Pelatih Manchester United usai Didepak Real Madrid? Media Inggris Beberkan Peluangnya

Xabi Alonso Masuk Bursa Pelatih Manchester United usai Didepak Real Madrid? Media Inggris Beberkan Peluangnya

Media Inggris membahas kemungkinan Manchester United mengejar Xabi Alonso sebagai pelatih baru. Sang juru taktik asal Spanyol baru saja berpisah dengan Real Madrid.
Bongkar Rahasia Pilkada Murah, PDIP Usulkan E-Voting dan Hapus 'Mahar Politik'

Bongkar Rahasia Pilkada Murah, PDIP Usulkan E-Voting dan Hapus 'Mahar Politik'

Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) menyuarakan sikap politiknya untuk tetap mempertahankan sistem pemilihan kepala daerah (Pilkada) secara langsung.
Rezeki Datang Bertubi-tubi! Kondisi Finansial Zodiak 14 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo

Rezeki Datang Bertubi-tubi! Kondisi Finansial Zodiak 14 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo

Berikut ramalan kondisi finansial zodiak pada 14 Januari 2026 untuk enam zodiak pertama, Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo.
Mengenal Gaston Avila, Bek Argentina Rp43 Miliar yang Disebut Siap Merapat ke Persib Bandung Gantikan Federico Barba

Mengenal Gaston Avila, Bek Argentina Rp43 Miliar yang Disebut Siap Merapat ke Persib Bandung Gantikan Federico Barba

Gaston Avila, bek Argentina milik Ajax dengan nilai Rp43 miliar, ramai dikaitkan dengan Persib Bandung. Siap gantikan Federico Barba? Ini profil dan faktanya.
Kasus Dugaan Penipuan Kripto Seret Nama Timothy Ronald, Ini Penjelasan Lengkap soal Koin Manta Network

Kasus Dugaan Penipuan Kripto Seret Nama Timothy Ronald, Ini Penjelasan Lengkap soal Koin Manta Network

Kasus dugaan penipuan kripto menyeret nama Timothy Ronald. Korban rugi Rp3 miliar usai beli koin Manta Network. Ini penjelasan MANTA.
Media Spanyol Bingung usai Alvaro Arbeloa Ditunjuk sebagai Pelatih Real Madrid Gantikan Xabi Alonso

Media Spanyol Bingung usai Alvaro Arbeloa Ditunjuk sebagai Pelatih Real Madrid Gantikan Xabi Alonso

Media Spanyol mengutarakan rasa herannya setelah Alvaro Arbeloa ditunjuk sebagai pelatih Real Madrid. Dia menggantikan Xabi Alonso yang didepak.
Banjir Jakarta Timur Berangsur Surut, BPBD Catat Sisa Genangan Masih Ada di Sejumlah Titik

Banjir Jakarta Timur Berangsur Surut, BPBD Catat Sisa Genangan Masih Ada di Sejumlah Titik

Banjir Jakarta Timur berangsur surut. BPBD mencatat sebagian besar genangan sudah kering, meski sejumlah titik masih menyisakan air.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT