LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Capres nomor urut 2 Prabowo Subianto
Sumber :
  • ANTARA

Survei Populi Center Sebut Prabowo Tokoh Paling Banyak Dikenal Publik

"Prabowo Subianto menjadi tokoh yang paling banyak dikenal dengan 97,6 persen, disusul Megawati Soekarnoputri (97,4 persen), Ganjar Pranowo (92 persen),"

Senin, 11 Desember 2023 - 16:04 WIB

Jakarta, tvonenews.com - Hasil survei nasional yang dilakukan Populi Center mulai 28 November hingga 5 Desember 2023 menghasilkan data bahwa Prabowo Subianto adalah tokoh yang paling banyak dikenal publik.

"Dari 17 tokoh yang ditanyakan, Prabowo Subianto menjadi tokoh yang paling banyak dikenal dengan 97,6 persen, disusul Megawati Soekarnoputri (97,4 persen), Ganjar Pranowo (92 persen)," kata Manajer Riset Populi Center, Dimas Ramadhan melalui keterangan tertulis, Senin (11/12/2023).

Dimas melanjutkan, Anies Baswedan (89,9 persen), Gibran Rakabuming Raka (87,8 persen). Kemudian Kaesang Pangarep (76,3 persen), Mahfud MD (75,4 persen), Agus Harimurti Yudhoyono (68,1 persen), Surya Paloh (67,5 persen), dan Muhaimin Iskandar (64,0 persen).

"Adapun tokoh lain mendapat popularitas di bawah 50 persen," kata Dimas.

Baca Juga :

Kemudian, lanjut Dimas, dari 3 (tiga) pasangan calon yang akan berkontestasi pada pemilu mendatang, apabila dilihat dari tingkat akseptabilitas dari beberapa kategori, pasangan Prabowo Subianto-Gibran
Rakabuming Raka mendominasi 11 (sebelas) kategori akseptabilitas yang ditanyakan. 

Kategori akseptabilitas yang ditanyakan yakni mulai dari mampu menjaga stabilitas keamanan, mampu diterima kaum muda (millennial, gen z), mampu memerintah, mampu memberantas korupsi, mampu menyelesaikan Pembangunan Ibu Kota Nusantara (IKN), berkomitmen kepada perjuangan Palestina, mampu memajukan perekonomian Indonesia, mampu menurunkan kemiskinan, mampu menciptakan lapangan pekerjaan, mampu mengendalikan harga-harga, dan mampu menjaga toleransi.

Tingkat Keterpilihan

Pada pertanyaan terbuka capres, nama Prabowo Subianto mendapatkan tingkat keterpilihan tertinggi dengan 40,7 persen. Di urutan kedua terdapat nama Ganjar Pranowo dengan 19,3 persen, dan di urutan ketiga adalah Anies Baswedan dengan 18,5 persen. 

"Adapun nama-nama lain mendapat tingkat keterpilihan di bawah 2 persen," kata Dimas. 

Sementara untuk top of mind cawapres, nama Gibran Rakabuming Raka mendapat tingkat keterpilihan tertinggi dengan 31,8 persen, disusul Mahfud MD dengan 18,4 persen, dan Muhaimin Iskandar dengan 12,6 persen. Sementara nama-nama tokoh lain mendapat angka di bawah 2 persen.

Temuan pada pertanyaan terbuka untuk capres dan cawapres beririsan dengan perolehan suara
elektabilitas pasangan calon saat ini. Data menunjukkan bahwa pasangan Prabowo Subianto-Gibran
Rakabuming Raka mendapat elektabilitas tertinggi dengan 46,7 persen. 

Di urutan selanjutnya pasangan Ganjar Pranowo-Mahfud MD serta Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar mendapat angka yang sama, yakni sebesar 21,7 persen. (ito)

 

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Merasa Capek? Daftar Link Download Gratis Rekaman Suara Takbir Idul Adha 2024 Non-Stop ini Terus Menggema di Masjid

Merasa Capek? Daftar Link Download Gratis Rekaman Suara Takbir Idul Adha 2024 Non-Stop ini Terus Menggema di Masjid

Cek daftar link download gratis rekaman suara takbir Hari Raya Idul Adha 2024 Non-Stop MP3 agar pengeras suara masjid terus terdengar sampai pelaksanaan shalat.
Sempat Garang Usai Rekam Video Pasca Pengeroyokan Bos Rental Mobil Asal Jakarta Hingga Tewas, Selebgram Asal Desa Sukolilo Menciut Diserang Netizen, Berujung...

Sempat Garang Usai Rekam Video Pasca Pengeroyokan Bos Rental Mobil Asal Jakarta Hingga Tewas, Selebgram Asal Desa Sukolilo Menciut Diserang Netizen, Berujung...

Kasus bos rental mobil berinisial BH asal Jakarta yang tewas dikeroyok oleh warga Desa Susokilo, Pati, Jawa Tengah pada Kamis, 6 Juni 2024 berbuntut panjang.
Jay Idzes Akhirnya akan Punya Duet Bek Elite Eropa di Timnas Indonesia, Erick Thohir Kantongi Nama Ini

Jay Idzes Akhirnya akan Punya Duet Bek Elite Eropa di Timnas Indonesia, Erick Thohir Kantongi Nama Ini

Bek Timnas Indonesia, Jay Idzes tidak lama lagi akan memiliki tandem pemain 'Grade A' Eropa yang pernah bermain di Liga Champions.
Timnas Belanda Dapat Julukan Khusus dari Suporter Indonesia Usai Buka Euro 2024 dengan Kemenangan

Timnas Belanda Dapat Julukan Khusus dari Suporter Indonesia Usai Buka Euro 2024 dengan Kemenangan

Timnas Belanda mendapatkan julukan khusus dari para suporter Indonesia usai membuka Euro 2024 dengan kemenangan 2-1 atas Polandia pada Minggu (16/6/2024).
Prakiraan Cuaca BMKG Wilayah DKI Jakarta Senin, 17 Juni 2024 saat Shalat Idul Adha 1445 H dan Hari Raya Kurban, Diprediksi Hujan atau Tidak?

Prakiraan Cuaca BMKG Wilayah DKI Jakarta Senin, 17 Juni 2024 saat Shalat Idul Adha 1445 H dan Hari Raya Kurban, Diprediksi Hujan atau Tidak?

Prakiraan cuaca BMKG untuk wilayah DKI Jakarta Senin, 17 Juni 2024 saat pelaksanaan shalat Idul Adha 1445 H dan Hari Raya Kurban, diprediksi hujan atau tidak?
Jelang Konser, Junny Sapa Fans Lewat Video Call di Acara Noraebang dan Listening Party Doppamine Album

Jelang Konser, Junny Sapa Fans Lewat Video Call di Acara Noraebang dan Listening Party Doppamine Album

Promotor konser 2024 Junny Tour : Intro Doppamine with DJ Daul, NB Entertainment menggelar listening party dan noraebang.
Trending
Jay Idzes Akhirnya akan Punya Duet Bek Elite Eropa di Timnas Indonesia, Erick Thohir Kantongi Nama Ini

Jay Idzes Akhirnya akan Punya Duet Bek Elite Eropa di Timnas Indonesia, Erick Thohir Kantongi Nama Ini

Bek Timnas Indonesia, Jay Idzes tidak lama lagi akan memiliki tandem pemain 'Grade A' Eropa yang pernah bermain di Liga Champions.
Jangan Lakukan ini Sebelum Lakukan Shalat Idul Adha, Ustaz Adi Hidayat Ingatkan akan dapat Pahala Bila Tidak Melakukannya

Jangan Lakukan ini Sebelum Lakukan Shalat Idul Adha, Ustaz Adi Hidayat Ingatkan akan dapat Pahala Bila Tidak Melakukannya

perlu diperhatikan ternyata ada hal yang justru tidak boleh dilakukan sebelum melakukan shalat Idul Adha agar mendapat pahala. Ustaz Adi Hidayat mengatakan...
Polisi Kepung Desa Sukolilo, Pelaku Pengeroyokan Bos Rental Mobil Asal Jakarta 'Ketar-ketir' Saat Diburu

Polisi Kepung Desa Sukolilo, Pelaku Pengeroyokan Bos Rental Mobil Asal Jakarta 'Ketar-ketir' Saat Diburu

Kepolisian terus memburu pelaku pengeroyokan bos rental mobil asal Jakarta berinisial BH yang tewas di Desa Sukolilo, Kabupaten Pati, Jawa Tengah.
Prakiraan Cuaca BMKG Wilayah DKI Jakarta Senin, 17 Juni 2024 saat Shalat Idul Adha 1445 H dan Hari Raya Kurban, Diprediksi Hujan atau Tidak?

Prakiraan Cuaca BMKG Wilayah DKI Jakarta Senin, 17 Juni 2024 saat Shalat Idul Adha 1445 H dan Hari Raya Kurban, Diprediksi Hujan atau Tidak?

Prakiraan cuaca BMKG untuk wilayah DKI Jakarta Senin, 17 Juni 2024 saat pelaksanaan shalat Idul Adha 1445 H dan Hari Raya Kurban, diprediksi hujan atau tidak?
Timnas Belanda Dapat Julukan Khusus dari Suporter Indonesia Usai Buka Euro 2024 dengan Kemenangan

Timnas Belanda Dapat Julukan Khusus dari Suporter Indonesia Usai Buka Euro 2024 dengan Kemenangan

Timnas Belanda mendapatkan julukan khusus dari para suporter Indonesia usai membuka Euro 2024 dengan kemenangan 2-1 atas Polandia pada Minggu (16/6/2024).
Sempat Garang Usai Rekam Video Pasca Pengeroyokan Bos Rental Mobil Asal Jakarta Hingga Tewas, Selebgram Asal Desa Sukolilo Menciut Diserang Netizen, Berujung...

Sempat Garang Usai Rekam Video Pasca Pengeroyokan Bos Rental Mobil Asal Jakarta Hingga Tewas, Selebgram Asal Desa Sukolilo Menciut Diserang Netizen, Berujung...

Kasus bos rental mobil berinisial BH asal Jakarta yang tewas dikeroyok oleh warga Desa Susokilo, Pati, Jawa Tengah pada Kamis, 6 Juni 2024 berbuntut panjang.
Jelang Konser, Junny Sapa Fans Lewat Video Call di Acara Noraebang dan Listening Party Doppamine Album

Jelang Konser, Junny Sapa Fans Lewat Video Call di Acara Noraebang dan Listening Party Doppamine Album

Promotor konser 2024 Junny Tour : Intro Doppamine with DJ Daul, NB Entertainment menggelar listening party dan noraebang.
Selengkapnya
Viral