News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Demi Wujudkan Sustainable Energy, Masyarakat Diingatkan soal Pentingnya Penguatan Jaminan Hak atas Lingkungan Hidup Sehat

Pusat Studi Hukum Kebijakan Publik dan Energi LPPM UNS berkolaborasi bersama Mahkamah Konstitusi Republik Indonesia dengan menggelar seminar lingkungan hidup.
Jumat, 29 November 2024 - 04:40 WIB
Seminar Nasional bertema "Penguatan Jaminan Hak Atas Lingkungan Hidup yang Baik dan Sehat dalam Pencapaian Target Ke-7 SDGs untuk Mewujudkan Sustainable Energy".
Sumber :
  • Istimewa

Jakarta, tvOnenews.com - Pusat Studi Hukum Kebijakan Publik dan Energi LPPM Universitas Sebelas Maret (UNS) berkolaborasi bersama Mahkamah Konstitusi Republik Indonesia menggelar seminar lingkungan hidup di Ruang Aula Amiek Sumindriyatmi Gedung 3 Fakultas Hukum UNS. 

Seminar Nasional bertema "Penguatan Jaminan Hak Atas Lingkungan Hidup yang Baik dan Sehat dalam Pencapaian Target Ke-7 SDGs untuk Mewujudkan Sustainable Energy".  

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Director of Legal and Human Capital Management PT PLN (Persero), Yusuf Didi Setiarto, S.H, menegaskan pentingnya penguatan jaminan hak atas lingkungan hidup yang baik dan sehat sebagai bagian integral dari pencapaian target ke-7 dalam tujuan pembangunan berkelanjutan (SDGs).

Namun, SDGs nomor 7 tidaklah mudah untuk diimplementasikan karena banyaknya faktor yang menjadi bahan pertimbangan.

tvonenews

"Meski SDGs nomor 7 tidaklah mudah untuk diimplementasikan, namun bukan berarti tidak mungkin untuk dilakukan. Oleh karenanya, pentingnya akses energi yang terjangkau, andal, berkelanjutan, dan modern untuk semua," terang dia dalam keterangannya, Jumat (29/11/2024).

Dia juga menyampaikan, lingkungan hidup yang baik dan sehat merupakan hak asasi manusia yang harus dijamin oleh negara.

"Jadi tanpa lingkungan yang sehat, upaya untuk mencapai berbagai target SDGs lainnya akan terhambat," jelas Yusuf.

Dia menambahkan energi berkelanjutan tidak hanya mengenai penggunaan sumber daya energi terbarukan, tetapi juga memastikan akses energi oleh seluruh lapisan masyarakat tanpa merusak lingkungan.

PLN menerapkan Formula 75% berbanding 25%, 75% basis energi berasal daru energi baru terbarukan dan 25% energi berbasis dari gas bumi.

PLTA dan Geothermal akan menjadi aspek yang dominan mengisi ruang energi baru terbarukan dan seiring berjalannya waktu PLTU akan dikurangi secara perlahan namun tidak dimatikan.

"Seminar ini diharapkan dapat memberikan pemahaman yang lebih mendalam dan kesadaran yang lebih tinggi mengenai pentingnya menjaga lingkungan hidup yang baik dan sehat dalam upaya mencapai target SDGs. PLN juga komitmen terus berinovasi dan berkolaborasi dalam mewujudkan energi berkelanjutan yang adil dan ramah lingkungan," tuturnya.

Adapun, acara ini dihadiri oleh Prof. Dr. I Gusti Ayu Ketut Rachmi Handayani, S.H., M.M. selaku Ketua LPPM UNS, Prof. Ir. Dody Ariawan, S.T., M.T., Ph.D. selaku Wakil Rektor Bidang Kemahasiswaan dan Alumni UNS.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Selanjurtnya dilangsungkan penandatanganan MOU antara UNS dan PT Pertamina Foundation, penandatanganan perjanjian kerja sama antara LPPM UNS, PT PLN Persero, dan PT Pertamina New & Renewable Energi, penyerahan vandel serta foto bersama.

Penandatanganan MOU antara UNS dan Pertamina Foundation, penandatanganan perjanjian kerja sama antara LPPM UNS, PT PLN Persero, dan PT Pertamina New & Renewable Energi.(lkf)

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Bantah Berpihak ke Sohibnya, Irfan Hakim Justru Lega Denada Sudah Mengakui Ressa Rizky sebagai Anak Kandung

Bantah Berpihak ke Sohibnya, Irfan Hakim Justru Lega Denada Sudah Mengakui Ressa Rizky sebagai Anak Kandung

Dalam video klarifikasinya, Irfan Hakim sesumbar membagikan kebahagiaannya mendengar Denada Tambunan telah mengakui Al Ressa Rizky Rossano sebagai anak kandung.
Francesco Bagnaia Bangkit Usai Musim Sulit, Siap Tantang Marc Marquez di MotoGP 2026

Francesco Bagnaia Bangkit Usai Musim Sulit, Siap Tantang Marc Marquez di MotoGP 2026

Francesco Bagnaia, menggunakan jeda musim dingin sebagai momen evaluasi setelah melalui musim MotoGP 2025 yang penuh tantangan. 
Whip Pink Jadi Penyebab Tewasnya Lula Lahfah? Ini Kata Kemenkes dan Polisi

Whip Pink Jadi Penyebab Tewasnya Lula Lahfah? Ini Kata Kemenkes dan Polisi

Polres Metro Jakarta Selatan merilis hasil penyelidikan tekait kematian selebgram Lula Lahfah di apartemennya kawasan Jakarta Selatan, Jumat (23/1/2026).
Sopir Truk Tewas di Pelabuhan PT DABN, Penyelidikan Polisi Masih Berjalan

Sopir Truk Tewas di Pelabuhan PT DABN, Penyelidikan Polisi Masih Berjalan

Penanganan kasus kecelakaan kerja yang menewaskan seorang sopir truk di area Pelabuhan PT DABN hingga kini masih terkesan buram.
Bologna Menggila di Liga Europa! Vincenzo Italiano Pamer Performa Tim Jelang Hadapi AC Milan

Bologna Menggila di Liga Europa! Vincenzo Italiano Pamer Performa Tim Jelang Hadapi AC Milan

Pelatih Bologna Vincenzo Italiano mengaku puas dengan pencapaian timnya di fase liga Liga Europa 2025/2026.
Tutup Putaran Pertama Proliga 2026 Tanpa Kemenangan, Marcos Sugiyama Kecewa Lihat Anak Asuhnya Digulung Megawati Hangestri Cs

Tutup Putaran Pertama Proliga 2026 Tanpa Kemenangan, Marcos Sugiyama Kecewa Lihat Anak Asuhnya Digulung Megawati Hangestri Cs

Medan Falcons menjadi satu-satunya tim di sektor putri yang belum meraih kemenangan di sepanjang putaran pertama Proliga 2026.

Trending

Bologna Menggila di Liga Europa! Vincenzo Italiano Pamer Performa Tim Jelang Hadapi AC Milan

Bologna Menggila di Liga Europa! Vincenzo Italiano Pamer Performa Tim Jelang Hadapi AC Milan

Pelatih Bologna Vincenzo Italiano mengaku puas dengan pencapaian timnya di fase liga Liga Europa 2025/2026.
Telan Empat Kekalahan Beruntun, Kapten Popsivo Polwan Akui Mereka Underperform saat Digulung Jakarta Electric PLN

Telan Empat Kekalahan Beruntun, Kapten Popsivo Polwan Akui Mereka Underperform saat Digulung Jakarta Electric PLN

Runner up Proliga musim lalu, Jakarta Popsivo Polwan belum bisa mengakhiri rentetan hasil buruk mereka di putaran pertama musim ini.
Bantah Berpihak ke Sohibnya, Irfan Hakim Justru Lega Denada Sudah Mengakui Ressa Rizky sebagai Anak Kandung

Bantah Berpihak ke Sohibnya, Irfan Hakim Justru Lega Denada Sudah Mengakui Ressa Rizky sebagai Anak Kandung

Dalam video klarifikasinya, Irfan Hakim sesumbar membagikan kebahagiaannya mendengar Denada Tambunan telah mengakui Al Ressa Rizky Rossano sebagai anak kandung.
Francesco Bagnaia Bangkit Usai Musim Sulit, Siap Tantang Marc Marquez di MotoGP 2026

Francesco Bagnaia Bangkit Usai Musim Sulit, Siap Tantang Marc Marquez di MotoGP 2026

Francesco Bagnaia, menggunakan jeda musim dingin sebagai momen evaluasi setelah melalui musim MotoGP 2025 yang penuh tantangan. 
Stafsus Menag Tegaskan Visi Presiden Menjaga Kerukunan Umat Beragama dalam Perayaan Natal Kawanua se-Dunia Indonesia

Stafsus Menag Tegaskan Visi Presiden Menjaga Kerukunan Umat Beragama dalam Perayaan Natal Kawanua se-Dunia Indonesia

Staf Khusus Menteri Agama RI sampaikan pesan mendalam dalam Perayaan Natal dan Tahun Baru 2026 Keluarga Besar Kawanua se-Dunia Indonesia di Jakarta (29/1/2026).
Whip Pink Jadi Penyebab Tewasnya Lula Lahfah? Ini Kata Kemenkes dan Polisi

Whip Pink Jadi Penyebab Tewasnya Lula Lahfah? Ini Kata Kemenkes dan Polisi

Polres Metro Jakarta Selatan merilis hasil penyelidikan tekait kematian selebgram Lula Lahfah di apartemennya kawasan Jakarta Selatan, Jumat (23/1/2026).
PP Perisai Syarikat Islam Tegaskan Dukungan Polri di Bawah Presiden RI

PP Perisai Syarikat Islam Tegaskan Dukungan Polri di Bawah Presiden RI

Pimpinan Pusat (PP) Perisai Syarikat Islam mendukung penuh Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) tetap berada di bawah Presiden Republik Indonesia.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT