LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Kemenkes cegah penularan dini 18 juta kasus hepatitis
Sumber :
  • ANTARA FOTO

Kemenkes Perkirakan 18 Juta Orang Indonesia Mengidap Hepatitis

Kementerian Kesehatan RI (Kemenkes) mengintensifkan upaya pencegahan secara dini penularan hepatitis atau peradangan pada hati (lever) yang saat ini diperkirakan angka kasusnya sekitar 18 juta jiwa.

Rabu, 28 Juli 2021 - 17:21 WIB

Jakarta, 28/7 - Kementerian Kesehatan RI (Kemenkes) mengintensifkan upaya pencegahan secara dini penularan hepatitis atau peradangan pada hati (lever) yang saat ini diperkirakan angka kasusnya sekitar 18 juta jiwa. "Sebanyak 2,5 juta orang di antaranya adalah penderita Hepatitis C," kata Direktur Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Menular Kementerian Kesehatan RI Siti Nadia Tarmizi saat hadir secara virtual dalam acara Puncak Peringatan Hari Hepatitis Dunia Ke-12 Tahun 2021 yang dipantau dari Jakarta, Rabu (28 Juli 2021).

Ia mengatakan, upaya pelayanan terhadap pasien terus diintensifkan di tengah pandemi COVID-19 yang memberikan dampak pada upaya pelayanan kesehatan esensial, termasuk upaya pengendalian dan pencegahan penyakit hepatitis. Sesuai laporan pencapaian program pada 2020, kata dia, 470 kabupaten/kota telah berupaya mendeteksi dini Hepatitis B pada 2,6 juta jiwa lebih ibu hamil. Hasilnya, 1,68 persen atau 45 ribu ibu hamil diketahui terinfeksi Hepatitis B.

Nadia mengatakan, dari total 32.387 bayi yang lahir dari ibu Hepatitis B, seluruhnya telah mendapatkan pengobatan Hepatitis B immunoglobulin (HBig) kurang dari 24 jam setelah kelahiran. "Hingga akhir Juni 2021 dilaporkan bahwa ibu hamil yang diperiksa Hepatitis B sebanyak 905 ribu jiwa dan yang positif sebanyak 15.403 atau 1,7 persen," katanya.

Terdapat 9.087 bayi yang telah lahir dari ibu yang berstatus Hepatitis B surface antigen (HBsAg) reaktif. Sebanyak 8.493 bayi di antaranya telah mendapatkan HB 0 dan HBig kurang dari 24 jam setelah kelahiran.

Baca Juga :

Selain upaya yang dilakukan untuk mengendalikan Hepatitis B, Kemenkes juga memberikan layanan tata laksana Hepatitis C dengan menggunakan obat "direct-acting antiviral" (DAA) dengan efek samping yang lebih rendah dan tingkat kesembuhan yang lebih tinggi sejak 2017. "Sehingga hal ini tentunya dapat mencegah kanker hati ataupun penyakit sirosis," katanya.

Menurut Nadia, pengobatan Hepatitis C merupakan upaya pencegahan untuk memutus mata rantai penularan Hepatitis C mengingat vaksin penyakit itu hingga saat ini belum tersedia. "Secara bertahap program terus memperluas pemeriksaan darah untuk mendeteksi keberadaan antibodi terhadap virus Hepatitis C (HCV). Pemeriksaan viral load HCV RNA dengan menggunakan alat tes cepat molekuler untuk deteksi dini serta memperluas akses layanan pengobatan DAA," katanya.

Hingga 2021, layanan pengobatan DAA telah tersedia di 40 rumah sakit yang tersebar di 18 provinsi dan secara bertahap akan diperluas layanannya agar merata di 34 provinsi di Indonesia. Jumlah orang yang terdeteksi dengan tes cepat anti-HCV sebanyak 565.718 orang dan 23.746 di antaranya dinyatakan positif.

Baca Juga :
Halaman Selanjutnya :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Waspada Rafael Struick, 3 Bintang Eropa Ini Bisa Jadi Pesaing di Lini Depan Timnas Indonesia

Waspada Rafael Struick, 3 Bintang Eropa Ini Bisa Jadi Pesaing di Lini Depan Timnas Indonesia

Tampil apik dan bisa dinaturalisasi, 3 striker keturunan dari Eropa berikut berpotensi besar jadi pesaing ketat Rafael Struick di lini depan Timnas Indonesia.
Update Sanksi FIFA: 8 Klub Liga Indonesia Belum Kena Pemutihan

Update Sanksi FIFA: 8 Klub Liga Indonesia Belum Kena Pemutihan

FIFA melakukan pemutihan dan penambahan klub yang terkena sanksi larangan transfer setiap Senin. 
Polisi Selidiki Penemuan Bayi Laki-laki Dalam Ember di Semarang

Polisi Selidiki Penemuan Bayi Laki-laki Dalam Ember di Semarang

Bayi laki-laki yang diperkirakan baru saja dilahirkan ditemukan di depan rumah salah seorang warga di Jalan Tambra Dalam, Semarang Utara, Kota Semarang, Jawa Tengah, Senin (6/5/2024).
Dipaksa Berhubungan Badan Sambil Telanjang dan Bawa Pisau, Seorang Pria Bunuh Waria di Sukabumi dengan Tusuk Leher hingga Tewas

Dipaksa Berhubungan Badan Sambil Telanjang dan Bawa Pisau, Seorang Pria Bunuh Waria di Sukabumi dengan Tusuk Leher hingga Tewas

Seorag pria di Sukabumi membunuh temannya yang merupakan waria setelah dirinya dipaksa berhubungan badan serta diancam sambil telanjang dan menggunakan pisau.
Pelatih Guinea U23 mulai “Mata-matai” Kekuatan Timnas Indonesia U23 dalam Perebutan Tiket Olimpiade Paris, Menurutnya Skuad Asuhan Shin Tae-yong Itu…

Pelatih Guinea U23 mulai “Mata-matai” Kekuatan Timnas Indonesia U23 dalam Perebutan Tiket Olimpiade Paris, Menurutnya Skuad Asuhan Shin Tae-yong Itu…

Tersisa satu kesempatan untuk pelatih Guinea U23 dan pelatih timnas Indonesia U23 lolos ke Olimpiade Paris 2024. Kedua tim kini saling mengintip kekuatan lawan
Mayat Dalam Koper : Gegara Kepepet Dana Resepsi Nikah, Asmara Auditor dan Kasir Berujung Maut

Mayat Dalam Koper : Gegara Kepepet Dana Resepsi Nikah, Asmara Auditor dan Kasir Berujung Maut

Kedua anak RM (50) masih tak menyangka ibunda tercinta mereka menjadi korban pembunuhan dan jenazahnya dimasukkan ke koper oleh pelaku yang juga teman ibunya.
Trending
Pantas Saja Laga Timnas Indonesia U-23 vs Guinea Berlangsung Tertutup, Ternyata Venue Playoff Olimpiade ...

Pantas Saja Laga Timnas Indonesia U-23 vs Guinea Berlangsung Tertutup, Ternyata Venue Playoff Olimpiade ...

Timnas Indonesia U-23 harus melanjutkan ke babak play-off pasca menelan kekalahan 1-2 kontra Irak dalam pertandingan perebutan tempat ketiga Piala Asia U-23.
Bintang Malaysia Faisal Halim Disiram Air Keras, Suporter Timnas Indonesia Khawatirkan Keselamatan Jordi Amat dan Saddil Ramdani

Bintang Malaysia Faisal Halim Disiram Air Keras, Suporter Timnas Indonesia Khawatirkan Keselamatan Jordi Amat dan Saddil Ramdani

Megabintang Malaysia, Faisal Halim yang disiram air keras membuat suporter Timnas Indonesia khawatir dengan keselamatan Jordi Amat dan Saddil Ramdani yang kini berkarier di Negeri Jiran tersebut.
Marselino Ferdinan sedang Dikritik, Shin Tae-yong Bisa Panggil Bintang Persib Ini ke Timnas Indonesia U-23 Jelang Laga Kontra Guinea

Marselino Ferdinan sedang Dikritik, Shin Tae-yong Bisa Panggil Bintang Persib Ini ke Timnas Indonesia U-23 Jelang Laga Kontra Guinea

Pemain Persib ini bisa dipertimbangkan Shin Tae-yong untuk dipanggil ke Timnas Indonesia U-23 jelang laga kontra Guinea di tengah kritik ke Marselino Ferdinan
Rencana Nekat Dua Negara Asia Tenggara Demi Kejar Prestasi Timnas Indonesia di Level Asia, Mereka Bakal Lakukan...

Rencana Nekat Dua Negara Asia Tenggara Demi Kejar Prestasi Timnas Indonesia di Level Asia, Mereka Bakal Lakukan...

Usai melihat kesuksesan yang diraih Timnas Indonesia dalam beberapa waktu terakhir, dua negara Asia Tenggara ini bakal lakukan rencana nekat demi susul Garuda.
Pemain Korea Selatan Angkat Suara Usai Gagal Ke Olimpiade Karena Timnas Indonesia U-23

Pemain Korea Selatan Angkat Suara Usai Gagal Ke Olimpiade Karena Timnas Indonesia U-23

Korea Selatan U-23 tersingkir di babak perempat final Piala Asia U-23 karena kalah adu penalti dari Timnas Indonesia U-23. 
Kisah Kelam Perjodohan Pesantren, Mantan Istri Beberkan Perselingkuhan Suaminya yang Jago Ceramah hingga Dipanggil Gus dan Raden

Kisah Kelam Perjodohan Pesantren, Mantan Istri Beberkan Perselingkuhan Suaminya yang Jago Ceramah hingga Dipanggil Gus dan Raden

Kisah kelam diungkap seorang wanita, Inam Nafila yang diduga pernah memiliki suami terpandang di salah satu pesantren ternama di Jember, Jawa Timur, soal perselingkuhan viral di media sosial.
Shin Tae-yong Sebut Penyebab Timnas Indonesia U-23 Kalah dari Irak Bukan Marselino Ferdinan, Pemain Ini Dianggap Lebih Hebat dari Asnawi Mangkualam

Shin Tae-yong Sebut Penyebab Timnas Indonesia U-23 Kalah dari Irak Bukan Marselino Ferdinan, Pemain Ini Dianggap Lebih Hebat dari Asnawi Mangkualam

Inilah dua berita paling top. Shin Tae-yong menyebut penyebab Timnas Indonesia U-23 kalah dari Irak bukan Marselino Ferdinan dan pemain ini dianggap lebih hebat dari Asnawi Mangkualam.
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Kabar Pasar Sore
15:00 - 16:00
Ragam Perkara
16:00 - 17:00
Kabar Petang Pilihan
17:00 - 18:30
Kabar Petang
18:30 - 20:00
Apa Kabar Indonesia Malam
20:00 - 21:00
Fakta
Selengkapnya