News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Resmi! Ini Daftar Lengkap Komite Reformasi Polri, Empat Jenderal Ikut Jadi Bagian

Presiden Prabowo Subianto membentuk Komite Reformasi Polri beranggotakan 10 orang, di Istana Merdeka, Jumat (7/11/2025). Ini daftar lengkapnya.
Jumat, 7 November 2025 - 18:23 WIB
Prabowo Bentuk Komisi Percepatan Reformasi Polri, Jimly Asshiddiqie Ditunjuk Jadi Ketua
Sumber :
  • Abdul Gani Siregar

Jakarta, tvOnenews.com - Presiden Prabowo Subianto membentuk Komite Reformasi Polri beranggotakan 10 orang, di Istana Merdeka, Jumat (7/11/2025).

Pembentukan komite ini bertujuan untuk melakukan evaluasi serta reformasi di tubuh Polri.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Adapun reformasi kepolisian adalah salah satu tuntutan masyarakat, termasuk Gerakan Nurani Bangsa (GNB) yang di dalamnya terdapat sejumlah tokoh bangsa.

Anggota GNB, Lukman Hakim Saifuddin mengatakan bahwa pembentukan tim investigasi independen perlu dilakukan agar tak menimbulkan fitnah kepada masyarakat sipil, termasuk aktivis dan mahasiswa yang menggelar demonstrasi.

Hal ini berkaitan dengan peristiwa demo ricuh hingga memakan korban dan merusak fasilitas umum yang terjadi Agustus 2025 lalu.

Berikut daftar nama-nama Komite Reformasi Polri:

1. Ketua Mahkamah Konstitusi Periode 2003–2008, Jimly Asshiddiqie.

2. Menteri Koordinator Bidang Hukum, HAM, Imigrasi, dan Pemasyarakatan Yusril Ihza Mahendra. 

3. Wakil Menteri Koordinator Bidang Hukum, HAM, Imigrasi, dan Pemasyarakatan Otto Hasibuan.

4. Menteri Dalam Negeri sekaligus Kapolri Periode 2016–2019 Jenderal Pol. (Purn.) Tito Karnavian.

5. Menteri Hukum Supratman Andi Agtas.

6. Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum dan Keamanan Periode 2019–2024 sekaligus Ketua Mahkamah Konstitusi Periode 2008–2013 Mahfud MD.

7. Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo.

8. Penasihat Khusus Presiden bidang Keamanan, Ketertiban Masyarakat, dan Reformasi Kepolisian Ahmad Dofiri.

9. Kapolri Periode 2019–2021 Jenderal Pol. (Purn.) Idham Aziz.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

10. Kapolri Periode 2015–2016 Jenderal Pol. (Purn.) Badrodin Haiti. (iwh)


Rahmat Fatahillah Ilham/VIVA

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Arsenal Dapat 'Privilege' Besar di Liga Champions Usai Jadi Juara Fase Liga

Arsenal Dapat 'Privilege' Besar di Liga Champions Usai Jadi Juara Fase Liga

Apa “privilege” besar yang didapatkan Arsenal usai menjadi juara fase Liga di Liga Champions? Simak keuntungan rahasianya di babak 16 besar!
Dikaitkan dengan Manchester United, Chelsea Tegaskan Nasib Cole Palmer

Dikaitkan dengan Manchester United, Chelsea Tegaskan Nasib Cole Palmer

Rumor mengenai masa depan Cole Palmer mendadak menghangat dalam beberapa hari terakhir.
Peringatan MSCI Itu Bagus Untuk Ekosistem Pasar Modal Indonesia

Peringatan MSCI Itu Bagus Untuk Ekosistem Pasar Modal Indonesia

Lembaga Peneliti Independen menilai kemarahan perusahaan penyedia indeks pasar saham, data, dan analisis riset investasi global (Morgan Stanley Capital International (MSCI) justru bagus untuk ekosistem pasar modal di Indonesia.
Terdampak Banjir, Pemkab Bekasi Berlakukan WFH Bagi ASN

Terdampak Banjir, Pemkab Bekasi Berlakukan WFH Bagi ASN

Kebijakan bekerja dari rumah atau 'work from home' (WFH) bagi aparatur sipil negara (ASN) terdampak banjir, diberlakukan oleh Pemerintah Kabupaten Bekasi.
Ini Kata Pengusaha Soal Independensi Polri

Ini Kata Pengusaha Soal Independensi Polri

Wacana institusi Polri di bawah kementeriaan atau lembaga menjadi polemik dan perbincangan hangat publik.
Aksi Tawuran Jadi Sasaran Operasi Pekat Jaya 2026, Polda Metro Siapkan Pos Pantau di Wilayah Perbatasan

Aksi Tawuran Jadi Sasaran Operasi Pekat Jaya 2026, Polda Metro Siapkan Pos Pantau di Wilayah Perbatasan

Aksi tawuran menjadi salah satu sasaran dalam Operasi Pekat Jaya Tahun 2026, yang digelar oleh Polda Metro Jaya, mulai tanggal 28 Januari 2026 sampai dengan 11 Februari 2026.

Trending

Bursa Transfer AC Milan: Update Daftar Belanja Rossoneri Musim Panas Nanti, dari Leon Goretzka hingga Vlahovic Jadi Prioritas

Bursa Transfer AC Milan: Update Daftar Belanja Rossoneri Musim Panas Nanti, dari Leon Goretzka hingga Vlahovic Jadi Prioritas

Klub Liga Italia, AC Milan mulai memfokuskan target belanja mereka ke bursa transfer musim panas nanti seiring dengan keterbatasan anggaran pada Januari ini.
Janggal Kasus Kematian Selebgram Lula Lahfah, Polisi Bongkar Detik-detik Kekasih Reza Arap Ditemukan Tak Bernyawa

Janggal Kasus Kematian Selebgram Lula Lahfah, Polisi Bongkar Detik-detik Kekasih Reza Arap Ditemukan Tak Bernyawa

Kasus keamtian selebgram muda Lula Lahfah yang juga kekasih hati dari artis Reza Arap masih menyimpan misteri.
Eks Bintang PSG Akhirnya Turun Lapangan! Begini Kondisi Terbaru Layvin Kurzawa di Persib Bandung

Eks Bintang PSG Akhirnya Turun Lapangan! Begini Kondisi Terbaru Layvin Kurzawa di Persib Bandung

Pemain anyar Persib Bandung Layvin Kurzawa mulai menjalani latihan perdana jelang laga pekan ke-19 Super League 2025/2026 menghadapi Persis Solo di Stadion Manahan, Solo, Sabtu (31/1/2026).
Meski Terpuruk! Persis Solo Ternyata Bikin Bojan Hodak Tak Berani Macam-macam di Stadion Manahan

Meski Terpuruk! Persis Solo Ternyata Bikin Bojan Hodak Tak Berani Macam-macam di Stadion Manahan

Pelatih Persib Bandung Bojan Hodak menegaskan timnya tidak akan memandang sebelah mata Persis Solo jelang pertemuan kedua tim pada lanjutan Super League 2025/26
Seusai Kejutkan Australian Open, Janice Tjen Lanjut Tantangan di Abu Dhabi

Seusai Kejutkan Australian Open, Janice Tjen Lanjut Tantangan di Abu Dhabi

Petenis Indonesia Janice Tjen mendapatkan wildcard untuk tampil pada ajang Mubadala Abu Dhabi Open, turnamen WTA 500 yang akan berlangsung pada 31 Januari hingga 7 Februari mendatang.
Chelsea dan Raheem Sterling Sepakat Berpisah, Begini Fakta Lengkapnya

Chelsea dan Raheem Sterling Sepakat Berpisah, Begini Fakta Lengkapnya

Raheem Sterling resmi meninggalkan Chelsea setelah kedua belah pihak sepakat mengakhiri kerja sama. Keputusan tersebut diumumkan manajemen klub pada Rabu (28/1/2026) malam WIB.
Baru Laga Pertama, Jepang Sudah Kirim Sinyal Serius di Piala Asia Futsal 2026

Baru Laga Pertama, Jepang Sudah Kirim Sinyal Serius di Piala Asia Futsal 2026

Timnas futsal Jepang tampil impresif pada laga perdana Grup C Piala Asia Futsal 2026. Jepang langsung memuncaki klasemen sementara setelah meraih kemenangan dengan skor meyakinkan.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT