News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Salah Beri Info Soal Listrik Aceh Pulih 93 Persen ke Bahlil, PLN Minta Maaf Akui Penyaluran Listrik Jauh Lebih Berat dari Perkiraan

Direktur Utama (Dirut) PT Perusahaan Listrik Negara (PLN) Darmawan Prasodjo menyatakan minta maaf karena kelistrikan di Aceh masih belum pulih pascabencana.
  • Reporter :
  • Editor :
Selasa, 9 Desember 2025 - 15:05 WIB
Banjir merendam salah satu desa di Kecamatan Woyla Barat, Kabupaten Aceh Barat, Senin (8/12).
Sumber :
  • Antara

Jakarta, tvOnenews.com - Direktur Utama (Dirut) PT Perusahaan Listrik Negara (PLN) Darmawan Prasodjo minta maaf karena kelistrikan di Aceh masih belum pulih pascabencana.

Selain itu, sebelumnya Menteri ESDM, Bahlil Lahadalia menyatakan bahwa 93 persen listrik di Aceh sudah pulih.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

PLN mengakui bahwa pihaknya memberikan informasi yang tidak akurat terhadap Bahlil.

"Dalam proses ini, kami memberikan informasi yang tidak akurat kepada Bapak Menteri ESDM. Ternyata, dalam proses pengaliran listrik dari Arun ke Banda Aceh, kami menghadapi tantangan hambatan teknis," kata Darmawan, Selasa (9/12/2025).

Ia mengatakan, PLN sebelumnya berupaya untuk mengalirkan listrik dari Arun ke Banda Aceh.

Namun, ternyata dalam prosesnya masih belum berhasil karena sambungan transmisi mengalami kendala secara sistem.

Darmawan pun memohon maaf karena memberikan informasi terlalu awal ke Bahlil.

Dirinya mengakui bahwa penyaluran listrik ke Aceh jauh lebih perat dari yang diperkirakan.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Ia pun berkomitmen untuk memulihkan jaringan-jaringan tegangan rendah PLN di daerah-daerah di Aceh yang masih terisolasi, meliputi Bener Meriah, Aceh Tamiang, Gayo Lues, dan Takengon.

“Saya memahami betul kekecewaan dan kesulitan masyarakat. Tidak ada alasan apa pun yang bisa menghapus ketidaknyamanan ini. Sekali lagi saya mohon maaf,” ujar Darmawan. (ant/iwh)

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Rekomendasi Akhir Pekan di Jakarta: dari Pameran Avatar hingga Hutan Menyala Dongeng Nusantara

Rekomendasi Akhir Pekan di Jakarta: dari Pameran Avatar hingga Hutan Menyala Dongeng Nusantara

Bagi masyarakat yang berencana mengisi libur akhir pekan di Ibu Kota, berikut sejumlah rekomendasi kegiatan seru dan berkesan:
Harga Pangan Awal Januari 2026: Cabai Rawit Merah Tembus Rp67.300 per Kg, Telur Ayam Rp32.750

Harga Pangan Awal Januari 2026: Cabai Rawit Merah Tembus Rp67.300 per Kg, Telur Ayam Rp32.750

Harga pangan awal Januari 2026 naik, cabai rawit merah Rp67.300/kg dan telur ayam Rp32.750/kg. Simak daftar lengkap harga pangan nasional PIHPS.
Berapa Gaji Adrian Luna? Gelandang Timnas Uruguay di Liga India yang Kabarnya Diburu Persib Bandung dan Persik Kediri

Berapa Gaji Adrian Luna? Gelandang Timnas Uruguay di Liga India yang Kabarnya Diburu Persib Bandung dan Persik Kediri

Adrian Luna, playmaker timnas Uruguay yang dibidik Persib Bandung dan Persik Kediri ditaksir punya gaji luar biasa fantastis di klub sebelumnya, Kerala Blasters
Viral Mobil Pelat RI 25 Diduga Serobot Antrean di Gerbang Tol Cilandak, Polisi Tunggu Konfirmasi Instansi

Viral Mobil Pelat RI 25 Diduga Serobot Antrean di Gerbang Tol Cilandak, Polisi Tunggu Konfirmasi Instansi

Dalam narasi video tersebut, pengunggah menyebut bahwa mobil itu milik Menteri Kebudayaan. Meski begitu, hingga kini belum diketahui pemilik asli mobil berpelat RI 25 tersebut.
Ramalan Zodiak Besok, 4 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Zodiak Besok, 4 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan zodiak besok, 4 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Simak prediksi lengkap asmara, karier, dan keuangan.
Bukan untuk Membungkam: Pemerintah Pastikan KUHP–KUHAP Lindungi Kritik

Bukan untuk Membungkam: Pemerintah Pastikan KUHP–KUHAP Lindungi Kritik

Yusril dan Habiburokhman menegaskan KUHAP dan KUHP baru tidak menyerang warga yang beritikad baik. Kritik pejabat dijamin aman.

Trending

AC Milan Tancap Gas di Bursa Transfer! Setelah Fullkrug, Kini Igli Tare Bakal Bajak Bek Monster Bayern Munich Buat Tandem Pavlovic

AC Milan Tancap Gas di Bursa Transfer! Setelah Fullkrug, Kini Igli Tare Bakal Bajak Bek Monster Bayern Munich Buat Tandem Pavlovic

AC Milan kembali bergerak di bursa transfer. Setelah merampungkan kedatangan Niclas Füllkrug, fokus Rossoneri kini beralih untuk memperkuat lini pertahanan.
Heboh Hotman Paris Bongkar Podcaster Ternama yang Jago Selingkuh, Suka Undang Korban Perselingkuhan

Heboh Hotman Paris Bongkar Podcaster Ternama yang Jago Selingkuh, Suka Undang Korban Perselingkuhan

Pengacara Hotman Paris Hutapea mengungkap ada sosok podcaster atau pemilik podcast ternama tukang selingkuh. Sosoknya sering mengundang korban perselingkuhan.
Sempat Digosipkan ke Persib Bandung, Striker Uzbekistan Igor Sergeev Justru Makin Dekat Gabung Klub Liga Iran?

Sempat Digosipkan ke Persib Bandung, Striker Uzbekistan Igor Sergeev Justru Makin Dekat Gabung Klub Liga Iran?

Persib Bandung bisa kehilangan satu pemain yang diisukan jadi incaran yakni Igor Sergeev setelah striker Uzbekistan itu kabarnya sepakat gabung klub liga Iran.
Ramalan Zodiak Besok, 4 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, hingga Virgo

Ramalan Zodiak Besok, 4 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, hingga Virgo

Ramalan zodiak besok, 4 Januari 2026 untuk Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo. Simak prediksi asmara, karier, sampai keuangan kamu di bawah ini.
Kata Polda Sulut soal Hasil Autopsi Jenazah Mahasiswi Cantik Unima yang Tewas Gantung Diri Diduga Dilecehkan Dosen

Kata Polda Sulut soal Hasil Autopsi Jenazah Mahasiswi Cantik Unima yang Tewas Gantung Diri Diduga Dilecehkan Dosen

Dirreskrimum Polda Sulut, Kombes Pol Suryadi mengatakan, polisi belum memastikan motif kematian EMM, mahasiswi cantik Unima diduga menjadi korban pelecehan seksual oknum dosen DM.
Pescara Tidak Sendiri, Media Italia Sebut Bek Persib Bandung Federico Barba juga Dibidik 2 Klub Serie B Lain

Pescara Tidak Sendiri, Media Italia Sebut Bek Persib Bandung Federico Barba juga Dibidik 2 Klub Serie B Lain

Bukan cuma Pescara, media Italia dalam rilis terbaru mengatakan jika bek Persib Bandung Federico Barba juga diminati dua klub Serie B lainnya, termasuk Palermo.
Ramalan Zodiak Besok, 4 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Zodiak Besok, 4 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan zodiak besok, 4 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Simak prediksi lengkap asmara, karier, dan keuangan.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT