News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Kontroversi 'Mens Rea, Komika Pandji Pragiwaksono Dinilai Tak Tampilkan Demokrasi yang Beretika

Program materi stand up comedy bertajuk 'Mens Rea' karya dari komika Pandji Pragiwaksono menuai pro-kontra dalam penayangannya pada platform video streaming on-demand.
Kamis, 8 Januari 2026 - 04:24 WIB
Ketua Umum Keluarga Besar Putra Putri (KBPP) Polri periode 2015-2021, AH Bimo Suryono
Sumber :
  • Istimewa

Jakarta, tvOnenews.com - Program materi stand up comedy bertajuk 'Mens Rea' karya dari komika Pandji Pragiwaksono menuai pro-kontra dalam penayangannya pada platform video streaming on-demand.

Terlebih kontroversi ramai diperbincangkan berbagai kelompok masyarakat pada awal Tahun 2026 usai karya milik Pandji tersebut ditayangkan.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Ketua Umum Keluarga Besar Putra Putri (KBPP) Polri periode 2015-2021, AH Bimo Suryono mengatakan jika demokrasi merupkan kebebasan berekspresi namun memiliki batasannya.

Ia menilai kontroversi terkait komika Pandji merupakan contoh kebebasan berekspresi era demokrasi yang semestinya memiliki Batasan dan mengutamakan etika publik serta tanggungjawab sosial.

“Di saat rakyat berharap narasi persatuan dan semangat kebangsaan, publik justru disuguhi konten yang mempersoalkan dan menertawakan figur-figur negara serta institusi strategis, mulai dari Presiden Prabowo Subianto, Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka, Raffi Ahmad, Kang Dedi Mulyadi, hingga TNI dan Polri,” kata Bimo, Jakarta, Rabu (7/1/20260.

Bimo menjelaskan dirinya sangat menghargai demokrasi yang beretika termaksud kritik sosial yang disampaikan terkait sejumlah kebijakan negara.

Namun, Bimo menyesali adanya ejekan terhadap pemimpin nasional dalam materi Pandji hingga dinilai ia sebagai ketidakpekaan etika publik di tengah era demokrasi ini.

“Ini bukan soal anti-kritik, melainkan soal cara, waktu, dan dampaknya. Kritik yang sehat seharusnya membangun kesadaran dan kedewasaan publik, bukan memproduksi sinisme kolektif yang justru melemahkan kepercayaan masyarakat terhadap negara,” katanya.

Di sisi lain, Bimo turut menilai adanya keberpihakan Pandji dalam penyamapian materi komedi tersebut.

Sebab, kata Bimo, Pandji enggan mengkritik Anies Baswedan yang merupakan manatan dari Gubernur DKI Jakarta.

Menurutnya hal tersebut dapat menimbulkan persepsi publik terkait adanya keberpihakan Pandji melalui materi komedi yang kontroversi tersebut.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

“Ketika kritik hanya diarahkan ke satu kubu dan membiarkan kubu lain steril dari sentuhan, publik berhak bertanya bahwa ini kritik yang jujur atau preferensi politik yang dibungkus seni?,” ujar Bimo.

Bimo mengaku dirinya yang berstatus sebagai masyarakat sipil menginginkan jalannya pemerintahan yang stabil dan menuai kritik dari publik secara beretika.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Di Balik Panasnya El Clasico Indonesia, Persija Pernah Rasakan Sambutan Hangat di Bandung

Di Balik Panasnya El Clasico Indonesia, Persija Pernah Rasakan Sambutan Hangat di Bandung

Pertemuan Persib Bandung dan Persija Jakarta selalu lekat dengan label laga penuh emosi. 
Ibunda Praka Satria Taopan Histeris hingga Pingsan, Anaknya Gugur dalam Penyerangan KKB Papua

Ibunda Praka Satria Taopan Histeris hingga Pingsan, Anaknya Gugur dalam Penyerangan KKB Papua

Isak tangis keluarga Praka Satria Tino Taopan anggota Batalyon 121 Macan Kumbang Kodam Bukit Barisan yang menjadi korban tewas penyerangan anggota KKB di Nduga Papua Pegunungan.
Ramalan Zodiak Besok, 11 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, hingga Virgo

Ramalan Zodiak Besok, 11 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, hingga Virgo

Ramalan zodiak harian, edisi 11 Januari 2025 untuk Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, hingga Virgo. Simak prediksi soal karier, keuangan, dan asmara di sini!
Bareskrim Polri-Bea Cukai Soetta Gagalkan Penyelundupan Narkotika oleh Dua WNA Pakistan, Simpan 159 Kapsul Sabu dalam Tubuh

Bareskrim Polri-Bea Cukai Soetta Gagalkan Penyelundupan Narkotika oleh Dua WNA Pakistan, Simpan 159 Kapsul Sabu dalam Tubuh

Tim Subdit IV Dittipidnarkoba Bareksrim Polri berkerja sama dengan Bea Cukai Soekarno Hatta menggagalkan penyelundupan narkotika jenis sabu jaringan Pakistan-Indonesia sebanyak 159 kapsul, di Bandara Soekarno-Hatta.
Utang Pinjol Warga RI Nyaris Rp100 Triliun, Risiko Gagal Bayar Naik

Utang Pinjol Warga RI Nyaris Rp100 Triliun, Risiko Gagal Bayar Naik

Angka TWP90 per November 2025 tercatat meningkat drastis jika dibandingkan posisi November 2024 yang sebesar 2,52%.
Ramalan Zodiak Besok, 11 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Zodiak Besok, 11 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan zodiak 11 Januari 20265 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Prediksi lengkap seputar cinta, karier, dan keuangan hari ini.

Trending

Banjir Setinggi 2 Meter Landa Kecamatan Tayu Pati Malam Ini, Warga Saling Bantu Lakukan Evakuasi

Banjir Setinggi 2 Meter Landa Kecamatan Tayu Pati Malam Ini, Warga Saling Bantu Lakukan Evakuasi

Banjir dengan ketinggian yang mencapai kisaran 2 meter melanda sejumlah di Kecamatan Tayu, Kabupaten Pati bagian utara, Jawa Tengah, Jumat (9/1/2026) malam.
Denada Bikin Tulisan Menyentuh usai Digugat atas Dugaan Telantarkan Anak Kandung Selama 24 Tahun: I Miss You

Denada Bikin Tulisan Menyentuh usai Digugat atas Dugaan Telantarkan Anak Kandung Selama 24 Tahun: I Miss You

Penyanyi Denada Elizabeth Anggia Ayu Tambunan membuat tulisan rindu mendiang ibunda, almarhumah Emilia Contessa usai digugat anak kandung, Ressa Rizky Rosano.
Ada Tanggul Jebol, Banjir Setinggi Nyaris 2 Meter Landa Sejumlah Desa di Kecamatan Tayu Pati

Ada Tanggul Jebol, Banjir Setinggi Nyaris 2 Meter Landa Sejumlah Desa di Kecamatan Tayu Pati

Banjir dengan ketinggian air sekira 1-2 meter melanda sejumlah wilayah yang berada di Kecamatan Tayu, Kabupaten Pati, Jawa Tengah pada Jumat (9/1/2026).
Bursa Transfer Super League, Persija Jakarta Pastikan Datangkan Pemain Baru yang Berkelas

Bursa Transfer Super League, Persija Jakarta Pastikan Datangkan Pemain Baru yang Berkelas

Persija Jakarta memastikan akan bergerak aktif pada bursa transfer paruh musim demi memperkuat skuad menghadapi putaran kedua kompetisi.
Mulai Kirim Lampu Hijau? Ricky Kambuaya Beri Reaksi Mengejutkan Setelah Dikaitkan dengan Persija Jakarta

Mulai Kirim Lampu Hijau? Ricky Kambuaya Beri Reaksi Mengejutkan Setelah Dikaitkan dengan Persija Jakarta

Pemain Timnas Indonesia dan kapten Dewa United Ricky Kambuaya memberikan respons mengejutkan setelah dikaitkan dengan kontestan Super League Persija Jakarta.
Cerita Unik Jelang El Clasico Indonesia Kontra Persib Bandung, Pemain Asing Persija Tak Sabar Jajal Rantis

Cerita Unik Jelang El Clasico Indonesia Kontra Persib Bandung, Pemain Asing Persija Tak Sabar Jajal Rantis

Para pemain Persija Jakarta, khususnya legiun asing disebut tak sabar ingin menaiki kendaraan taktik baja saat menghadapi Persib Bandung.
Berapa Gaji yang Harus Dibayar Persib Bandung Andai Ingin Pulangkan Alberto Rodriguez dari Liga India

Berapa Gaji yang Harus Dibayar Persib Bandung Andai Ingin Pulangkan Alberto Rodriguez dari Liga India

Inilah perkiraan gaji yang bakal dibayar Persib Bandung jika ingin pulangkan Alberto Rodriguez sebagai alternatif pengganti Federico Barba yang pulang ke Italia
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT