News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Belum Selesai, Tim SAR Kesulitan Evakuasi Jasad Syafiq Ali dari Kawah Gunung Slamet

Meski sudah berhasil ditemukan, jenazah Syafiq Ali, pendaki Gunung Slamet masih sulit untuk dievakuasi. Diperkirakan proses berlangsung selama sekitar 15 jam.
Rabu, 14 Januari 2026 - 18:43 WIB
Video tim relawan yang mencari Syafiq Ali di Gunung Slamet
Sumber :
  • Kolase tvOnenews.com/ Instagram @slametviabambangan

Jakarta, tvOnenews.com - Tim SAR telah berhasil menemukan jenazah pendaki Gunung Slamet, Syafiq Ali pada Rabu (14/1/2026). Namun, proses evakuasi masih belum berakhir.

Asisten Bidang Pemerintahan dan Kesra Sekda Kota Magelang, Catur Budi Fajar Sumarmo menjelaskan proses evakuasi jasad Syafiq Ali membutuhkan waktu cukup lama.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Sebab, pemuda 18 tahun itu ditemukan di lokasi yang sulit, yakni di sekitar tebing kawah puncak Gunung Slamet.

Berdasarkan informasi yang diterima, korban berada di kedalaman sekitar 50 meter di jalur punggungan Gunung Malang.

Catur menyebut, setidaknya proses evakuasi membutuhkan waktu sekitar 15 jam hingga Basecamp Dipajaya.

"Info terakhir jam 14.00 WIB untuk menaikkan jenazah Mas Ali membutuhkan waktu kurang lebih 15 jam," kata Catur menjelaskan. 

Ia menambahkan, setelah dievakuasi, jenazah akan dibawa ke rumah sakit di Pemalang untuk proses pembersihan dan pemulasaraan.

"Selanjutnya jenazah akan diberangkatkan ke rumah duka di Kelurahan Kramat Utara, Kecamatan Magelang Utara," ujarnya menjelaskan.

Diberitakan sebelumnya, Syafiq bersama rekannya bernama Himawan dilaporkan hilang saat keduanya tengah mendaki Gunung Slamet, 27 Desember 2025 lalu.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Himawan kemudian ditemukan lebih dulu, sementara jasad Syafiq tak kunjung terlihat hingga 17 hari proses pencarian.

Akhirnya, pada Rabu (14/1/2026) pagi sekitar pukul 10.22, Syafiq berhasil ditemukan dalam kondisi meninggal dunia. (iwh)

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Apakah Denada Bisa Terancam Hukuman Penjara karena Tersandung Dugaan Penelantaran Anak?

Apakah Denada Bisa Terancam Hukuman Penjara karena Tersandung Dugaan Penelantaran Anak?

Kasus dugaan penelantaran anak dilakukan Denada itu ramai di media sosial. Diketahui, sidang mediasi keduanya dijadwalkan besok, Kamis (15/1).
Prediksi Skor Napoli vs Parma Tanggal 15 Januari 2026, Siapa yang Berpeluang Besar Menang?

Prediksi Skor Napoli vs Parma Tanggal 15 Januari 2026, Siapa yang Berpeluang Besar Menang?

bagaimana prediksi skor dan peluang Napoli dan Parma untuk bisa keluar sebagai pemenang dalam pertandingan yang akan berlangsung dini hari nanti?
Meninggal Dunia saat Naik Gunung Husnul Khatimah atau Su'ul Khatimah? Buya Yahya Menjawab

Meninggal Dunia saat Naik Gunung Husnul Khatimah atau Su'ul Khatimah? Buya Yahya Menjawab

Pertanyaan tentang status kematian seseorang yang meninggal dunia saat melakukan aktivitas alam bebas, seperti naik gunung atau berkemah, kerap menjadi perbincangan -
Konten Kreator Yansen Alias Piteng Diteror Ancaman hingga Bangkai Ayam Usai Buat Konten Soal Bencana Sumatera

Konten Kreator Yansen Alias Piteng Diteror Ancaman hingga Bangkai Ayam Usai Buat Konten Soal Bencana Sumatera

Aktivis dan konten kreator Yansen alias Piteng membuat laporan atas dugaan tidak pidana ancaman dan teror, yang menimpanya ke Bareskrim Polri, ini katanya.
Berapa Jam Proses Evakuasi Jenazah Pendaki Syafiq Ali yang Hilang 17 Hari dari Gunung Slamet?

Berapa Jam Proses Evakuasi Jenazah Pendaki Syafiq Ali yang Hilang 17 Hari dari Gunung Slamet?

Tim SAR melakukan proses evakuasi jenazah Syafiq Ridhan Ali Razan (18), pendaki Gunung Slamet yang hilang selama 17 hari, setidaknya membutuhkan waktu 15 jam.
Cuaca Ekstrem Ancam Ketahanan Pangan di Jawa Tengah, Gubernur Minta Daerah Ajukan Asuransi Gagal Panen

Cuaca Ekstrem Ancam Ketahanan Pangan di Jawa Tengah, Gubernur Minta Daerah Ajukan Asuransi Gagal Panen

Gubernur Jawa Tengah Ahmad Luthfi memerintahkan kepala daerah untuk segera mengajukan asuransi gagal panen guna meminimalkan dampak bencana terhadap produksi pangan.

Trending

Kabar Terbaru Pramugari Gadungan Khairun Nisa, Usai Viral Nyamar Jadi Kru Batik Air, Kini Ditawari Sekolah Pramugari Gratis

Kabar Terbaru Pramugari Gadungan Khairun Nisa, Usai Viral Nyamar Jadi Kru Batik Air, Kini Ditawari Sekolah Pramugari Gratis

Kisah pilu pramugari gadungan Batik Air, Khairun Nisa nekat nyamar jadi kru kabin karena malu ditipu di hadapan orang tuanya. Kini ditawari pendidikan gratis.
Kronologi Syafiq Ali Mendaki Gunung Slamet, Hilang 19 Hari hingga Ditemukan Meninggal Dunia

Kronologi Syafiq Ali Mendaki Gunung Slamet, Hilang 19 Hari hingga Ditemukan Meninggal Dunia

Syafiq dilaporkan hilang sejak Minggu (28/12/2025). Pada hari itu, ia seharusnya sudah turun dari pendakian Gunung Slamet.
Di Hadapan Publik Argentina, Gaston Avila Tegaskan Arah Kariernya, Sinyal ke Persib Bandung Mulai Terbaca

Di Hadapan Publik Argentina, Gaston Avila Tegaskan Arah Kariernya, Sinyal ke Persib Bandung Mulai Terbaca

Nama Gaston Avila mendadak jadi sorotan Bobotoh Persib seiring rumor hengkangnya Federico Barba. Kepada publik Argentina, Avila tegas bilang ini soal kariernya.
Syafiq Ali Pendaki Gunung Slamet Ditemukan Meninggal Dunia, Izin ke Keluarga Pergi ke Gunung Sumbing Bukan Gunung Slamet

Syafiq Ali Pendaki Gunung Slamet Ditemukan Meninggal Dunia, Izin ke Keluarga Pergi ke Gunung Sumbing Bukan Gunung Slamet

Syafiq Ali pendaki Gunung Slamet ditemukan meninggal dunia pada Rabu (14/1/2026). Pencarian Syafiq pada akhirnya membuahkan hasil. 
Selangkah Lagi Jadi Pramugari Sungguhan, Aeronef Indonesia Beri Khairun Nisa Pendidikan Pramugari 100 Persen Gratis: Kami Ingin Bantu Wujudkan Mimpinya

Selangkah Lagi Jadi Pramugari Sungguhan, Aeronef Indonesia Beri Khairun Nisa Pendidikan Pramugari 100 Persen Gratis: Kami Ingin Bantu Wujudkan Mimpinya

Selangkah lagi Khairun Nisa (23) bisa menjadi pramugari sungguhan.  Aeronef Indonesia memberi Nisa pendidikan pramugari 100 persen gratis kepadanya. 
Top 3 Bola 14 Januari 2026: Bung Binder Soroti Persib Bandung, John Herdman Terpikat Rizky Ridho, hingga MU Rugi Besar

Top 3 Bola 14 Januari 2026: Bung Binder Soroti Persib Bandung, John Herdman Terpikat Rizky Ridho, hingga MU Rugi Besar

Top 3 Bola Rabu, 14 Januari 2026 seputar rekor kandang sempurna Persib Bandung, sorotan John Herdman pada Rizky Ridho, serta kerugian besar Manchester United.
Berapa Gaji Gaston Avila? Mantan Bek Ajax Amsterdam yang Diisukan Bakal Gantikan Peran Federico Barba di Persib Bandung

Berapa Gaji Gaston Avila? Mantan Bek Ajax Amsterdam yang Diisukan Bakal Gantikan Peran Federico Barba di Persib Bandung

Segini gaji Gaston Avila, bek Ajax Amsterdam asal Argentina yang kabarnya masuk radar Persib Bandung sebagai suksesor Federico Barba di jantung pertahanan.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT