News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Warga Jakarta Wajib Waspada, Dinkes DKI Sebut Puncak Flu Musiman pada Februari

Dinkes DKI Jakarta meminta agar warga Jakarta waspada karena puncak flu musiman yang diperkirakan akan terjadi pada Februari-Maret dan Oktober-November.
Senin, 26 Januari 2026 - 19:33 WIB
Ilustrasi flu.
Sumber :
  • Antara

Jakarta, tvOnenews.com - Warga Jakarta diminta waspada puncak flu musiman yang diperkirakan akan terjadi pada Februari-Maret dan Oktober-November.

"Pola ini relatif konsisten dan menjadi dasar penguatan upaya pencegahan pada periode tersebut," ungkap Kepala Bidang Kesehatan Masyarakat, Dinas Kesehatan Provinsi DKI Jakarta, Sri Puji Wahyuni, Senin (26/1/2026).

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Ia menjelaskan, biasanya kasus flu dan infeksi saluran pernapasan akut (ISPA) meningkat pada musim hujan dan masa pancaroba.

Hal ini disebabkan oleh kondisi udara yang lembab, kemudian membuat droplet atau percikan liur bertahan lebih lama.

Sementara itu, masyarakat banyak yang beraktivitas di dalam ruangan dengan ventilasi terbatas.

"Karena itu, penting bagi masyarakat untuk menjaga daya tahan tubuh, memastikan ventilasi rumah yang baik, serta menerapkan perilaku hidup bersih dan sehat," ujarnya menambahkan.

Di dalam catatan Kementerian Kesehatan (Kemenkes), sepanjang Januari 2026, tercatat satu kasus positif Influenza A subtipe H1 dan dua kasus positif Influenza A subtipe H3 dari 43 sampel yang diperiksa.

Sementara jika dibandingkan dalam periode yang sama Januari 2025 lalu, pemeriksaan terhadap 11 sampel, ditemukan empat kasus Influenza A H1 dan satu Influenza B Victoria.

"Hal ini menunjukkan bahwa kasus influenza bersifat fluktuatif dan terus dipantau secara berkala oleh sistem surveilans," katanya menambahkan.

Meski demikian, masyarakat diminta supaya tidak panik. Sebaiknya tetap waspada dengan menjaga kesehatan.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Masyarakat diimbau untuk tetap menerapkan perilaku hidup bersih dan sehat (PHBS).

Adapun total kasus ISPA yang ditemukan di Jakarta berdasarkan data bulan Desember tahun 2025 sebanyak 216.312 kasus. (ant/iwh)

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Dikritik Habis-habisan Media Italia, Yann Sommer Justru Dipuji Legenda Inter Milan

Dikritik Habis-habisan Media Italia, Yann Sommer Justru Dipuji Legenda Inter Milan

Di saat Yann Sommer dikritik habis-habisan oleh media Italia, kiper utama Inter ini justru mendapat pujian dari legenda klub. Ada apa dengan sosok Yann Sommer?
Dedi Mulyadi Ingin Sulap Desa Langganan Banjir di Karawang Ini jadi Danau Penampung Air

Dedi Mulyadi Ingin Sulap Desa Langganan Banjir di Karawang Ini jadi Danau Penampung Air

Gubernur Jawa Barat Dedi Mulyadi menawarkan langkah jangka panjang untuk mengakhiri banjir yang terus berulang di Desa Karangligar Kabupaten Karawang. Alih-alih
Tongkang Bermuatan CPO Kandas di Gili Iyang, Nelayan Khawatir Pencemaran Laut

Tongkang Bermuatan CPO Kandas di Gili Iyang, Nelayan Khawatir Pencemaran Laut

Kapal tongkang Ocean Indo Marine dilaporkan kandas dan mengalami kebocoran di perairan Pulau Gili Iyang, Kabupaten Sumenep, Madura, sejak beberapa hari lalu.
Pedro Acosta Masih Bidik Tim Pabrikan di MotoGP 2027, VR46 Jadi Opsi Alternatif

Pedro Acosta Masih Bidik Tim Pabrikan di MotoGP 2027, VR46 Jadi Opsi Alternatif

Masa depan Pedro Acosta di MotoGP masih terbuka lebar di MotoGP 2027.
Federico Barba Tinggalkan Selebrasi Kemenangan Persib, Media Italia Klaim Transfer ke Pescara Sesuai Rencana

Federico Barba Tinggalkan Selebrasi Kemenangan Persib, Media Italia Klaim Transfer ke Pescara Sesuai Rencana

Berbeda dari pemain yang menyapa Bobotoh yang hadir di stadion, Federico Barba justru langsung melangkah ke ruang ganti. 
Menkeu Purbaya Tegaskan Satgas P2SP Tak Main-main, Aduan Bisnis Tak Sekadar “Masuk Laci”

Menkeu Purbaya Tegaskan Satgas P2SP Tak Main-main, Aduan Bisnis Tak Sekadar “Masuk Laci”

Menkeu Purbaya memastikan setiap laporan pelaku usaha yang masuk ke Satgas Percepatan Program Strategis Pemerintah (P2SP) akan diproses tuntas dan dipantau.

Trending

Kalah dari Jay Idzes, Emil Audero Malah Tertinggal Bus Cremonese Gara-gara Ditanya Soal Timnas Indonesia

Kalah dari Jay Idzes, Emil Audero Malah Tertinggal Bus Cremonese Gara-gara Ditanya Soal Timnas Indonesia

Emil Audero gagal membawa poin bagi timnya, Cremonese setelah kalah dari Sassuolo, klub yang dibela Jay Idzes di Stadion Mapei, pada Minggu (25/1/2026). Lewat gol cepat, Cremonese kalah tipis 0-1 dari Sassuolo. 
Pemilik Sertifikat Tanah Lama seperti Girik, Letter C hingga Verponding Tahun 1967-1997 Diminta Segera Urus Konversi ke Sistem Pendaftaran Modern, Mulai 2 Februari 2026 Tak Berlaku

Pemilik Sertifikat Tanah Lama seperti Girik, Letter C hingga Verponding Tahun 1967-1997 Diminta Segera Urus Konversi ke Sistem Pendaftaran Modern, Mulai 2 Februari 2026 Tak Berlaku

Pemilik sertifikat tanah lama seperti girik, letter C hingga verponding tahun 1967-1997 diminta untuk segera mengurus konversi ke sistem pendaftaran modern.
Lucky Element Akan Dimakamkan Hari Ini di TPU Jeruk Purut

Lucky Element Akan Dimakamkan Hari Ini di TPU Jeruk Purut

Lucky Element akan dimakamkan hari ini, Senin 26 Januari 2026, di TPU Jeruk Purut. Rekan musisi dan penggemar bersiap mengantar peristirahatan terakhir.
Keadaan Berbalik, Eggi Sudjana Kini Laporkan Roy Suryo dan Pengacaranya Ahmad Khozinudin ke Polisi

Keadaan Berbalik, Eggi Sudjana Kini Laporkan Roy Suryo dan Pengacaranya Ahmad Khozinudin ke Polisi

Roy Suryo dan pengacaranya, Ahmad Khozinudin dilaporkan ke polisi oleh Eggi Sudjana. Diketahui, mereka sempat terlibat dalam kasus tudingan ijazah palsu Jokowi.
Warga Indonesia Wajib Tahu! Pemilik Nomor HP Tak Bisa Aktif Sembarangan, Ini Peraturan Barunya

Warga Indonesia Wajib Tahu! Pemilik Nomor HP Tak Bisa Aktif Sembarangan, Ini Peraturan Barunya

Warga Indonesia wajib mengetahui soal aturan baru terkait nomor HP. Pasalnya, Pemerintah resmi menerbitkan Permenkomdigi Nomor 7 Tahun 2026 tentang Registrasi
Mabuk, 5 Prajurit TNI AL Keroyok Guru di Talaud Sulut, Panglima TNI Angkat Bicara

Mabuk, 5 Prajurit TNI AL Keroyok Guru di Talaud Sulut, Panglima TNI Angkat Bicara

Lima prajurit TNI AL melakukan pengeroyokan terhadap seorang guru di Talaud, Sulawesi Utara diduga karena mabuk. Panglima TNI Agus Subiyanto pun angkat bicara.
Antonio Conte Sindir Wasit usai Napoli Dibekuk Juventus 0-3 di Liga Italia: Jujurlah jika Ada Kesalahan

Antonio Conte Sindir Wasit usai Napoli Dibekuk Juventus 0-3 di Liga Italia: Jujurlah jika Ada Kesalahan

Pelatih Napoli, Antonio Conte, menyampaikan ungkapan protes kepada wasit setelah menderita kekalahan dengan skor 0-3 dari Juventus. Wasit Maurizio Mariani dianggap tidak jujur.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT