News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Teka-teki Meninggalnya Influencer Lula Lahfah Terjawab, Hasil Pemeriksaan Tak Temukan Tanda Kekerasan

Polres Metro Jakarta Selatan resmi menghentikan proses penyelidikan atas meninggalnya pemengaruh (influencer) Lula Lahfah. 
Jumat, 30 Januari 2026 - 18:48 WIB
Polisi menunjukkan kamera pengawas (CCTV) pemengaruh (influencer) Lula Lahfah di apartemen sebelum ditemukan meninggal dunia, Jakarta, Jumat (30/1).
Sumber :
  • Antara

Jakarta, tvOnenews.com - Polres Metro Jakarta Selatan resmi menghentikan proses penyelidikan atas meninggalnya pemengaruh (influencer) Lula Lahfah

Pihak kepolisian menyatakan tidak menemukan adanya bukti pelanggaran hukum atau unsur pidana dalam peristiwa yang terjadi pada Jumat (23/1) lalu.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Keputusan tersebut diambil setelah tim penyidik melakukan serangkaian pemeriksaan mendalam, mulai dari olah tempat kejadian perkara (TKP) hingga pengecekan kondisi fisik jenazah yang ditemukan di unit apartemennya di kawasan Jakarta Selatan.

"Karena tidak adanya peristiwa pidana, maka penyelidikan kami hentikan," tegas Kasatreskrim Polres Metro Jakarta Selatan, AKBP Iskandarsyah, dalam konferensi pers di Jakarta, Jumat (30/1).

Berdasarkan hasil medis, tim penyidik tidak menemukan tanda-tanda penganiayaan ataupun luka akibat kekerasan pada tubuh Lula Lahfah. 

Langkah penyelidikan ini juga mencakup analisis rekaman kamera pengawas (CCTV) di area apartemen serta pengambilan keterangan dari sedikitnya 15 orang saksi.

“Kami yakin tidak ada unsur pidana dalam peristiwa ini,” tambah Iskandarsyah.

Sebelumnya, pihak berwenang telah memanggil 10 saksi awal, termasuk asisten rumah tangga (ART) dan sopir pribadi yang merupakan orang pertama yang menemukan jenazah korban. 

Selain itu, dua orang teknisi dari pihak pengelola apartemen juga turut dimintai keterangan.

Dalam proses penggeledahan di unit apartemen yang terletak di Jalan Dharmawangsa, Cipete Utara, Kebayoran Baru tersebut, polisi mengamankan sejumlah barang bukti medis. 

Temuan ini dilaporkan pada Jumat (23/1) malam sekitar pukul 18.44 WIB di lantai 25 apartemen korban.

Kasi Humas Polres Metro Jakarta Selatan, Kompol Murodih, membenarkan adanya temuan barang bukti berupa surat kesehatan dan obat-obatan di lokasi kejadian.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

"Tidak ada tanda tanda penganiayaan, namun ditemukan obat-obatan sama surat rawat jalan dari RSPI," ungkap Kompol Murodih dalam keterangan tertulisnya.

Dengan hasil temuan medis dan tidak adanya indikasi keterlibatan pihak luar dalam kematian sang influencer, polisi menyatakan kasus ini selesai dan tidak akan dilanjutkan ke tahap penyidikan lebih lanjut. (ant/dpi)

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Ditanya soal Pegawai Dapur SPPG Bukan ASN Dapat THR? Kepala BGN Jawab Ini

Ditanya soal Pegawai Dapur SPPG Bukan ASN Dapat THR? Kepala BGN Jawab Ini

Baru-baru ini, Badan Gizi Nasional (BGN) angkat bicara terkait Tunjangan Hari Raya (THR) Lebaran 2026 pegawai dapur SPPG yang bukan ASN. Kepala BGN menjawab
Perihal Tabung Pink di TKP Kematian Lula Lahfah, Ternyata Berisi Gas Medik yang Penggunaannya Diatur Ketat

Perihal Tabung Pink di TKP Kematian Lula Lahfah, Ternyata Berisi Gas Medik yang Penggunaannya Diatur Ketat

Tabung berwarna pink merupakan barang bukti ditemukan polisi di kamar apartemen selebgram Lula Lahfah yang ditemukan meninggal dunia pada Jumat (23/1/2026).
Reaksi Tengil Fabio Quartararo Tanggapi Rumor Hengkang ke Honda di MotoGP 2027, El Diablo: Terlalu Banyak Omong!

Reaksi Tengil Fabio Quartararo Tanggapi Rumor Hengkang ke Honda di MotoGP 2027, El Diablo: Terlalu Banyak Omong!

Fabio Quartararo akhirnya buka suara soal rumor panas yang menyebutkan dirinya bakal hengkang dari Yamaha demi bergabung dengan Honda di MotoGP 2027.
‎Meski Cetak 2 Gol, Mauricio Souza Akui Persija Jakarta Sulit Menembus Pertahanan Persita Tangerang

‎Meski Cetak 2 Gol, Mauricio Souza Akui Persija Jakarta Sulit Menembus Pertahanan Persita Tangerang

Persija Jakarta menang di markas Persita Tangerang, namun Mauricio Souza mengakui timnya kesulitan menembus pertahanan rapat meski mencetak dua gol penting
Resmi! Bojan Hodak Umumkan Persib Bandung Kedatangan Satu Pemain Baru di Posisi Gelandang Bertahan, Siapa?

Resmi! Bojan Hodak Umumkan Persib Bandung Kedatangan Satu Pemain Baru di Posisi Gelandang Bertahan, Siapa?

Persib Bandung memastikan Dedi Kusnandar kembali dari Bhayangkara FC pada putaran kedua Liga 2025/2026 untuk menambah kekuatan lini tengah saat Marc Klok cedera
Bak Petir di Siang Bolong! Persib Dapat Kabar Buruk Jelang Tandang Lawan Persis, Bojan Hodak Pastikan Satu Pemain Penting Absen

Bak Petir di Siang Bolong! Persib Dapat Kabar Buruk Jelang Tandang Lawan Persis, Bojan Hodak Pastikan Satu Pemain Penting Absen

Persib Bandung dipastikan tampil tanpa Marc Klok saat tandang ke markas Persis Solo. Bojan Hodak tetap optimistis Maung Bandung siap tempur dan incar tiga poin.

Trending

Update Bursa Transfer Persib: Si Anak Hilang Pulang, Satu Pemain Santer Dikabarkan Hengkang

Update Bursa Transfer Persib: Si Anak Hilang Pulang, Satu Pemain Santer Dikabarkan Hengkang

Persib Bandung memulangkan Dedi Kusnandar jelang bursa transfer paruh musim tutup, namun berpotensi kehilangan Febri Hariyadi yang dirumorkan hengkang ke Persis Solo.
Semakin Panas, Ressa Tutup Pintu Maaf untuk Denada Siap Tempuh Persidangan, Begini Penjelasan Kuasa Hukum

Semakin Panas, Ressa Tutup Pintu Maaf untuk Denada Siap Tempuh Persidangan, Begini Penjelasan Kuasa Hukum

Artis Indonesia, Denada jadi sorotan publik karena tersandung kasus dugaan penelantaran anak. Kini kasusnya siap ke persidangan.
Mediasi Ketiga Gagal, Kuasa Hukum Ressa Rizky Rossano Spill Agenda Sidang Denada Selanjutnya

Mediasi Ketiga Gagal, Kuasa Hukum Ressa Rizky Rossano Spill Agenda Sidang Denada Selanjutnya

​​​​​​​Mediasi ketiga gagal, kuasa hukum Ressa Rizky Rossano spill agenda sidang Denada serta kesiapan melanjutkan perkara ke persidangan PN Banyuwangi.
6 Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 31 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo

6 Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 31 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo

​​​​​​​Ramalan keuangan zodiak 31 Januari 2026 untuk Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo, membahas peluang finansial, risiko, serta angka hoki harian.
Kontrak Bernilai Fantastis yang Diterima Fabio Quartararo Usai Digosipkan Gabung Honda di MotoGP 2027, El Diablo Untung Besar?

Kontrak Bernilai Fantastis yang Diterima Fabio Quartararo Usai Digosipkan Gabung Honda di MotoGP 2027, El Diablo Untung Besar?

Pembalap asal Prancis, Fabio Quartararo dikabarkan bakal menerima kontrak bernilai cukup fantastis usai dikabarkan gabung Honda usai hengkang dari Yamaha di MotoGP 2027.
Peluk Denada yang Menangis di Studio, Pengakuan Jujur Caren Delano soal Polemik Ressa Rizky Rossano

Peluk Denada yang Menangis di Studio, Pengakuan Jujur Caren Delano soal Polemik Ressa Rizky Rossano

​​​​​​​Caren Delano ungkap pengakuan jujur usai memeluk Denada yang menangis di studio, di tengah polemik hukum Ressa Rizky Rossano yang jadi sorotan publik.
Bursa Transfer AC Milan: Palace OTW Resmikan Strand Larsen, Lampu Hijau Rossoneri untuk Angkut Jean-Philippe Mateta?

Bursa Transfer AC Milan: Palace OTW Resmikan Strand Larsen, Lampu Hijau Rossoneri untuk Angkut Jean-Philippe Mateta?

AC Milan serius membidik Jean-Philippe Mateta sebagai target utama mereka di bursa transfer musim dingin. Penyerang Crystal Palace itu masuk radar Rossoneri.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT