News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

FIFA Setujui Rival Timnas Indonesia Dapat Amunisi Baru Jelang Kualifikasi Piala Dunia 2026, Emil Audero Dkk Kapan?

FIFA beri izin kepada rival Timnas Indonesia untuk mendapatkan amunisi baru menjelang pagelaran Kualifikasi Piala Dunia 2026 pada Maret ini.
Kamis, 13 Maret 2025 - 13:30 WIB
Timnas Indonesia saat menghadapi China di Kualifikasi Piala Dunia 2026
Sumber :
  • AFC

Jakarta, tvOnenews.com - FIFA beri izin kepada rival Timnas Indonesia untuk mendapatkan amunisi baru menjelang pagelaran Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Skuad Garuda akan berjuang lagi dalam memperebutkan tiket ke putaran final Piala Dunia 2026 pada jeda internasional Maret ini.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Patrick Kluivert akan melakoni debutnya dengan menghadapi Australia di Sydney pada tanggal 20 Maret 2025 mendatang.

Sisakan Marselino Ferdinan sebagai Pemain Lokal, Berikut Prediksi Terbaik Susunan Pemain Timnas Indonesia vs Australia
Sisakan Marselino Ferdinan sebagai Pemain Lokal, Berikut Prediksi Terbaik Susunan Pemain Timnas Indonesia vs Australia
Sumber :
  • PSSI

 

Lima hari kemudian, Kluivert akan menjalani pertandingan pertamanya di Jakarta dengan menjamu Bahrain.

PSSI memberikan empat amunisi baru untuk Timnas Indonesia jelang dua laga penting tersebut, dengan Ole Romeny telah menyelesaikan proses perpindahan federasinya.

Namun, masih ada tiga pemain lagi yang perlu menyelesaikan proses perpindahan federasinya, yaitu Emil Audero, Dean James, dan Joey Pelupessy.

Ketiganya sudah disumpah sebagai Warga Negara Indonesia (WNI) sejak hari Senin (10/3/2025) lalu.

Media Malaysia Terlalu Ikut Campur Urusan Timnas Indonesia, Bahkan Berani Bilang Kalau Joey Pelupessy, Dean James, dan Emil Audero Adalah Pemain...
Media Malaysia Terlalu Ikut Campur Urusan Timnas Indonesia, Bahkan Berani Bilang Kalau Joey Pelupessy, Dean James, dan Emil Audero Adalah Pemain...
Sumber :
  • instagram Emil Audero / Ga Eagles / Instagram @joeypelupessy)

 

Namun, mereka masih belum mengantongi izin dari FIFA untuk perpindahan federasi dari FIGC dan KNVB ke PSSI.

Sementara itu, salah satu negara rival Timnas Indonesia, yaitu China, dipastikan mendapatkan amunisi baru untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026.

FIFA mengesahkan perpindahan federasi untuk gelandang serang kelahiran Norwegia, John Hou Saeter, pada 12 Februari 2025 lalu.

FIFA beri izin China mainkan John Hou Saeter
FIFA beri izin China mainkan John Hou Saeter
Sumber :
  • FIFA

 

Saeter sebelumnya bermain untuk Timnas Norwegia di berbagai level umur dan memutuskan untuk pindah ke China per tahun ini.

Pada saat ini, Saeter memperkuat tim asal China, YN Yukun, dan menanti kesempatan untuk bermain bagi Tim Naga pada jeda internasional Maret ini.

Pada bulan ini, Timnas China akan melawat ke Arab Saudi dan kemudian menjamu Australia dalam perjuangan memperebutkan tiket ke putaran final Piala Dunia 2026.

John Hou Saeter diizinkan main untuk Timnas China
John Hou Saeter diizinkan main untuk Timnas China
Sumber :
  • Instagram/johnsaeter

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

 

Sama seperti Timnas Indonesia, China juga memiliki enam poin dari enam laga, namun kalah dari segi selisih gol sehingga tertahan di peringkat keenam klasemen Grup C.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Liverpool Siapkan Pengganti Mohamed Salah? The Reds Incar Penyerang Muda RB Leipzig

Liverpool Siapkan Pengganti Mohamed Salah? The Reds Incar Penyerang Muda RB Leipzig

Liverpool mulai menyusun langkah antisipasi terhadap masa depan Mohamed Salah dengan membidik penyerang muda RB Leipzig, Yan Diomande, yang didekati personal.
Dari Davos, Prabowo Kirim Peringatan Keras: Era Pejabat Bisa Dibeli Sudah Berakhir

Dari Davos, Prabowo Kirim Peringatan Keras: Era Pejabat Bisa Dibeli Sudah Berakhir

Di hadapan para pemimpin dunia dan elite ekonomi global, Prabowo secara terbuka menantang anggapan lama bahwa pejabat Indonesia dapat dibeli dengan uang.
Igli Tare Sudah Bergerak, AC Milan Makin Mantap Bajak Federico Gatti dari Juventus di Bursa Transfer

Igli Tare Sudah Bergerak, AC Milan Makin Mantap Bajak Federico Gatti dari Juventus di Bursa Transfer

AC Milan menunjukkan keseriusannya di bursa transfer Januari dengan terus memburu tambahan amunisi di lini pertahanan termasuk bek Juventus, Federico Gatti.
Kali, Waduk, Situ hingga Sungai di Jakarta Dikeruk untuk Atasi Banjir, Dilakukan di 71 Titik

Kali, Waduk, Situ hingga Sungai di Jakarta Dikeruk untuk Atasi Banjir, Dilakukan di 71 Titik

Kali, sungai, waduk, situ hingga embung di Jakarta dikeruk untuk meningkatkan daya tampung air sehingga bisa meminimalkan genangan atau banjir.
AC Milan Siap-siap Panen Cuan dari Klub Inggris usai Ruben Loftus-Cheek Jadi Incaran Serius Aston Villa di Bursa Transfer

AC Milan Siap-siap Panen Cuan dari Klub Inggris usai Ruben Loftus-Cheek Jadi Incaran Serius Aston Villa di Bursa Transfer

Nama Ruben Loftus-Cheek kembali mencuat di jeda bursa transfer Eropa seiring ketertarikan klub Aston Villa yang semakin serius memantau situasinya di AC Milan.
Jangan Panik! Girik, Letter C, dan Petok D Tak Diakui 2026, Tapi Masih Punya Fungsi Penting

Jangan Panik! Girik, Letter C, dan Petok D Tak Diakui 2026, Tapi Masih Punya Fungsi Penting

Girik, Letter C, dan Petok D tak lagi berlaku sebagai bukti kepemilikan tanah mulai 2026. Namun dokumen ini masih punya fungsi penting. Simak penjelasannya.
background

Pekan ke-18

Waktu yang ditampilkan adalah WIB

Trending

Jadwal Proliga 2026, Jumat 23 Januari: Megawati Hangestri Main Lagi, Lakoni Laga Ulangan Grand Final Musim Lalu

Jadwal Proliga 2026, Jumat 23 Januari: Megawati Hangestri Main Lagi, Lakoni Laga Ulangan Grand Final Musim Lalu

Jadwal Proliga 2026 pada Jumat 23 Januari yang merupakan hari kedua seri ketiga putaran pertama akan menyuguhkan dua pertandingan menarik dari sektor putri.
Jakarta Dikepung Banjir, Istana Minta Maaf dan Siapkan “Grand Design” Nasional Atasi Banjir Jawa

Jakarta Dikepung Banjir, Istana Minta Maaf dan Siapkan “Grand Design” Nasional Atasi Banjir Jawa

Pemerintah pusat menyampaikan permohonan maaf kepada masyarakat atas terganggunya aktivitas dan mobilitas akibat banjir yang melanda sejumlah wilayah Ibu Kota Jakarta dalam beberapa hari terakhir.
Cara Cek Titik Banjir Jakarta Hari Ini Secara Real Time Lewat HP, Mudah dan Akurat

Cara Cek Titik Banjir Jakarta Hari Ini Secara Real Time Lewat HP, Mudah dan Akurat

Cek titik banjir Jakarta hari ini secara real time lewat HP. Ini cara mudah memantau banjir Jakarta, peta genangan, dan kondisi jalan terbaru.
Dilema Istana Usai Cabut Izin Operasi 28 Perusahaan Perusak Hutan di Sumatera

Dilema Istana Usai Cabut Izin Operasi 28 Perusahaan Perusak Hutan di Sumatera

Pemerintah memastikan pencabutan izin terhadap 28 perusahaan yang terbukti melanggar kawasan hutan di Sumatera tidak akan dilakukan secara serampangan.
Layvin Kurzawa Dikabarkan Tiba di Bandung, Resmi Diperkenalkan Persib di Stadion GBLA? Jurnalis Prancis Sebut ...

Layvin Kurzawa Dikabarkan Tiba di Bandung, Resmi Diperkenalkan Persib di Stadion GBLA? Jurnalis Prancis Sebut ...

Kedatangan Layvin Kurzawa ini diungkap oleh akun Instagram @infootball.idn yang mendapatkan kiriman foto dari salah satu pengikutnya.
Top 3 Bola 23 Januari 2026: Gaji Jesse Lingard di Persib Bandung, Thom Haye Gigit Jari, hingga Al Nassr Bangkit

Top 3 Bola 23 Januari 2026: Gaji Jesse Lingard di Persib Bandung, Thom Haye Gigit Jari, hingga Al Nassr Bangkit

Rangkuman Top 3 Bola hari ini: rumor Jesse Lingard ke Persib, peluang jadi pemain termahal Liga 1, dan kebangkitan Al Nassr.
12 Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 24 Januari 2026: Angka Hoki Aries hingga Virgo, Siapa Paling Beruntung?

12 Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 24 Januari 2026: Angka Hoki Aries hingga Virgo, Siapa Paling Beruntung?

​​​​​​​Ramalan keuangan zodiak besok, 24 Januari 2026 lengkap dengan angka hoki Aries hingga Virgo. Cari tahu peluang rezeki dan zodiak paling beruntung besok!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT