News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Drama Kartu Merah Warnai Laga! Nigeria Hancurkan Uganda dan Cetak Rekor Sempurna di Piala Afrika

Timnas Nigeria menyapu bersih fase grup Piala Afrika 2025 usai menaklukkan Uganda dengan skor 3-1 pada laga terakhir Grup C yang berlangsung di Fez Stadium, Selasa (30/12/2025) waktu setempat.
Rabu, 31 Desember 2025 - 04:36 WIB
Drama Kartu Merah Warnai Laga! Nigeria Hancurkan Uganda dan Cetak Rekor Sempurna di Piala Afrika
Sumber :
  • Instagram/@ng_supereagles

Jakarta, tvOnenews.com - Timnas Nigeria menyapu bersih fase grup Piala Afrika 2025 usai menaklukkan Uganda dengan skor 3-1 pada laga terakhir Grup C yang berlangsung di Fez Stadium, Selasa (30/12/2025) waktu setempat.

Kemenangan tersebut memastikan Elang Super melaju ke babak 16 besar sebagai juara Grup C dengan catatan sempurna, yakni sembilan poin dari tiga pertandingan.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Nigeria pun menjadi satu-satunya tim yang lolos ke fase gugur dengan rekor kemenangan penuh di fase grup.

Raphael Onyedika tampil gemilang dengan mencetak dua gol alias brace, sementara satu gol lainnya disumbangkan Paul Onuachu. Adapun Uganda hanya mampu membalas melalui gol Rogers Mato menjelang akhir pertandingan.

Meski telah memastikan tiket ke babak gugur sejak matchday kedua, Nigeria tetap tampil agresif sejak awal laga. Anak asuh pelatih Nigeria langsung mengambil inisiatif serangan dan mendominasi jalannya pertandingan.

Nigeria mencatatkan 12 percobaan tembakan dengan delapan di antaranya mengarah tepat ke gawang. Duet Paul Onuachu dan Victor Osimhen menjadi motor serangan yang terus merepotkan lini pertahanan Uganda.

Kebuntuan akhirnya pecah pada menit ke-28. Paul Onuachu membuka keunggulan Nigeria lewat sepakan terukur yang gagal diantisipasi kiper Uganda, Denis Onyango. Skor 1-0 bertahan hingga turun minum.

Petaka bagi Uganda berlanjut di awal babak kedua. Onyango terpaksa ditarik keluar akibat cedera, sebelum situasi semakin sulit setelah kiper pengganti, Salim Magoola, diganjar kartu merah pada menit ke-56 karena melakukan handball di luar kotak penalti.

Uganda pun harus melakukan pergantian kiper kedua dengan memasukkan Nafian Alionzi. Namun, kehadiran Alionzi tak mampu membendung gempuran Nigeria.

Raphael Onyedika menggandakan keunggulan pada menit ke-62 usai memanfaatkan umpan matang Samuel Chukwueze. Lima menit berselang, kombinasi yang sama kembali berbuah gol. Onyedika mencetak gol keduanya setelah berdiri bebas di kotak penalti dan membawa Nigeria unggul 3-0.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Unggul tiga gol membuat Nigeria menurunkan intensitas permainan. Uganda sempat memperkecil ketertinggalan lewat gol hiburan Rogers Mato pada menit ke-75 setelah mencungkil bola melewati kiper Francis Uzoho.

Namun, hingga peluit panjang dibunyikan, skor 3-1 tetap bertahan untuk kemenangan Nigeria.

Halaman Selanjutnya :
Klasemen
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Klasemen Proliga 2026 Putra Usai Seri Pontianak: Jakarta Bhayangkara Presisi Kudeta LavAni dari Puncak

Klasemen Proliga 2026 Putra Usai Seri Pontianak: Jakarta Bhayangkara Presisi Kudeta LavAni dari Puncak

Klasemen Proliga 2026 putra, di mana Jakarta Bhayangkara Presisi Kudeta LavAni dari puncak usai meraih kemenangan untuk kedua kalinya.
KPK Imbah Wajib Pajak Berani Lapor Jika Diperas Oknum Pajak, Tapi dengan Catatan

KPK Imbah Wajib Pajak Berani Lapor Jika Diperas Oknum Pajak, Tapi dengan Catatan

KPK mengimbau wajib lapor jika ada oknum pemeras pajak. Imbauan ini juga bagian dari fungsi pengawasan KPK sekaligus langkah konkret untuk menjaga penerimaan dan kedaulatan keuangan negara.
Warga Sumut Wajib Waspada, BMKG Keluarkan Peringatan Dini Hujan Berdurasi Lama pada Senin, 12 Januari 2026

Warga Sumut Wajib Waspada, BMKG Keluarkan Peringatan Dini Hujan Berdurasi Lama pada Senin, 12 Januari 2026

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memperingatkan bahwa ada potensi hujan dengan durasi lama di Sumatra Utara (Sumut) pada Senin (12/1/2026).
Rekap Hasil Proliga 2026 Seri Pontianak: Jakarta Bhayangkara Presisi dan Popsivo Kompak Sapu Bersih Kemenangan

Rekap Hasil Proliga 2026 Seri Pontianak: Jakarta Bhayangkara Presisi dan Popsivo Kompak Sapu Bersih Kemenangan

Rekap hasil Proliga 2026 seri Pontianak, di mana Jakarta Bhayangkara Presisi dan Jakarta Popsivo Polwan kompak menyapu bersih dua kemenangan sekaligus.
Ongkos Murah, Liburan Makin Ceria! Cara Ngecer dari Bekasi ke Jogja Tanpa Bikin Kantong Menjerit

Ongkos Murah, Liburan Makin Ceria! Cara Ngecer dari Bekasi ke Jogja Tanpa Bikin Kantong Menjerit

Berikut tips ngecer dengan rute perjalanan dari Bekasi menuju Jogja menawarkan ongkos murah meriah. Hanya butuh modal Rp85 ribu sudah tiba di DI Yogyakarta.
KPK: Kasus Pajak PT Wanatiara Persada Contoh Kebocoran yang Disinggung Presiden Prabowo dalam Bukunya

KPK: Kasus Pajak PT Wanatiara Persada Contoh Kebocoran yang Disinggung Presiden Prabowo dalam Bukunya

Dalam bukunya, Presiden telah menekankan adanya kebocoran pendapatan negara, khususnya dari sektor pajak, yang terjadi sebelum dana tersebut masuk ke kas negara.
background

Pekan ke-17

Waktu yang ditampilkan adalah WIB

Trending

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Hasil Proliga 2026 Putri: Nyaris Sempurna, Jakarta Popsivo Polwan Dramatis Kalahkan Bandung BJB Tandamata

Hasil Proliga 2026 Putri: Nyaris Sempurna, Jakarta Popsivo Polwan Dramatis Kalahkan Bandung BJB Tandamata

Hasil Proliga 2026 putri, Jakarta Popsivo Polwan berhasil meraih kemenangan kedua usai mengalahkan Bandung BJB Tandamata lewat laga yang sempat berlangsung ketat.
Pasokan Terhenti, Harga BBM di Nunukan Dijual hingga Rp35 Ribu per Botol

Pasokan Terhenti, Harga BBM di Nunukan Dijual hingga Rp35 Ribu per Botol

Warga kesulitan mendapatkan BBM, bahkan sebagian tidak dapat beraktivitas karena kehabisan bahan bakar.
Kronologi Dearly Joshua Diminta Ari Lasso Hapus Foto, Unggahan Panjang Ungkap Dugaan Hubungan Asmara

Kronologi Dearly Joshua Diminta Ari Lasso Hapus Foto, Unggahan Panjang Ungkap Dugaan Hubungan Asmara

Kronologi Dearly Joshua diminta Ari Lasso hapus foto terungkap lewat unggahan Instagram, memicu isu hubungan asmara dan pengakuan mengejutkan.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT